Ini 5 Beasiswa Fully Funded dengan Uang Saku Terbanyak

Selasa, 14 Februari 2023 - 13:57 WIB
loading...
Ini 5 Beasiswa Fully...
Sedikitnya ada lima beasiswa fully funded dengan uang saku terbanyak yang bisa diketahui. Foto DOK ist
A A A
JAKARTA - Sedikitnya ada lima beasiswa fully funded dengan uang saku terbanyak yang bisa diketahui. Beasiswa dengan uang saku terbanyak ini bisa dimanfaatkan bagi mahasiswa yang ingin bersekolah di luar negeri.

Beasiswa ke luar negeri saat ini memang kerap jadi incaran bagi para mahasiswa. Selain bergengsi, penawaran beasiswa yang diberikan juga menarik.

Beasiswa dengan uang saku terbanyak ini juga membuat mahasiswa tak perlu khawatir untuk hidup di luar negeri tanpa pekerjaan. Sebab, beasiswa fully funded ini telah menyediakan fasilitas uang saku mencapai ratusan juta rupiah per tahunnya.

Baca juga : 5 Deretan Beasiswa 2023 Tanpa Motivation Letter, Cek Syarat dan Programnya!

Berikut lima beasiswa fully funded dengan uang saku terbanyak :

1. LPDP

Beasiswa yang dikelola oleh Kementerian Keuangan ini menyediakan uang saku sebesar Rp 118 - Rp 320 juta per tahun. Untuk program studi S1, S2, dan D3, di berbagai negara.

Beberapa fasilitas yang mendukung beasiswa ini antara lain, transportasi, asuransi, dan tunjangan keluarga khusus prodi S3, juga diberikan.

2. MEXT Scholarships

Beasiswa ini menyediakan uang saku sebesar Rp 170 juta sampai Rp 215 juta per tahun bagi mahasiswa yang hendak menimba ilmu ke Negeri Sakura.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Raker PP KAUJE di Madiun,...
Raker PP KAUJE di Madiun, Resmikan Beasiswa Kakak Asuh dan Gagas Kampus UNEJ
PIS Buka Beasiswa Crewing...
PIS Buka Beasiswa Crewing Talent Scouting, Lulus Dikontrak Jadi Pelaut di Kapal Pertamina
Haier Group Perkuat...
Haier Group Perkuat Hubungan Budaya Lewat Peluncuran Beasiswa di Indonesia
8 Beasiswa SMA Luar...
8 Beasiswa SMA Luar Negeri Terbaik 2025, Mana Negara Favoritmu?
Pejuang UTBK! Kampus...
Pejuang UTBK! Kampus Maranatha Beri Beasiswa Khusus, Segini Skor Minimumnya
Prodi Sains Komunikasi...
Prodi Sains Komunikasi MNC University Gelar Kuliah Praktisi, Mahasiswa Diajak Asah Kreativitas dan Kembangkan Ide Konten di Media Sosial
Institut Pariwisata...
Institut Pariwisata Trisakti Gelar Internship Expo 2025, Jembatani Mahasiswa dan Dunia Industri
Beasiswa Garuda 2025...
Beasiswa Garuda 2025 Diluncurkan, Kuliah S1/D4 Gratis dan Ada Uang Saku Bulanan
Baru, Beasiswa LPDP...
Baru, Beasiswa LPDP 2025 Ada Try Out untuk Tes Seleksi Bakat Skolastik, Cek Infonya!
Rekomendasi
Pertamina Hulu Energi...
Pertamina Hulu Energi Dorong Kemandirian Ekonomi Perempuan Pesisir
Soccer Challenge Tangerang...
Soccer Challenge Tangerang 2025, Panggung Impian Pesepak Bola Putri Belia
Hasil Piala Sudirman...
Hasil Piala Sudirman 2025: Ester Nurumi Menang, Indonesia Ungguli Inggris 4-0
Jual Beli Properti di...
Jual Beli Properti di Jakarta, Wajib Pahami Aturan BPHTB Ini
Suzuki Akui Penjualan...
Suzuki Akui Penjualan Mobil Hybrid Kalah dari Listrik
ASN di Jakarta Tiap...
ASN di Jakarta Tiap Rabu Wajib Naik Transportasi Umum secara Gratis
Berita Terkini
Raker PP KAUJE di Madiun,...
Raker PP KAUJE di Madiun, Resmikan Beasiswa Kakak Asuh dan Gagas Kampus UNEJ
6 jam yang lalu
BINUS University Komitmen...
BINUS University Komitmen Cetak Sineas Muda Unggul
12 jam yang lalu
Kisah Dewi Agustiningsih,...
Kisah Dewi Agustiningsih, Anak Sopir Lulusan SMP Jadi Doktor Termuda UGM dan Jabat Dosen ITB
13 jam yang lalu
5 PTN Terima Lulusan...
5 PTN Terima Lulusan dengan Ijazah Hingga 10 Tahun Terakhir, Ada Pilihanmu?
13 jam yang lalu
Pendaftaran OSN 2025...
Pendaftaran OSN 2025 Diperpanjang hingga 2 Mei, Cek Infonya di Sini
14 jam yang lalu
Berapa Gaji Lulusan...
Berapa Gaji Lulusan S1 Columbia University? Angkanya Bikin Penasaran!
1 hari yang lalu
Infografis
Korea Utara Pamerkan...
Korea Utara Pamerkan Kapal Perang Perusak Berbobot 5 Ribu Ton
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved