7 Jurusan Sepi Peminat di Unsoed Purwokerto untuk Acuan SNBT 2024
Selasa, 07 November 2023 - 11:28 WIB
PURWOKERTO - Ini 7 jurusan sepi peminat di Unsoed Purwokerto yang bisa dijadikan acuan SNBT 2024. Universitas Jenderal Soedirman atau yang akrab disebut Unsoed merupakan salah satu perguruan tinggi negeri (PTN) di Kota Purwokerto, Jawa Tengah.
Layaknya PTN lainnya, Unsoed juga membuka penerimaan calon mahasiswa baru tahun 2024 melalui jalur Seleksi Nasional Berdasarkan Tes (SNBT). Untuk bisa lolos seleksi SNBT selain perlu belajar juga dibutuhkan strategi khusus, salah satunya dengan melihat tingkat persaingan jurusan yang ada. Jurusan sepi peminat tentu tingkat persaingannya berbeda dengan jurusan yang banyak peminat.
Tingkat persaingan di jurusan ini secara matematis sangat berpengaruh besar terhadap lolos tidaknya seseorang di SNBT. Artikel kali ini akan membahas setidaknya ada 7 jurusan sepi peminat di Unsoed yang bisa dijadikan referensi mendaftar di SNBT 2024, simak ya!
Jurusan pertama yang sepi peminat dan bisa kamu pertimbangkan adalah Fisika. Jurusan Fisika masuk dalam lingkup Saintek, dimana Fisika sendiri adalah bidang ilmu yang fokus mempelajari gejala alam tidak hidup (materi) dalam lingkup ruang dan waktu.
Jika kamu memilih jurusan ini, maka kamu akan diajak untuk menelusuri dasar-dasar hukum alam partikel submikroskopis yang membentuk materi hingga perilaku materi alam semesta sebagai satu kesatuan kosmos.
Pendidikan Jasmani merupakan jurusan sepi peminat di Unsoed berikutnya. Sudah terakreditasi A dari BAN-PT, jurusan Pendidikan Jasmani tak boleh dianggap remeh lho.
Layaknya PTN lainnya, Unsoed juga membuka penerimaan calon mahasiswa baru tahun 2024 melalui jalur Seleksi Nasional Berdasarkan Tes (SNBT). Untuk bisa lolos seleksi SNBT selain perlu belajar juga dibutuhkan strategi khusus, salah satunya dengan melihat tingkat persaingan jurusan yang ada. Jurusan sepi peminat tentu tingkat persaingannya berbeda dengan jurusan yang banyak peminat.
Tingkat persaingan di jurusan ini secara matematis sangat berpengaruh besar terhadap lolos tidaknya seseorang di SNBT. Artikel kali ini akan membahas setidaknya ada 7 jurusan sepi peminat di Unsoed yang bisa dijadikan referensi mendaftar di SNBT 2024, simak ya!
7 Jurusan Sepi Peminat di Unsoed Purwokerto
1. Fisika
Jurusan pertama yang sepi peminat dan bisa kamu pertimbangkan adalah Fisika. Jurusan Fisika masuk dalam lingkup Saintek, dimana Fisika sendiri adalah bidang ilmu yang fokus mempelajari gejala alam tidak hidup (materi) dalam lingkup ruang dan waktu.
Jika kamu memilih jurusan ini, maka kamu akan diajak untuk menelusuri dasar-dasar hukum alam partikel submikroskopis yang membentuk materi hingga perilaku materi alam semesta sebagai satu kesatuan kosmos.
2. Pendidikan Jasmani
Pendidikan Jasmani merupakan jurusan sepi peminat di Unsoed berikutnya. Sudah terakreditasi A dari BAN-PT, jurusan Pendidikan Jasmani tak boleh dianggap remeh lho.
tulis komentar anda