Berkas dan Syarat Daftar Rekrutmen Bersama BUMN 2023, Calon Pendaftar Wajib Tahu!

Selasa, 02 Mei 2023 - 11:31 WIB
loading...
Berkas dan Syarat Daftar...
Rekrutmen bersama BUMN 2023 akan segera dibuka tak lama lagi. Foto DOK ist
A A A
JAKARTA - Rekrutmen bersama BUMN 2023 akan segera dibuka tak lama lagi. Adapun proses pendaftaran dan seleksi administrasi dijadwalkan berlangsung pada 5 hingga 20 Mei 2023 mendatang.

Bagi Anda yang berminat untuk mengikuti proses rekrutmen BUMN 2023, akan lebih baik untuk segera mempersiapkan segala persyaratan yang ditentukan. Termasuk di antaranya adalah berkas-berkas dan syarat daftar seleksinya.


Berkas dan Syarat Daftar Rekrutmen Bersama BUMN 2023

Per Selasa, (2/5/2023), persyaratan Rekrutmen Bersama BUMN 2023 belum dirilis secara resmi. Namun, sebagai acuan untuk mempersiapkan diri, Anda dapat melihat syarat dan ketentuan rekrutmen sebelumnya yang diperkirakan tak akan jauh berbeda. Berikut di antaranya.

1. Berkas untuk Pendaftaran Rekrutmen Bersama BUMN

Berikut sejumlah berkas yang perlu dipersiapkan sebelum nantinya pendaftar melakukan registrasi online.

-Foto Diri
-KTP
-Ijazah atau Surat Keterangan Lulus
-Transkrip Nilai
-SKCK
-Dokumen Pendukung Lain (Sertifikasi Pelatihan atau Kompetensi sesuai Bidangnya)
-Surat Rekomendasi


2. Syarat Pendaftaran Rekrutmen Bersama BUMN

Berikut sejumlah persyaratan yang perlu diperhatikan bagi pendaftar rekrutmen bersama BUMN.

-Warga Negara Indonesia (WNI)

-Usia maksimal per 1 Desember 2022 mengikuti jenjang pendidikan sebagai berikut:

a. Diploma III: 27 tahun;
b. S1/Diploma IV: 30 tahun;
c. S2: 35 tahun;

-IPK minimal 2,75

-Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah Indonesia.

-Sehat jasmani, rohani dan bebas narkoba.

Demikian ulasan mengenai berkas dan syarat daftar rekrutmen bersama BUMN 2023 yang perlu diketahui. Untuk informasi terbaru dan lebih lengkapnya bisa langsung mengunjungi akun media sosial resmi Kementerian BUMN.
(bim)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Tes Online Rekrutmen...
Tes Online Rekrutmen Bersama BUMN 2025 Dimulai Hari Ini, Simak 5 Hal Penting Berikut
Nilai Ambang Batas Terbaru...
Nilai Ambang Batas Terbaru Rekrutmen Bersama BUMN 2025, Cek Standar Kelulusannya
Jadwal Tes Online Rekrutmen...
Jadwal Tes Online Rekrutmen Bersama BUMN 2025, Sudah Siap?
Cara Cek Jadwal Tes...
Cara Cek Jadwal Tes RBB BUMN 2025, Mudah Banget!
RBB BUMN 2025, Ini Tutorial...
RBB BUMN 2025, Ini Tutorial Mudah Instal Safe Exam Browser untuk Tes Online
Lulusan Sastra Indonesia...
Lulusan Sastra Indonesia Bisa Kerja di Mana Saja? Bukan Cuma Jadi Sastrawan
Mengenal 4 Jalur Seleksi...
Mengenal 4 Jalur Seleksi Mandiri UGM 2025, Dibuka 18 Maret
Intip Perkiraan Gaji...
Intip Perkiraan Gaji Pegawai Antam untuk Fresh Graduate, Peluang Menjanjikan di Sektor Pertambangan
Cara Mudah Buat SKCK...
Cara Mudah Buat SKCK Online untuk Rekrutmen Bersama BUMN 2025
Rekomendasi
Iran dan Rusia Sepakati...
Iran dan Rusia Sepakati Pasokan Gas 55 Bcm dan Pendanaan Energi Nuklir
Trump Ingatkan Netanyahu:...
Trump Ingatkan Netanyahu: Baik-baiklah kepada Warga Gaza yang Menderita
Sinopsis Sinetron Kau...
Sinopsis Sinetron 'Kau Ditakdirkan Untukku' Eps 16: Kepindahan Alya dan Devan
2 Bandar Narkoba Kabur,...
2 Bandar Narkoba Kabur, Polres Pamekasan Janjikan Hadiah Rp10 Juta bagi Informan
Hari Bumi Sedunia, Pramono...
Hari Bumi Sedunia, Pramono Ajak Warga Matikan Lampu Satu Jam Malam Nanti
MIUBaby Ukuran Jumbo...
MIUBaby Ukuran Jumbo Resmi Dirilis, Jawaban untuk Kebutuhan si Kecil
Berita Terkini
Rayakan Hari Kartini,...
Rayakan Hari Kartini, BINUS Shecodes Society dan IAIS Soroti Peran Perempuan di Era AI
2 jam yang lalu
Pedoman Upacara Bendera...
Pedoman Upacara Bendera Hardiknas 2025 Sesuai Aturan Kemendikdasmen
3 jam yang lalu
Pejuang UTBK! Kampus...
Pejuang UTBK! Kampus Maranatha Beri Beasiswa Khusus, Segini Skor Minimumnya
3 jam yang lalu
4 Kata Ini Ternyata...
4 Kata Ini Ternyata Sudah Masuk KBBI, Ada Akamsi dan Doksing
7 jam yang lalu
7 Universitas Swasta...
7 Universitas Swasta Indonesia Terbaik yang Tembus Peringkat Dunia QS WUR 2025
8 jam yang lalu
Siti Fadila, Wisudawan...
Siti Fadila, Wisudawan Termuda UGM yang Raih Gelar Magister di Usia 22 Tahun
9 jam yang lalu
Infografis
Daftar Barang dan Jasa...
Daftar Barang dan Jasa yang Kena dan Tidak Kena PPN 12%
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved