20 PTN Terbaik di ASEAN Versi AppliedHE 2024, IPB Duduk Manis di Posisi 3

Senin, 04 Desember 2023 - 10:13 WIB
IPB University berada di urutan ketiga dari 20 Perguruan Tinggi Negeri (PTN) terbaik di ASEAN menurut lembaga pemeringkat AppliedHE 2024. Foto/Ist
JAKARTA - Ini daftar 20 Perguruan Tinggi Neger (PTN) terbaik di ASEAN 2024. Salah satu cara menilai sebuah universitas itu berkualitas atau tidak adalah dengan melihat daftar peringkat yang dikeluarkan lembaga pemeringkat kelas dunia.

AppliedHE baru-baru ini telah merilis pemeringkatan perdana khusus kampus negeri di The AppliedHE Public University Ranking: ASEAN 2024. Sebanyak 80 PTN yang masuk ranking berasal dari Malaysia, Indonesia, Kamboja, Filipina, Thailand, Brunei, dan Singapora. Agar lebih jelas, artikel kali ini akan membahas 20 PTN terbaik di kawasan ASEAN versi AppliedHE 2024, simak ya!

20 PTN Terbaik di ASEAN Versi AppliedHE 2024





1. Universiti Kebangsaan Malaysia (UKM), Malaysia



Skor: 75,94

2. National University of Singapore (NUS), Singapura



Skor: 73,73

3. IPB University , Indonesia



Skor: 73,67
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More