Program Studi UGM dengan Persaingan Terketat di SNBP 2023, Ilmu Komunikasi Paling Sengit

Jum'at, 15 September 2023 - 11:13 WIB
loading...
Program Studi UGM dengan Persaingan Terketat di SNBP 2023, Ilmu Komunikasi Paling Sengit
Menurut data Kemendikbudristek, ilmu komunikasi menjadi program studi di Universitas Gadjah Mada (UGM) dengan tingkat persaingan masuk terketat dalam SNPB 2023.Foto/Ist
A A A
JAKARTA - Ini daftar program studi (Prodi) di UGM dengan tingkat persaingan paling ketat di SNBP 2023. Banyak calon mahasiswa yang ingin masuk ke Universitas Gadjah Mada (UGM) melalui jalur Seleksi Nasional Berdasarkan Prestasi (SNBP) 2023. Namun, persaingan untuk masuk ke sejumlah program studi di kampus yang berlokasi di Yogyakarta tersebut cukup ketat.

Penasaran apa saja prodi di UGM yang memiliki persaingan ketat di SNBP 2023? Menurut data Kemendikbudristek, ilmu komunikasi menjadi program studi di Universitas Gadjah Mada (UGM) dengan tingkat persaingan masuk terketat dalam SNPB 2023. Tercatat, tingkat keketatan di prodi tersebut sebesar 2,69%. Artikel kali ini akan mengulas secara detail prodi UGM apa saja yang memiliki tingkat persaingan ketat di SNBP 2023.

8 Prodi di UGM dengan Persaingan Terketat dalam SNBP (2023)


1. Ilmu Komunikasi (2,68)

2. Manajemen (2,96)

3. Kedokteran (3,17)

4. Pariwisata (3,33)

5. Teknologi Informasi (3,38)

6. Hubungan Internasional (3,38)

7. Ilmu Komputer (3,87)

8. Farmasi (4,17)


10 Program Studi dengan Tingkat Keketatan Tertinggi di SNBT 2023

1. Ilmu Komunikasi-Universitas Negeri Jakarta (0,85%)
Halaman :
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1606 seconds (0.1#10.140)