3 Beasiswa di UGM yang Masih Membuka Pendaftaran hingga November 2023

Minggu, 05 November 2023 - 11:25 WIB
loading...
3 Beasiswa di UGM yang...
UGM menyediakan program beasiswa untuk mahasiswa. Ada 3 beasiswa yang masih dibuka pendaftarannya hingga November 2023. Foto/UGM.
A A A
JAKARTA - Universitas Gadjah Mada (UGM) menyediakan beasiswa kepada mahasiswa program sarjana hingga pascasarjana. Bantuan biaya pendidikan ini diberikan untuk mendukung perkuliahan mahasiswa.

Adanya program beasiswa di sebuah perguruan tinggi ialah untuk membuka akses pendidikan seluas-luasnya kepada seluruh anak bangsa bisa menempuh pendidikan tinggi.

Beasiswa yang disediakan UGM bagi mahasiswanya terdiri dari beasiswa tidak mampu, beasiswa prestasi, beasiswa berprestasi tidak mampu, beasiswa khusus untuk mahasiswa difabel dan terdampak bencana, beasiswa ikatan dinas, dan beasiswa kemitraan.

Baca juga: Beasiswa KAGAMA untuk Mahasiswa UGM, Buruan Daftar !

Untuk mencari informasi beasiswa yang tersedia di UGM, laman Direktorat Kemahasiswaan UGM dan laman UGM di menu Beasiswanya terpampang semua jenis beasiswa yang tersedia.

Berikut ini tiga beasiswa yang masih ditawarkan UGM kepada mahasiswanya hingga November 2023.

1. Beasiswa KAGAMA


Manfaat

Bantuan uang saku Rp3.000.000 per tahun selama Tahun Akademik (TA) 2023/2024

Persyaratan

- Mahasiswa Aktif UGM S1/D4
- Telah menempuh perkuliahan selama Semester
- IPK minimal 2.75
- Tidak sedang menerima program beasiswa lain

Pendaftaran: 1 hingga 14 November 2023

2. Bantuan Biaya Pendidikan (UKT)


Manfaat

Biaya Pendidikan (UKT) paling banyak RpRp2.400.000

Persyaratan
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Beasiswa Garuda 2025...
Beasiswa Garuda 2025 Diluncurkan, Kuliah S1/D4 Gratis dan Ada Uang Saku Bulanan
Ini Jalur Masuk UGM...
Ini Jalur Masuk UGM untuk Calon Mahasiswa Tidak Mampu, Cek Jadwal Pendaftarannya
LPDP Buka Beasiswa S2...
LPDP Buka Beasiswa S2 Double Degree ke Jepang, Cocok untuk yang Suka IT
Baru, Beasiswa LPDP...
Baru, Beasiswa LPDP 2025 Ada Try Out untuk Tes Seleksi Bakat Skolastik, Cek Infonya!
Profil Edy Meiyanto,...
Profil Edy Meiyanto, Guru Besar Farmasi UGM yang Dipecat karena Kasus Asusila
Pendaftaran Beasiswa...
Pendaftaran Beasiswa BCA 2026 Dibuka, Kuliah Gratis, Uang Saku, Kesempatan Kerja
PIP 2025 Sudah Diumumkan...
PIP 2025 Sudah Diumumkan Cair, Tapi Kok Belum Masuk? Ini 5 Alasan Belum Diterima
Kumpulan Contoh Soal...
Kumpulan Contoh Soal Skolastik LPDP dan Jawabannya, Referensi Belajar Persiapan Tes
Siapa Mahasiswa Pertama...
Siapa Mahasiswa Pertama di UGM? Ini Profil Prof Hardjoso Prodjopangarso
Rekomendasi
Panembahan Senopati...
Panembahan Senopati Membangkang! Ini Isi Pesan Rahasia dari Utusan Sultan Hadiwijaya
Keuskupan Ruteng Ajak...
Keuskupan Ruteng Ajak Umat Gelar Misa Arwah Mengenang Paus Fransiskus
Dean James Tampil di...
Dean James Tampil di Liga Europa usai Antar Go Ahead Eagles Juara KNVB Cup
Idap Sindrom Fowler,...
Idap Sindrom Fowler, Wanita 27 Tahun Ini Tidak Bisa Buang Air Kecil selama 6 Tahun
Horor, Pesawat Delta...
Horor, Pesawat Delta Air Lines Pembawa 282 Penumpang Terbakar di AS
Puluhan Pelajar MAN...
Puluhan Pelajar MAN I Cianjur Keracunan Diduga setelah Menyantap Makan Bergizi Gratis
Berita Terkini
Hari Kartini, Dosen...
Hari Kartini, Dosen Sains Komunikasi MNC University Tampil di V Morning Show
1 jam yang lalu
10 Contoh Ucapan Selamat...
10 Contoh Ucapan Selamat Hari Kartini dalam Bahasa Inggris untuk Berbagai Momen
2 jam yang lalu
Pas Foto atau Pasfoto,...
Pas Foto atau Pasfoto, Mana Penulisan yang Benar Menurut KBBI?
3 jam yang lalu
Mendikdasmen Wajibkan...
Mendikdasmen Wajibkan Guru Belajar Satu Hari dalam Seminggu, Ini Aturannya
4 jam yang lalu
Sinopsis Buku RA Kartini...
Sinopsis Buku RA Kartini Habis Gelap Terbitlah Terang, Simak Yuk
14 jam yang lalu
Beasiswa Garuda 2025...
Beasiswa Garuda 2025 Diluncurkan, Kuliah S1/D4 Gratis dan Ada Uang Saku Bulanan
15 jam yang lalu
Infografis
3 Negara yang Senang...
3 Negara yang Senang jika Amerika Serikat Tinggalkan NATO
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved