100 Contoh Kalimat Imperatif yang Mudah Dimengerti

Rabu, 29 November 2023 - 09:31 WIB
Kalimat imperatif adalah kalimat yang berfungsi untuk memberikan perintah. Foto/Freepik/Rawpixel.
JAKARTA - Kalimat imperatif adalah kalimat yang berfungsi untuk memberikan perintah, instruksi, atau permintaan kepada seseorang. Berikut ini 100 contoh kalimat imperatif untuk menambah wawasan bahasamu.

Kalimat imperatif sering digunakan dalam situasi yang mengutamakan kejelasan dan kepatuhan, seperti dalam instruksi, peringatan, atau situasi yang memerlukan tindakan segera.

Berikut 100 Contoh Kalimat Imperatif





1. Berhenti di lampu merah.

2. Tolong ambilkan air minum.

3. Buka pintu untuk tamu.

4. Tidur yang cukup setiap malam.

5. Jangan terlambat ke sekolah.

6. Selesaikan pekerjaanmu sebelum pulang.
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More