15 Universitas dengan Jurusan Kedokteran Terbaik di Asia

Rabu, 07 Juni 2023 - 08:10 WIB
15 universitas dengan jurusan kedokteran terbaik di Asia. Foto/edgt.com
JAKARTA - Kedokteran masih menjadi salah satu jurusan favorit calon mahasiswa di dunia, termasuk juga di Indonesia. Bagi yang ingin kuliah kedokteran di Asia, berikut ini 15 universitasterbaik yang bisa menjadi pilihan.

Lembaga pemeringkatan internasional QS World University Rankings (QS WUR) telah merilis daftar QS WUR by Subject 2023. Mencakip 54 disiplin ilmu yang dikelompokkan ke dalam lima bidang studi, salah satunya kedokteran.

QS WUR by Subject 2023 disusun setiap tahun untuk membantu calon mahasiswa mengidentifikasi perguruan tinggi terkemuka di dunia dalam mata pelajaran tertentu.

Kutipan penelitian, hasil survei global utama pengusaha dan akademisi digunakan untuk memberikan peringkat perguruan tingggi.

Dilansir dari laman QS WUR By Subject 2023, berikut ini berikut ini 15 universitas dengan jurusan kedokteran terbaik di Asia.

15 Universitas dengan Jurusan Kedokteran Terbaik di Asia

1. National University of Singapore (NUS)



Skor keseluruhan: 83,4

Negara: Singapura

2. The University of Hong Kong



Skor keseluruhan: 81,6
Dapatkan berita terbaru, follow WhatsApp Channel SINDOnews sekarang juga!
Halaman :
tulis komentar anda
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More