Nilai Minimal UTBK Unair untuk Bisa Lolos SNBT 2023, Calon Pendaftar Wajib Tahu!

Senin, 01 Mei 2023 - 14:08 WIB
loading...
Nilai Minimal UTBK Unair...
Nilai minimal UTBK Unair (Universitas Airlangga) ini bisa jadi patokan para calon mahasiswa supaya dapat lolos SNBT 2023. Foto DOK ist
A A A
JAKARTA - Nilai minimal UTBK Unair (Universitas Airlangga) ini bisa jadi patokan para calon mahasiswa supaya dapat lolos SNBT 2023. Diketahui pelaksanaan ujian gelombang pertamanya akan diadakan pada 8-14 Mei 2023.

Universitas Airlangga jadi salah satu Perguruan Tinggi Negeri (PTN) yang banyak diminati oleh calon mahasiswa. Setiap jurusan yang disajikan dalam pendaftarannya selalu menghadirkan persaingan ketat.

Nilai minimal UTBK Unair ini berbeda beda setiap jurusan. Jurusan yang punya tingkat keketatan tinggi maka nilai minimalnya juga akan semakin tinggi.


Nilai Minimal UTBK Unair untuk Lolos SNBT 2023

Perlu dicatat bahwa nilai minimal UTBK Unair adalah prediksi yang berdasar dari SBMPTN tahun 2022 lalu.

Nilai Minimal UTBK Unair Saintek

- Akuakultur : 596,48
- Biologi : 596,28
- Farmasi : 677,34
- Fisika : 550,19
- Gizi : 670,76
- Kebidanan : 623,29
- Kedokteran : 679,10
- Kedokteran Gigi : 674,35
- Kedokteran Hewan : 657,88
- Keperawatan : 673,41
- Kesehatan Masyarakat : 676,01
- Kimia : 572,64
- Matematika : 576,62
- Rekayasa Nanoteknologi : 589,25
- Sistem Informasi : 655,10
- Statistika : 632,03
- Teknik Biomedis : 637,28
- Teknik Elektro : 573,98
- Teknik Industri : 604,28
- Teknik Lingkungan : 600,89
- Teknik Robotika : 599,14
- Teknologi Hasil Perikanan : 576,41
- Teknologi Sains Data : 616,47


Nilai Minimal UTBK Unair Soshum

- Administrasi Publik : 590,48
- Akuntansi : 629,31
- Antropologi : 537,74
- Bahasa & Sastra Indonesia : 555,35
- Bahasa & Sastra Inggris : 615,29
- Ekonomi Islam : 607,90
- Ekonomi Pembangunan : 570,05
- Ilmu Hubungan Internasional : 620,19
- Ilmu Hukum : 644,01
- Ilmu Informasi & Perpustakaan : 556,55
- Ilmu Komunikasi : 640,63
- Ilmu Politik : 564,56
- Ilmu Sejarah : 533,17
- Manajemen : 645,59
- Psikologi : 659,84
- Sosiologi : 565,61
- Studi Kejepangan : 554,67
(bim)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Panduan Lengkap Rute...
Panduan Lengkap Rute ke Lokasi UTBK 2025 di IPB University: Kampus Dramaga & Sekolah Vokasi
Serba-serbi UTBK 2025...
Serba-serbi UTBK 2025 Hari Pertama di UPNVJ, Peserta Datang Subuh
UTBK 2025 Diikuti 860.975...
UTBK 2025 Diikuti 860.975 Peserta, Berapa Orang yang Akan Diterima di SNBT?
UTBK SNBT 2025 Resmi...
UTBK SNBT 2025 Resmi Dimulai, 860.975 Peserta Berebut Kursi di PTN Favorit
Pesan Mendikti untuk...
Pesan Mendikti untuk Peserta UTBK 2025: Tunjukkan yang Terbaik, Lawan Rasa Takut
Berapa Skor UTBK Tertinggi...
Berapa Skor UTBK Tertinggi untuk Lolos SNBT di UI, UGM, ITB, dan Unpad 2025?
UTBK 2025 Dimulai Besok,...
UTBK 2025 Dimulai Besok, Perhatikan Tata Tertib Sebelum, Saat, dan Sesudah Ujian Berlangsung
5 Doa Mustajab Menghadapi...
5 Doa Mustajab Menghadapi UTBK 2025, Bikin Fokus, Tenang, dan Nilai Tembus Langit!
Jalur SMMPTN Barat 2025...
Jalur SMMPTN Barat 2025 Dibuka 4 Mei, Ini Persyaratan dan Jadwal Selengkapnya
Rekomendasi
Sri Mulyani Sebut Penerimaan...
Sri Mulyani Sebut Penerimaan Pajak Maret Meningkat Berkat Coretax
Hasil Futsal Nation...
Hasil Futsal Nation Cup 2025: Dramatis! Cosmo JNE Jakarta ke Semifinal Usai Bungkam Unggul FC Lewat Adu Penalti
Tangkap Tren di Kalangan...
Tangkap Tren di Kalangan Gen Z, LG Subscribe Makin Diminati di Korea Selatan
Teruskan Perjuangan...
Teruskan Perjuangan Paus Fransiskus, Keuskupan Agung Jakarta Luncurkan Gerakan Belarasa
Tingkat Persetujuan...
Tingkat Persetujuan Publik terhadap Trump Anjlok ke Level Terendah, Rakyat AS Marah
Hakim yang Memimpin...
Hakim yang Memimpin Sidang Gugatan Jokowi Pernah Tangani Kasus Korupsi Eks Wali Kota Bima
Berita Terkini
Apakah Siswa Putus Sekolah...
Apakah Siswa Putus Sekolah Bisa Tarik Dana PIP 2025? Ini Penjelasan Kemendikdasmen
8 jam yang lalu
Panduan Lengkap Rute...
Panduan Lengkap Rute ke Lokasi UTBK 2025 di IPB University: Kampus Dramaga & Sekolah Vokasi
9 jam yang lalu
BINUS University Luncurkan...
BINUS University Luncurkan Program Pendidikan Profesi Arsitek, Cek Keunggulannya
19 jam yang lalu
KIP Kuliah Daerah Resmi...
KIP Kuliah Daerah Resmi Diluncurkan di Maluku Utara
19 jam yang lalu
Setuju dengan Penjurusan...
Setuju dengan Penjurusan di SMA, Rektor Untar Dorong Kajian Mendalam
20 jam yang lalu
5 Contoh Ucapan Galungan...
5 Contoh Ucapan Galungan dan Kuningan 2025 untuk Teman Sekolah
20 jam yang lalu
Infografis
Wajib Dicoba, Berikut...
Wajib Dicoba, Berikut Manfaat Cuka Apel untuk Wanita
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved