Peluang Besar Tembus Unair, Ini 10 Prodi dengan Daya Tampung Terbanyak di SNBT 2023

Sabtu, 21 Oktober 2023 - 11:10 WIB
Jurusan Ilmu hukum yang memiliki daya tampung 105 kursi menjadi prodi di Universitas Airlangga dengan prodi berdaya tampung terbanyak di SNBT 2023. Foto/Ist
JAKARTA - Ini 10 program studi (Prodi) Unair dengan daya tampung terbanyak di SNBT 2023. Universitas Airlangga (Unair) , satu kampus negeri favorit di Jawa Timur ini bakal menampung 2.642 mahasiswa baru melalui Seleksi Nasional Berbasis Tes (SNBT) 2023.

Salah satu cara bisa masuk ke Unair adalah dengan memperhatikan tingkat keketatan jurusan dan juga daya tampung yang ada. Persaingan yang rendah dan juga daya tampung banyak menjadikan peluang lolos menjadi besar. Pada artikel kali ini khusus akan membahas 10 prodi Unair dengan daya tampung terbanyak di SNBT 2023.

10 Program Studi/Prodi Unair dengan Daya Tampung Terbanyak di SNBT (2023)





1. Ilmu hukum (105 kursi)

2. Kedokteran (90 kursi)

3. Manajemen (90 kursi)

4. Farmasi (84 kursi)

5. Kedokteran gigi (75 kursi)

6. Akuntansi (75 kursi)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More