10 Jurusan Kuliah dengan Daya Tampung Tertinggi SNBT 2023 di Unand

Sabtu, 18 Maret 2023 - 06:16 WIB
loading...
10 Jurusan Kuliah dengan...
Daftar 10 jurusan kuliah dengan daya tampung tertinggi di Universitas Andalas pada SNBT 2023. Foto/Unand.
A A A
JAKARTA - Artikel ini akan mengupas 10 jurusan kuliah dengan daya tampung tertinggi di Universitas Andalas . Calon mahasiswa baru bisa memilihnya di jalur SNBT 2023.

Pendaftaran Seleksi Nasional Berdasarkan Tes (SNBT) akan dibuka pada 23 Maret 2023 dan akan ditutup pada 14 April 2023.

UTBK SNBT 2023 dapat diikuti oleh lulusan tahun 2021, 2022, dan 2023 dari pendidikan menengah baik itu lulusan SMA/MA/SMK dan sederajat.

Lulusan Paket C tahun 2021, 2022, dan 2023 dengan umur maksimal 25 tahun per 1 Juli 2023 pun juga bisa mengikuti seleksi penerimaan mahasiswa baru jalur tes ini.

Baca juga: SNBT 2023, Ini 10 Jurusan Kuliah Sepi Peminat di Universitas Andalas 2022

Universitas Andalas (Unand) termasuk salah satu PTN yang membuka penerimaan mahasiswa baru jalur SNBT 2023. Berikut ini 10 jurusan kuliah di Unand dengan daya tampung tertinggi, dikutip dari laman SNPMB BPPP.

10 Jurusan Kuliah di Universitas Andalas dengan Daya Tampung Tertinggi di SNBT 2023

1. Hukum


Daya Tampung SNBT 2023: 220

2. Peternakan

Daya Tampung SNBT 2023: 160

3. Manajemen


Daya Tampung SNBT 2023: 90

4. Akuntansi


Daya Tampung SNBT 2023: 90

5. Kedokteran


Daya Tampung SNBT 2023: 88

Baca juga: Daftar Jurusan Unand dengan Keketatan Tertinggi 2022, Referensi SNBP, SNBT, Mandiri 2023

6. Agribisnis


Daya Tampung SNBT 2023: 80

7. Agroteknologi


Daya Tampung SNBT 2023: 80

8. Kesehatan Masyarakat


Daya Tampung SNBT 2023: 70

9. Teknik Sipil


Daya Tampung SNBT 2023: 70

10. Ekonomi


Daya Tampung SNBT 2023: 65.

Itulah tadi 10 jurusan kuliah dengan daya tampung tertinggi di Unand untuk SNBT 2023. Semoga informasi ini bermanfaat bagi pembaca setia SINDOnews.
(nnz)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Lolos SNBP, 66 Siswa...
Lolos SNBP, 66 Siswa MAN 13 Jakarta Diterima di Perguruan Tinggi Negeri Favorit
5 PTN yang Sedang Buka...
5 PTN yang Sedang Buka Pendaftaran Jalur Mandiri 2025, Ada Kampus Pilihanmu?
11 Universitas Terbaik...
11 Universitas Terbaik Jurusan Bisnis dan Manajemen di Indonesia 2025
5 Jurusan Kuliah Paling...
5 Jurusan Kuliah Paling Sulit di Dunia, Apa Saja?
Biaya Kuliah Kedokteran...
Biaya Kuliah Kedokteran di 5 PTN Pulau Sumatera Jalur Mandiri 2025: Unand, Unsri, USK, USU, dan Unri
Berapa Passing Grade...
Berapa Passing Grade untuk Lolos UTBK SNBT 2025 di UIN Bandung? Cek Bocorannya
Kapan Pendaftaran Seleksi...
Kapan Pendaftaran Seleksi Mandiri Universitas Brawijaya 2025 Dibuka? Camaba Siap-siap Ya
Kapan UM PTKIN 2025...
Kapan UM PTKIN 2025 Dibuka? Ini Persyaratan, Alur, dan Biaya Pendaftarannya
10 Jurusan D4 Paling...
10 Jurusan D4 Paling Ketat di SNBP 2025, Keperawatan Anestesiologi Hanya Terima 0,94% Pendaftar!
Rekomendasi
Aliran Dana Korupsi...
Aliran Dana Korupsi hingga Judi 2024 Capai Rp1.459 Triliun, Sahroni: Balikin Duitnya Semaksimal Mungkin!
2 Pelari Indonesia Tatap...
2 Pelari Indonesia Tatap London Marathon 2025, Galang Dana Pendidikan untuk Anak Kurang Mampu
Tokoh Masyarakat Papua...
Tokoh Masyarakat Papua Desak Aparat Tindak Tegas OPM
Hari Kartini, Megawati...
Hari Kartini, Megawati Tegaskan Perempuan Bukan Makhluk yang Harus Tunduk dalam Diam
BREAKING NEWS! Paus...
BREAKING NEWS! Paus Fransiskus Meninggal Dunia
Viral! Remaja di Lampung...
Viral! Remaja di Lampung Diduga Alami Perundungan, Dipaksa Sujud dan Cium Kaki
Berita Terkini
10 Ucapan Hari Kartini...
10 Ucapan Hari Kartini untuk Acara Sekolah, Penuh Makna
1 jam yang lalu
Pemprov Jakarta dan...
Pemprov Jakarta dan Sumbar Teken LOI Bidang Pendidikan dengan Malaysia
2 jam yang lalu
Kharisma atau Karisma,...
Kharisma atau Karisma, Mana Kata yang Baku Menurut KBBI?
9 jam yang lalu
Cara Tarik Dana PIP...
Cara Tarik Dana PIP di Teller Bank: Syarat, Dokumen, dan Prosedur Lengkap
1 hari yang lalu
Dipantau Ketat, Itera...
Dipantau Ketat, Itera Siapkan 196 Pengawas untuk UTBK SNBT 2025
1 hari yang lalu
Ambulan atau Ambulans,...
Ambulan atau Ambulans, Mana Kata yang Baku Menurut KBBI?
1 hari yang lalu
Infografis
10 Kota dengan Konsumsi...
10 Kota dengan Konsumsi Gorengan Tertinggi di Indonesia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved