Prospek Kerja Lulusan Jurusan Asuransi Jiwa, Manajer Investasi hingga Ahli Aktuaria
Kamis, 01 Februari 2024 - 11:54 WIB
JAKARTA - Ini deretan peluang kerja lulusan jurusan asuransi jiwa yang perlu diketahui. Di tengah beragam jurusan kuliah di bidang ekonomi, saat ini ada satu jurusan yang lulusannya diklaim memiliki peluang kerja bagus. Jurusan tersebut adalah jurusan asuransi jiwa.
Jurusan Asuransi Jiwa akan mempelajari tentang pengetahuan teori dan praktik tentang Manajemen Risiko, Underwriting, Aktuaria, produk-produk Asuransi Jiwa, Penanganan Klaim, dan materi-materi yang berkenaan dengan Manajemen Asuransi Jiwa.
Lalu lulusan jurusan ini bisa bekerja di mana? Jurusan Asuransi Jiwa menawarkan prospek kerja yang menjanjikan bagi lulusannya antara lain di sektor asuransi, keuangan, dan bisnis.Untuk lebih jelasnya, artikel kali ini akan membahas deretan peluang kerja menjanjikan lulusan jurusan asuransi jiwa, simak penjelasannya ya!
Dilansir dari laman STMA Trisakti, Sabtu (14/10/2023) berikut ini adalah 5 prospek kerja bagi lulusan Jurusan Asuransi Jiwa:
Prospek kerja jurusan Asuransi Jiwa yang pertama adalah menjadi seorang ahli aktuaria. Lulusan jurusan Asuransi Jiwa memiliki kemampuan analisis risiko dan keuangan yang tinggi. Sehingga dapat bekerja sebagai ahli aktuaria di perusahaan asuransi jiwa.
Jurusan Asuransi Jiwa akan mempelajari tentang pengetahuan teori dan praktik tentang Manajemen Risiko, Underwriting, Aktuaria, produk-produk Asuransi Jiwa, Penanganan Klaim, dan materi-materi yang berkenaan dengan Manajemen Asuransi Jiwa.
Lalu lulusan jurusan ini bisa bekerja di mana? Jurusan Asuransi Jiwa menawarkan prospek kerja yang menjanjikan bagi lulusannya antara lain di sektor asuransi, keuangan, dan bisnis.Untuk lebih jelasnya, artikel kali ini akan membahas deretan peluang kerja menjanjikan lulusan jurusan asuransi jiwa, simak penjelasannya ya!
Peluang Kerja Menjanjika Lulusan Jurusan Asuransi Jiwa
Dilansir dari laman STMA Trisakti, Sabtu (14/10/2023) berikut ini adalah 5 prospek kerja bagi lulusan Jurusan Asuransi Jiwa:
1. Ahli Aktuaria
Prospek kerja jurusan Asuransi Jiwa yang pertama adalah menjadi seorang ahli aktuaria. Lulusan jurusan Asuransi Jiwa memiliki kemampuan analisis risiko dan keuangan yang tinggi. Sehingga dapat bekerja sebagai ahli aktuaria di perusahaan asuransi jiwa.
2. Manajer Klaim
tulis komentar anda