Jumlah Anggaran yang Dialokasikan untuk LPDP Tahun ke Tahun, Ini Realisasi Penerimaannya

Selasa, 05 September 2023 - 17:00 WIB
loading...
Jumlah Anggaran yang...
Selama periode 2010-2022, LPDP sudah menerima Dana Abadi di Bidang Pendidikan dari APBN sebesar Rp119,1 triliun. Foto/laman UB
A A A
JAKARTA - Ini dana yang dialokasikan pemerintah untuk LPDP hingga 2022. Lembaga Pengelola Dana Pendidikan (LPDP) adalah satuan kerja di lingkungan Kementerian Keuangan. Merujuk namanya, LPDP bertugas mengelola dana dan menyalurkannya untuk sektor pendidikan, baik untuk program beasiswa, mendanai penelitian, pengembangan perguruan tinggi, sampai mendukung kegiatan terkait pemajuan kebudayaan. Lalu sudah berapa besar dana yang dialokasikan untuk LPDP tahun ke tahun? Dari mana sumbernya? Artikel kali ini akan mengulasnya.

Realisasi Dana Abadi di Bidang Pendidikan dari APBN untuk LPDP (2014-2022)

2014


Realisasi per tahun (0)

Akumulasi (Rp15,6 triliun)

2015


Realisasi per tahun (0)

Akumulasi (Rp15,6 triliun)

2016


Realisasi per tahun (Rp5 triliun)

Akumulasi (Rp20,6 triliun)

2017


Realisasi per tahun (Rp10,5 triliun)

Akumulasi (Rp31,1 triliun)


2018


Realisasi per tahun (Rp15 triliun)

Akumulasi (Rp46,1 triliun)

2019


Realisasi per tahun (Rp5 triliun)

Akumulasi (Rp51,1 triliun)

2020


Realisasi per tahun (Rp19 triliun)

Akumulasi (Rp70,1 triliun)

2021


Realisasi per tahun (Rp29 triliun)

Akumulasi (Rp99,1triliun)

2022


Realisasi per tahun (Rp20 triliun)

Akumulasi (Rp119,1 triliun)

Darimana Sumber Dana LPDP?

1. Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN);

2. Pendapatan investasi (hasil pengembangan dana kelolaan); dan

3. Sumber lain sesuai ketentuan undang-undang, seperti hibah, hasil kerja sama, hasil riset, royalti atas hak paten, dana pihak ketiga, dan lain-lainnya.
(wyn)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Wujudkan Tridarma Perguruan...
Wujudkan Tridarma Perguruan Tinggi, Unika Atma Jaya Kukuhkan 3 Profesor
Institut Pariwisata...
Institut Pariwisata Trisakti Gelar Internship Expo 2025, Jembatani Mahasiswa dan Dunia Industri
MNC University dan Asosiasi...
MNC University dan Asosiasi Profesi Fotografi Indonesia Jalin Kerja Sama Perkuat Industri Kreatif
Kemendikti Bangun Sistem...
Kemendikti Bangun Sistem Mentorship Antarkampus, Dorong Kolaborasi Riset dan Inovasi
LPDP Buka Beasiswa S2...
LPDP Buka Beasiswa S2 Double Degree ke Jepang, Cocok untuk yang Suka IT
Mendikti Saintek Brian...
Mendikti Saintek Brian Yuliarto: Kampus Harus Berdampak Nyata bagi Daerah Sekitar
Luncurkan Logo Baru,...
Luncurkan Logo Baru, MNC University Terus Berinovasi demi Masa Depan Bangsa
FK Unair Hadirkan 2...
FK Unair Hadirkan 2 Ahli dari China Medical University untuk Program Adjunct Professor
Baru, Beasiswa LPDP...
Baru, Beasiswa LPDP 2025 Ada Try Out untuk Tes Seleksi Bakat Skolastik, Cek Infonya!
Rekomendasi
Gelar Halalhihalal,...
Gelar Halalhihalal, Alumni Universitas Janabadra Teguhkan Semangat Kampus Kebangsaan
Fedor Gorst Sebut Indonesia...
Fedor Gorst Sebut Indonesia Banyak Pemain Biliar Potensial
Buka Kornas Penyuluh...
Buka Kornas Penyuluh Pertanian, Mentan Pastikan PPL Wujudkan Swasembada Pangan
Hasil Futsal Nation...
Hasil Futsal Nation Cup 2025: Pangsuma FC ke Final usai Sikat Bintang Timur Surabaya Lewat Penalti
Perusahaan AS Tetap...
Perusahaan AS Tetap Ekspansi di Tengah Kebijakan Efisiensi Pemerintah
Masih Ada Ruang Penurunan...
Masih Ada Ruang Penurunan BI Rate, Ekonom: Asal Rupiah Jauh di Bawah Rp17.000
Berita Terkini
Berapa Gaji Lulusan...
Berapa Gaji Lulusan S1 Columbia University? Angkanya Bikin Penasaran!
4 jam yang lalu
PIS Buka Beasiswa Crewing...
PIS Buka Beasiswa Crewing Talent Scouting, Lulus Dikontrak Jadi Pelaut di Kapal Pertamina
5 jam yang lalu
Haier Group Perkuat...
Haier Group Perkuat Hubungan Budaya Lewat Peluncuran Beasiswa di Indonesia
8 jam yang lalu
Riwayat Pendidikan Danjen...
Riwayat Pendidikan Danjen Kopassus Mayjen TNI Djon Afriandi, Lulusan Terbaik Akmil 1995
9 jam yang lalu
8 Beasiswa SMA Luar...
8 Beasiswa SMA Luar Negeri Terbaik 2025, Mana Negara Favoritmu?
10 jam yang lalu
Rayakan Hari Kartini,...
Rayakan Hari Kartini, BINUS Shecodes Society dan IAIS Soroti Peran Perempuan di Era AI
13 jam yang lalu
Infografis
Negara NATO Ini Klaim...
Negara NATO Ini Klaim akan Diinvasi Rusia dalam Beberapa Tahun
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved