Besok Jokowi Umumkan Perpres tentang Pendidikan Karakter

Selasa, 05 September 2017 - 18:18 WIB
Besok Jokowi Umumkan...
Besok Jokowi Umumkan Perpres tentang Pendidikan Karakter
A A A
JAKARTA - Ketua Umum PBNU, Said Aqil Siradj mengatakan, besok dirinya bersama Pengurus Muhammadiyah dan ulama akan kembali ke Istana Merdeka, untuk menyaksikan pengumuman mengenai Peraturan Presiden (Perpres) tentang Pendidikan Karakter.

"Presiden akan mengeluarkan perpres tentang pendidikan karakter," jelas Said di Kompleks Istana Kepresidenan, Jakarta, Selasa (5/9/2017).

Menurut Said, rencananya Presiden Joko Widodo (Jokowi) akan mengumumkan perpres tersebut pada pukul 11.00 WIB. Nanti melalui perpres itu, Menteri Pendidikan dan Kebudayaan, Kementerian Agama, harus tunduk dan patuh dengan perpres tersebut.

Diakuinya, melalui perpres itu juga semua pihak harus mendukung pendidikan karakter seperti madrasah diniyah. Bahkan kata Said, dengan perpres pendidikan karekter nantinya akan mengatur mengenai anggaran madrasah diniyah.

"Malah bantuan, malah madrasah mengeluarkan anggaran. Kayak sekarang, gajinya guru madrasah itu pakainya yen. Yen ono, yen ono luwih," tandasnya.
(maf)
Berita Terkait
Tingkatkan Kualitas...
Tingkatkan Kualitas Pendidikan, Pemkab Langkat Hadirkan Smartboard untuk Siswa
Pendidikan Mahal, Orang...
Pendidikan Mahal, Orang Miskin Dilarang Sekolah
Meningkatkan Literasi...
Meningkatkan Literasi di Dunia Pendidikan
Tingkatkan Mutu Perguruan...
Tingkatkan Mutu Perguruan Tinggi, DPD Perkindo DKI Jakarta Gandeng 3 Universitas
Rayakan Hari Anak Nasional...
Rayakan Hari Anak Nasional 2023, Bank Hana Salurkan Donasi Dana Pendidikan dan Distribusikan Gawai
Program Pendidikan Islam...
Program Pendidikan Islam Kemenag Papua, Yan Permenas Mandenas Tekankan Pentingnya Pendidikan Keagamaan
Berita Terkini
Raker PP KAUJE di Madiun,...
Raker PP KAUJE di Madiun, Resmikan Beasiswa Kakak Asuh dan Gagas Kampus UNEJ
1 jam yang lalu
BINUS University Komitmen...
BINUS University Komitmen Cetak Sineas Muda Unggul
7 jam yang lalu
Kisah Dewi Agustiningsih,...
Kisah Dewi Agustiningsih, Anak Sopir Lulusan SMP Jadi Doktor Termuda UGM dan Jabat Dosen ITB
8 jam yang lalu
5 PTN Terima Lulusan...
5 PTN Terima Lulusan dengan Ijazah Hingga 10 Tahun Terakhir, Ada Pilihanmu?
8 jam yang lalu
Pendaftaran OSN 2025...
Pendaftaran OSN 2025 Diperpanjang hingga 2 Mei, Cek Infonya di Sini
9 jam yang lalu
Berapa Gaji Lulusan...
Berapa Gaji Lulusan S1 Columbia University? Angkanya Bikin Penasaran!
20 jam yang lalu
Infografis
Putin Umumkan Gencatan...
Putin Umumkan Gencatan Senjata Sepihak selama 30 Jam
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved