15 Perguruan Tinggi Terbaik di Malang Versi UniRank 2023, Ternyata Kampus Ini Nomor Satu

Rabu, 25 Oktober 2023 - 14:23 WIB
loading...
15 Perguruan Tinggi...
Universitas Brawijaya (UB) menjadi universitas terbaik di Malang menurut peringkat yang dikeluarkan UniRank 2023. Foto/Ist
A A A
MALANG - Berikut 15 perguruan tinggi terbaik di Malang versi UniRank 2023.Seperti halnya Surabaya, wilayah Malang menjadi salah satu daerah yang memiliki banyak universitas di Provinsi Jawa Timur.

Puluhan universitas bertebaran di kota Apel baik itu berstatus perguruan tinggi negeri (PTN) maupun perguruan tinggi swasta (PTS). Bagi kamu yang berminat untuk melanjutkan studi pendidikan tinggi di Malang, maka ada baiknya perlu mencari informasi sebanyak-banyaknya tentang universitas terbaik di Malang

Salah satu yang bisa djijadikan referensi adalah pemeringkatan yang dilakukan Unirank di 2023. UniRank melakukan perangkingan perguruan tinggi berdasarkan tiga kriteria. Pertama, diakreditasi oleh organisasi terkait pendidikan tinggi Indonesia yang sesuai. Kedua menawarkan setidaknya gelar sarjana tiga tahun atau gelar master atau doktoral pascasarjana. Ketiga menyelengarakan kursus terutama dalam format pendidikan tradisional non-jarak jauh.

Lalu universitas mana saja yang memiliki label terbaik di Malang? Untuk menjawabnya artikel kali ini akan mengulasnya yakni daftar 15 perguruan tinggi terbaik versi UniRank 2023, simak ya!

15 Perguruan Tinggi Terbaik di Malang Versi UniRank 2023


1. Universitas Brawijaya


Peringkat nasional (5)

2. Universitas Negeri Malang


Peringkat nasional (26)

3. Universitas Muhammadiyah Malang


Peringkat nasional (39)

4. Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang


Peringkat nasional (45)

5. Universitas Islam Malang


Peringkat nasional (68)

6. Universitas Merdeka Malang


Peringkat nasional (94)

7. Universitas Kanjuruhan Malang


Peringkat nasional (183)

8. Universitas Tribhuwana Tungga Dewi


Peringkat nasional (239)

9. Institut Teknologi Nasional Malang


Peringkat nasional (241)

10. Universitas Ma Chung


Peringkat nasional (242)

11. Universitas Widya Gama


Peringkat nasional (317)

12. Universitas Islam Raden Rahmat


Peringkat nasional (371)

13. Universitas Wisnuwardhana


Peringkat nasional (395)

14. Universitas Katolik Widya Karya


Peringkat nasional (408)

15. Universitas Gajayana Malang


Peringkat nasional (414)
(wyn)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Wujudkan Tridarma Perguruan...
Wujudkan Tridarma Perguruan Tinggi, Unika Atma Jaya Kukuhkan 3 Profesor
Deretan Kampus Terbaik...
Deretan Kampus Terbaik Bandung, UK Maranatha Unggul di Posisi Top 5
BINUS University Kampus...
BINUS University Kampus Terbaik Kedua di Indonesia Berdasarkan THE AUR 2025
THE AUR 2025, Ini 10...
THE AUR 2025, Ini 10 Universitas Indonesia yang Masuk Peringkat Terbaik Asia
Institut Pariwisata...
Institut Pariwisata Trisakti Gelar Internship Expo 2025, Jembatani Mahasiswa dan Dunia Industri
MNC University dan Asosiasi...
MNC University dan Asosiasi Profesi Fotografi Indonesia Jalin Kerja Sama Perkuat Industri Kreatif
Kemendikti Bangun Sistem...
Kemendikti Bangun Sistem Mentorship Antarkampus, Dorong Kolaborasi Riset dan Inovasi
Mendikti Saintek Brian...
Mendikti Saintek Brian Yuliarto: Kampus Harus Berdampak Nyata bagi Daerah Sekitar
Luncurkan Logo Baru,...
Luncurkan Logo Baru, MNC University Terus Berinovasi demi Masa Depan Bangsa
Rekomendasi
Kondisi Terakhir Bunda...
Kondisi Terakhir Bunda Iffet sebelum Meninggal, Sempat Dirawat Intensif
Gelar Halalhihalal,...
Gelar Halalhihalal, Alumni Universitas Janabadra Teguhkan Semangat Kampus Kebangsaan
Cara Mengunci Aplikasi...
Cara Mengunci Aplikasi di HP Infinix, Penting Dipahami!
Sutiyoso dan Cak Lontong...
Sutiyoso dan Cak Lontong Diangkat Jadi Komisaris Ancol
Ungkap Tantangan Perempuan...
Ungkap Tantangan Perempuan di Politik, Ketua DPP Perindo: Stigma Tak Bisa Lebih Baik
Putin dan Netanyahu...
Putin dan Netanyahu Absen di Pemakaman Paus Fransiskus, Beijing Tetap Bungkam, Kenapa?
Berita Terkini
Berapa Gaji Lulusan...
Berapa Gaji Lulusan S1 Columbia University? Angkanya Bikin Penasaran!
5 jam yang lalu
PIS Buka Beasiswa Crewing...
PIS Buka Beasiswa Crewing Talent Scouting, Lulus Dikontrak Jadi Pelaut di Kapal Pertamina
6 jam yang lalu
Haier Group Perkuat...
Haier Group Perkuat Hubungan Budaya Lewat Peluncuran Beasiswa di Indonesia
8 jam yang lalu
Riwayat Pendidikan Danjen...
Riwayat Pendidikan Danjen Kopassus Mayjen TNI Djon Afriandi, Lulusan Terbaik Akmil 1995
10 jam yang lalu
8 Beasiswa SMA Luar...
8 Beasiswa SMA Luar Negeri Terbaik 2025, Mana Negara Favoritmu?
11 jam yang lalu
Rayakan Hari Kartini,...
Rayakan Hari Kartini, BINUS Shecodes Society dan IAIS Soroti Peran Perempuan di Era AI
14 jam yang lalu
Infografis
Cara Mengecek Status...
Cara Mengecek Status Akreditasi Perguruan Tinggi di BAN PT
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved