3 Mahasiswa IAINU Sabet Juara di Kejurnas 2nd Magelang Championship 2023

Senin, 05 Juni 2023 - 20:59 WIB
loading...
3 Mahasiswa IAINU Sabet...
Mahasiswa IAINU Kebumen kembali mencatatkan prestasi dengan menyabet 3 medali pada Kejurnas Pencak Silat dalam event 2nd Magelang Championship 2023. Foto/Dok/IAINU Kebumen
A A A
JAKARTA - Mahasiswa IAINU Kebumen kembali mencatatkan prestasi dengan menyabet 3 medali pada Kejuaraan Nasional Pencak Silat dalam event 2nd Magelang Championship 2023.

Kejurnas ini diselenggarakan dalam rangka Hari Bhayangkara Ke-77 tahun 2023 dan dilaksanakan di GOR Samapta Kota Magelang selama 3 hari, Jumat-Minggu (2-4/6/2023).

Baca juga: STEI ITB Borong 3 Juara Ajang Huawei ICT Competition Tingkat Dunia

Mahasiswa IAINU Kebumen memenangi 3 medali, yakni medali emas atas nama M. Miftahudin Abror (Mahasiswa Prodi AS) dalam Pencak Silat Dewasa Putra Kategori Tanding B.

Medali perak dimenangi oleh Dian Fitri Anwar (Mahasiswi Prodi MPI) dalam Pencak Silat Dewasa Putri Kategori Tanding B.

Selanjutnya, medali perunggu atas nama Riski Priyatno (Mahasiswa Prodi PAI) dalam Pencak Silat Dewasa Putra kategori A.

Baca juga: Tim Robot ITS Sukses Dominasi Juara KRI 2023 Wilayah II

M. Miftahudin Abbror, mahasiswa asal Desa Jatisari Kebumen, menyatakan bersyukur sekali bisa mendapat juara 1 di kejuaraan nasional kali ini.

“Ya semoga bisa tambah berkembang besar lagi Pagar Nusa di Kebumen, terutama di Kampus IAINU Kebumen,” Jelas Miftahul dalam keterangan pers, Senin (5/6/2023).

Sedangkan Dian Fitria Anwar, mahasiswi asal Desa Kalibeji, Sempor, sangat bersyukur dengan pencapaiannya meraih medali perak.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Dukung Pendirian USG,...
Dukung Pendirian USG, Mendiktisaintek: Wujudkan Mimpi Prabowo Jadikan Indonesia Maju
7 Universitas Swasta...
7 Universitas Swasta Indonesia Terbaik yang Tembus Peringkat Dunia QS WUR 2025
Didukung Para Guru Besar,...
Didukung Para Guru Besar, USG Siap Cetak SDM Unggul di Gresik
MNC University Jajaki...
MNC University Jajaki Kerja Sama Strategis dengan Balai Besar Jakarta
Universitas Bakrie Perkuat...
Universitas Bakrie Perkuat Konsep Sky City Campus
Fakultas Bisnis dan...
Fakultas Bisnis dan Keuangan MNCU Komitmen Mencetak Pemimpin Bisnis Masa Depan
Orang Tua Atlet Cilik...
Orang Tua Atlet Cilik Rasya Alteza Apresiasi Dukungan MNC Lido City di Kejuaraan Silat Internasional
MNC Lido Dukung Atlet...
MNC Lido Dukung Atlet Cilik Pencak Silat Tampil di Ajang Internasional
2 Kelompok Perguruan...
2 Kelompok Perguruan Pencak Silat Tawuran di Magetan usai Halalbihalal
Rekomendasi
Hasil Piala Asia Futsal...
Hasil Piala Asia Futsal 2025: Timnas Futsal Putri Indonesia Takluk dari Jepang 
Gagal Mendarat di Kapal...
Gagal Mendarat di Kapal Induk AS, Pesawat Tempur Senilai Rp1,2 Triliun Ini Jatuh ke Laut
Aturan Penjualan dan...
Aturan Penjualan dan Kemasan Rokok dalam PP 28/2024 Bikin Petani Tembakau Was-was
Respons Kondisi Ekonomi...
Respons Kondisi Ekonomi RI Terkini, Luhut Sebut Wajar Melambat di Masa Transisi
Waspada Perlambatan,...
Waspada Perlambatan, S&P Global Ratings Proyeksi Ekonomi RI Tumbuh 4,6% di 2025
Pasca Lawan Jepang,...
Pasca Lawan Jepang, Timnas Futsal Putri Indonesia Fokus 2 Laga Berikutnya
Berita Terkini
Momen Haru Guru Bimbel...
Momen Haru Guru Bimbel di Depok Raih Hadiah Utama Mobil dari Produsen Keju Ternama
10 Universitas Swasta...
10 Universitas Swasta Terbaik 2025 di Tangerang Versi Edurank
Tanoto dan Gates Foundation...
Tanoto dan Gates Foundation Jalin Kerja Sama Kesehatan, Gizi, dan Pendidikan di Asia
Jadwal Terbaru SPMB...
Jadwal Terbaru SPMB Jatim 2025 SMA & SMK Jalur Domisili, Prestasi, Afirmasi, dan Mutasi
Kapan Dana KJMU 2025...
Kapan Dana KJMU 2025 Cair? Ini Jadwal Resmi dan Syarat Penerimanya
KJP Plus Tahap 1 2025...
KJP Plus Tahap 1 2025 Cair, Apa Saja Barang yang Bisa Dibelanjakan?
Infografis
Amnesty Internasional...
Amnesty Internasional Tegaskan Israel Lakukan Genosida di Gaza
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved