Tak Mau Kuliah Mahal? Daftar Saja di 8 Jurusan Termurah UGM Jalur SNBP 2023 Ini

Kamis, 18 Januari 2024 - 11:39 WIB
loading...
Tak Mau Kuliah Mahal?...
Jurusan fillsafat menjadi salah satu jurusan kuliah termurah di Universitas Gadjah Mada (UGM) alur Seleksi Nasional Berdasarkan Prestasi (SNBP) tahun 2023. Foto/Ist
A A A
YOGYAKARTA - Ini 8 jurusan kuliah termurah di UGM jalur SNBP 2023 yang bisa jadi referensi mendaftar di 2024. Universitas Gadjah Mada (UGM) memiliki 93 jurusan kuliah atau program studi (prodi) jenjang D4 dan S1 selama Seleksi Nasional Berdasarkan Prestasi (SNBP).

Setiap jurusan UGM memiliki Uang Kuliah Tinggal (UKT) berbeda-beda. Dari 93 jurusan, setidaknya ada 10 jurusan di UGM dengan UKT termurah. Jurusan apa saja? Untuk menjawabnya, artikel kali ini akan membahasnya, simak ya!

8 Jurusan Termurah UGM Jalur SNBP 2023


Dilansir dari Keputusan Rektor Uang Kuliah Tunggal Dan Biaya Pendidikan Universitas Gadjah Mada Tahun Akademik 2022/2023, berikut ini 10 jurusan termurah UGM, referensi mendaftar di SNBP 2024.

1. Jurusan Filsafat


Jurusan Filsafat masuk ke dalam Fakultas Filsafat UGM dan merupakan prodi soshum. Adapun biaya kuliahnya, yakni:

a. Kelompok I: Rp500.000

b. Kelompok II: Rp1.000.000

c. Kelompok III: Rp2.400.000

d. Kelompok IV: Rp3.150.000

e. Kelompok V: Rp4.200.000

f. Kelompok VI: Rp5.500.000

g. Kelompok VII: Rp7.000.000

h. Kelompok VIII: Rp8.500.000

2. Jurusan Pariwisata


Pariwisata masuk ke dalam Fakultas Ilmu Budaya, dan lulusan jurusan ini bisa bekerja di sektor pemerintahan maupun swasta. Adapun biaya kuliahnya, termasuk termurah di UGM.

Ini rinciannya:

a. Kelompok I: Rp500.000

b. Kelompok II: Rp1.000.000

c. Kelompok III: Rp2.400.000

d. Kelompok IV: Rp3.500.000

e. Kelompok V: Rp5.000.000

f. Kelompok VI: Rp7.000.000

g. Kelompok VII: Rp7.300.000

h. Kelompok VIII: Rp8.000.000

3. Jurusan Sastra Prancis


Sastra Prancis juga termasuk jurusan yang ada di Fakultas Ilmu Budaya dan masuk sebagai salah satu jurusan terfavorit Soshum.

Adapun biaya kuliahnya, yakni:

a. Kelompok I: Rp500.000

b. Kelompok II: Rp1.000.000

c. Kelompok III: Rp2.400.000

d. Kelompok IV: Rp3.500.000

e. Kelompok V: Rp5.000.000

f. Kelompok VI: Rp7.000.000

g. Kelompok VII: Rp7.500.000

h. Kelompok VIII: Rp8.000.000

4. Jurusan Bahasa dan Kebudayaan Korea


Jurusan termurah UGM lainnya, adalah Jurusan Bahasa dan Kebudayaan Korea. Daya tampung 2022 mencapai 20 kursi dengan jumlah pendaftar sebesar 1.054 orang.

Adapun biaya kuliahnya, yakni:

a. Kelompok I: Rp500.000

b. Kelompok II: Rp1.000.000

c. Kelompok III: Rp2.400.000

d. Kelompok IV: Rp3.500.000

e. Kelompok V: Rp5.000.000

f. Kelompok VI: Rp7.000.000

g. Kelompok VII: Rp7.500.000

h. Kelompok VIII: Rp8.000.000

5. Jurusan Sastra Arab


Pendaftar terbesar di Sastra Arab setiap tahunnya, berasal dari Jawa Tengah, Jawa Timur, DI Yogyakarta, disusul Jawa Barat dan Banten.

Adapun biaya kuliahnya, yakni:

a. Kelompok I: Rp500.000

b. Kelompok II: Rp1.000.000

c. Kelompok III: Rp2.400.000

d. Kelompok IV: Rp3.500.000

e. Kelompok V: Rp5.000.000

f. Kelompok VI: Rp7.000.000

g. Kelompok VII: Rp7.500.000

h. Kelompok VIII: Rp8.300.000

6. Jurusan Geografi Lingkungan


Geografi Lingkungan masuk sebagai salah satu jurusan termurah UGM. Adapun biaya kuliahnya, yaitu:

a. Kelompok I: Rp500.000

b. Kelompok II: Rp1.000.000

c. Kelompok III: Rp4.500.000

d. Kelompok IV: Rp5.500.000

e. Kelompok V: Rp6.500.000

f. Kelompok VI: Rp7.500.000

g. Kelompok VII: Rp9.000.000

h. Kelompok VIII: Rp10.500.000

7. Jurusan Kartografi dan Penginderaan Jauh


Daya tampung jurusan ini, pada tahun 2022 mencapai 30 kuota. Jumlah peminatnya, selalu mencapai ratusan peserta setiap tahunnya. Adapun biaya kuliahnya, yakni:

a. Kelompok I: Rp500.000

b. Kelompok II: Rp1.000.000

c. Kelompok III: Rp4.500.000

d. Kelompok IV: Rp5.500.000

e. Kelompok V: Rp6.500.000

f. Kelompok VI: Rp7.500.000

g. Kelompok VII: Rp9.000.000

h. Kelompok VIII: Rp10.500.000

8. Jurusan Ekonomi Pertanian dan Agribisnis


Termasuk jurusan terfavorit Fakultas Pertanian, lulusan jurusan ini bisa bekerja di Instansi Pemerintah, swasta, maupun Badan Usaha Milik Negara (BUMN). Adapun biaya kuliahnya, yakni:

a. Kelompok I: Rp500.000

b. Kelompok II: Rp1.000.000

c. Kelompok III: Rp4.500.000

d. Kelompok IV: Rp5.500.000

e. Kelompok V: Rp7.000.000

f. Kelompok VI: Rp9.000.000

g. Kelompok VII: Rp9.750.000

h. Kelompok VIII: Rp10.500.000

9. Jurusan Ilmu Tanah


Ilmu tanah termasuk juga jurusan termurah UGM. Keunggulan jurusan ini, mahasiswa bisa memiliki keahlian dalam pengelolaan tanah dan sumber daya lahan yang berwawasan lingkungan. Adapun biaya kuliahnya, yakni:

a. Kelompok I: Rp500.000

b. Kelompok II: Rp1.000.000

c. Kelompok III: Rp4.500.000

d. Kelompok IV: Rp5.500.000

e. Kelompok V: Rp7.000.000

f. Kelompok VI: Rp9.00.000

g. Kelompok VII: Rp9.750.000

h. Kelompok VIII: Rp10.500.000

10. Jurusan Teknologi Hasil Perikanan


Daya tampung jurusan Teknologi Hasil Perikanan pada 2022 lalu hanya 24 kuota. Peminat jurusan ini, pada 2021 mencapai 185 pendaftar dengan daya tampung 21 kuota. Adapun biaya kuliahnya, yakni:

a. Kelompok I: Rp500.000

b. Kelompok II: Rp1.000.000

c. Kelompok III: Rp4.500.000

d. Kelompok IV: Rp5.500.000

e. Kelompok V: Rp7.000.000

f. Kelompok VI: Rp9.000.000

g. Kelompok VII: Rp9.750.000

h. Kelompok VIII: Rp10.500.000

Pembagian 8 Kategori UKT di UGM


a. UKT 0 : Peserta Bidikmisi

b. UKT 1 : Penghasilan ≤ Rp500.000

c. UKT 2 : Rp500.000 < Penghasilan ≤ 2.000.000

d. UKT 3 : Rp2.000.000 < Penghasilan ≤ 3.500.000

e. UKT 4 : Rp3.500.000 < Penghasilan ≤ 5.000.000

f. UKT 5 : Rp5.000.000 < Penghasilan ≤ 10.000.000

g. UKT 6 : Rp10.000.000 < Penghasilan ≤ 20.000.000

h. UKT 7 : Rp20.000.000 < Penghasilan ≤ 30.000.000

i. UKT 8 : Penghasilan > Rp30.000.000
(wyn)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
10 Jurusan D4 Paling...
10 Jurusan D4 Paling Ketat di SNBP 2025, Keperawatan Anestesiologi Hanya Terima 0,94% Pendaftar!
Lulus SNBP 2025 di ITS,...
Lulus SNBP 2025 di ITS, IPB, dan ITB? Berikut Biaya Kuliahnya untuk Semua Jurusan
10 Prodi Unand dengan...
10 Prodi Unand dengan Keketatan Tertinggi di SNBP 2025, Intip Prospek Kerjanya
3 Jurusan yang Menjadi...
3 Jurusan yang Menjadi Tren Pilihan Camaba di SNBP 2025, Ada Prodi yang Kamu Suka?
Jadwal dan Cara Daftar...
Jadwal dan Cara Daftar Jalur Mandiri UGM 2025, Simak di Sini!
Link Cek Pengumuman...
Link Cek Pengumuman SNBP 2025 UI, UGM, ITB, dan IPB University
Jadwal Ujian Mandiri...
Jadwal Ujian Mandiri UGM 2025, Berapa Biaya Pendaftarannya?
Lulus SNBP 2025? Begini...
Lulus SNBP 2025? Begini Cara Daftar Ulang di UI, UGM, dan ITB
Berapa Biaya Kuliah...
Berapa Biaya Kuliah Kedokteran yang Bisa Ditanggung KIP Kuliah 2025?
Rekomendasi
Jemaah Tarekat Naqsabandiyah...
Jemaah Tarekat Naqsabandiyah Laksanakan Salat Id Pagi Ini
3 Poin Klarifikasi Celine...
3 Poin Klarifikasi Celine Evangelista soal Dinikahi Jaksa Agung, dan Menteri hingga Alasan Mualaf
Krakatau Steel Adakan...
Krakatau Steel Adakan Mudik Gratis ke Tasik, Yogya, dan Surabaya
Geger Dunia Animasi:...
Geger Dunia Animasi: Studio Ghibli Ngamuk Soal AI? Surat Palsu Beredar, Kebenaran Terungkap!
Daftar Kode Redeem FF...
Daftar Kode Redeem FF Free Fire Max Sabtu 29 Maret 2025, Klaim Sekarang!
Indonesia Masuk 3 Besar...
Indonesia Masuk 3 Besar Negara dengan Penggemar Sepak Bola Terbanyak di Dunia
Berita Terkini
Park Bo Gum Pemeran...
Park Bo Gum Pemeran Gwan Sik di When Life Gives You Tangerines Ternyata Lulusan S2 Kampus Top Korea!
9 menit yang lalu
Kapan Pendaftaran Seleksi...
Kapan Pendaftaran Seleksi Mandiri Universitas Brawijaya 2025 Dibuka? Camaba Siap-siap Ya
4 jam yang lalu
Kapan UM PTKIN 2025...
Kapan UM PTKIN 2025 Dibuka? Ini Persyaratan, Alur, dan Biaya Pendaftarannya
4 jam yang lalu
Penulisan Kata Halalbihalal...
Penulisan Kata Halalbihalal dan Maknanya Menurut KBBI
5 jam yang lalu
Kata Mudik Berasal dari...
Kata Mudik Berasal dari Singkatan Bahasa Jawa, Apa Artinya Sesuai KBBI?
19 jam yang lalu
Idul Fitri atau Idulfitri,...
Idul Fitri atau Idulfitri, Mana Kata yang Baku?
20 jam yang lalu
Infografis
Daftar Top Skor Liga...
Daftar Top Skor Liga Champions 2022-2023, Haaland Tak Terkejar
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved