6 Universitas Terbaik di Jepang Tujuan Beasiswa S2-S3 LPDP 2024, Cek Profilnya

Kamis, 18 Januari 2024 - 06:57 WIB
loading...
6 Universitas Terbaik...
Hokkaido University menjadi salah satu universitas terbaik di Jepang yang menjadi tujuan favorit penerima beasiswa LPDP 2024 jenjang S2-S3. Foto/Ist
A A A
JAKARTA - Ini daftar 6 universitas terbaik di Jepang tujuan beasiswa LPDP 2024 jenjang S2-S3. Jepang menjadi salah satu negara di Asia yang kerap menjadi destinasi warga negara Indonesia untuk mengenyam pendidikan tinggi di luar negeri.

Dikutip dari laman resmi LPDP, ada banyak universitas di berbagai negara yang bekerja sama dengan program beasiswa LPDP salah satunya adalah Jepang.

Artikel kali ini akan khusus membahas sejumlah universitas terbaik di negeri Sakura yang menjadi tujuan beasiswa S2-S3 LPDP 2024. Kampus mana saja? Simak penjelasnnya berikut ya!

6 Universitas Terbaik di Jepang yang Jadi Tujuan Beasiswa S2-S3 LPDP 2024


1. Hokkaido University


Hokkaido University adalah salah satu universitas terkemuka di Jepang dan memilik reputasi kuat di bidang pendidikan dan penelitian. Berdasarkan QS World University Rankings 2023, Hokkaido University berhasil mendapatkan peringkat ke-141 di tingkat global.

2. Kyushu University


Kyushu University adalah salah satu perguruan tinggi nasional di Jepang yang sudah berdiri sejak tahun 1911 dan berorientasi pada riset. Kampus ini menduduki peringkat 135 berdasarkan QS World University Rankings 2023.

Baca juga: 25 Universitas Tujuan Beasiswa LPDP dengan Persentase Penerimaan Tinggi, Ini Kampus Terbaiknya

3. Nagoya University


Nagoya University berada di wilayah Tokai, salah satu kawasan industri terkemuka di Jepang. Universitas ini telah mengirim banyak orang ke dunia industri dan bertanggung jawab atas beberapa inovasi penting, termasuk penemuan dioda pemancar cahaya biru.

Nagoya University juga telah berkembang menjadi salah satu universitas riset komprehensif terkemuka di Jepang. Nagoya University memiliki sembilan fakultas dan 13 sekolah pascasarjana.

4. Osaka University


Osaka University memiliki sekolah sarjana, sekolah pascasarjana, dan pusat penelitian yang unik. Saat ini, Osaka University memiliki empat kampus yakni di Suita, Toyonaka, Minoh, dan Nakanoshima.

Osaka University ini merupakan salah satu universitas komprehensif terkemuka di Jepang. Untuk memenuhi kebutuhan zaman, Osaka University telah mendirikan sekolah perintis, sekolah pascasarjana, dan lembaga penelitian baik di bidang sains maupun seni liberal.

5. Tohoku University


Tohoku University dididirikan sebagai universitas nasional ketiga di Jepang pada tahun 1907. Berlokasi di situs Kastil kuno Aoba di Kota Sendai, Tohoku University telah menjadi salah satu universitas terkemuka di Jepang.

6. Tokyo Institute of Technology


Tokyo Institute of Technology adalah peeguruan tinggi yang mengembangkan individu-individu berbakat yang termotivasi untuk bekerja di tingkat global, terbuka terhadap berbagai budaya, dan memiliki pengetahuan luas di bidang ilmu pengetahuan dan teknologi.

Tokyo Institute of Technology juga berkontribusi terhadap pengembangan industri dan kesejahteraan umat manusia dengan mengkaji prinsip-prinsip ilmiah. Selain itu, kampus ini juga menciptakan teknologi inovatif dengan tetap melestarikan lingkungan dan memajukan perdamaian.
(wyn)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Kapan Pendaftaran Beasiswa...
Kapan Pendaftaran Beasiswa LPDP Tahap 2 2025 Dibuka? Ini Perkiraan Jadwalnya
Beasiswa LPDP Program...
Beasiswa LPDP Program Master ke Irlandia 2025 Dibuka, Simak Syaratnya
10 Kriteria Peserta...
10 Kriteria Peserta Beasiswa LPDP yang Berpotensi Lolos Tes Wawancara
Cara Mudah Cek Pengumuman...
Cara Mudah Cek Pengumuman Beasiswa LPDP 2025, Panduan Lengkap untuk Peserta Seleksi
LPDP Buka Beasiswa S2...
LPDP Buka Beasiswa S2 Double Degree ke Jepang, Cocok untuk yang Suka IT
Baru, Beasiswa LPDP...
Baru, Beasiswa LPDP 2025 Ada Try Out untuk Tes Seleksi Bakat Skolastik, Cek Infonya!
Pertama dalam Sejarah,...
Pertama dalam Sejarah, Mentan Chile hingga Jepang Kunjungi Kementan Perkuat Kolaborasi Pertanian
Varian JN.1 Picu Lonjakan...
Varian JN.1 Picu Lonjakan Drastis Kasus Covid-19 di Asia
7 Negara yang Kekurangan...
7 Negara yang Kekurangan Tenaga Kerja, Kebanyakan Adalah Negara Maju
Rekomendasi
Heroik! Pasukan Selempang...
Heroik! Pasukan Selempang Merah di Jambi Bantu TNI Pukul Mundur Penjajah Belanda
7 Fakta Jenderal Rudini,...
7 Fakta Jenderal Rudini, Pernah Ditolak Ketika Mendaftar Penerbang TNI AU
Profil Irjen Rudi Darmoko,...
Profil Irjen Rudi Darmoko, Peraih Adhi Makayasa 1993 yang Kini Pimpin Polda NTT
Napoli Juara Serie A...
Napoli Juara Serie A 2024/2025: Antonio Conte Raja Scudetto dengan Tiga Tim Berbeda
UMKM Tangerang Selatan...
UMKM Tangerang Selatan Dapat Pelatihan Digital dan Sertifikasi Halal
4 Rahasia Gaya Hidup...
4 Rahasia Gaya Hidup Sehat yang Bisa Bikin Umur Lebih Panjang
Berita Terkini
MAN Insan Cendekia akan...
MAN Insan Cendekia akan Jadi Madrasah Internasional, Mudah Kuliah di Kampus Top Dunia
Lulus dari Kampus BUMN...
Lulus dari Kampus BUMN Ini Bisa Langsung Kerja di PLN, Asal Berprestasi
Pengajuan SDUWHV Australia...
Pengajuan SDUWHV Australia 2025 Sudah Dibuka, Ini Panduan Lengkapnya
Wamen PPPA Veronica...
Wamen PPPA Veronica Tan Dorong Pelatihan Difabel yang Sesuai Kebutuhan Dunia Kerja
Ingin Daftar Sekolah...
Ingin Daftar Sekolah Kedinasan Tapi Buta Warna? Ini Informasi yang Perlu Kamu Tahu
Telkomsel Buka Kompetisi...
Telkomsel Buka Kompetisi Riset Nasional 2025 bagi Mahasiswa S1, Perkuat Ekosistem Riset Data-Driven di Indonesia
Infografis
Jokowi 6 Kali Reshuffle...
Jokowi 6 Kali Reshuffle Kabinet di Periode kedua 2019-2024
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved