6 Universitas Luar Pulau Jawa dengan Pendaftar Terbanyak di SNBP 2024, Ada Kampus Impianmu?

Senin, 01 April 2024 - 09:30 WIB
loading...
6 Universitas Luar Pulau...
Ada enam universitas negeri di luar pulau Pulau Jawa dengan jumlah pendaftar terbanyak di SNBP 2024. Foto/Istimewa.
A A A
JAKARTA - Ada enam universitas negeri di luar pulau Pulau Jawa dengan jumlah pendaftar terbanyak di SNBP 2024 . Ternyata PTN yang saat ini dipimpin Rektor Prof. Dr. Muryanto Amin yang memimpin daftar tersebut.

Seleksi Nasional Berdasarkan Prestasi (SNBP) merupakan jalur penerimaan mahasiswa baru berdasarkan nilai akademik dan prestasi lain yang ditetapkan oleh PTN. Kuota minimum SNBP 2024 adalah 20 persen.

Baca juga: 3.546 Siswa Diterima di IPB Via SNBP 2024, Daftar Ulang Mulai Hari Ini

Pada 2024, jumlah pendaftar SNBP mencapai 702.312 peserta yang didominasi oleh pendaftar dari SMA sebanyak 449.340, disusul siswa SMK 162.156, MA, 89.979, SPK 635, dan satuan pendidikan lainnya sebanyak 202 peserta.

Jumlah perguruan tinggi yang mengikuti SNBP 2024 sebanyak 145 kampus negeri. Dan dari jumlah itu ada 20 PTN akademik yang memiliki pendaftar terbanyak di SNBP 2024.

Baca juga: 15 Prodi dengan Keketatan Tertinggi Unsoed di SNBP 2024, Ada Jurusan Pilihanmu?

Berikut ini ringkasan universitas di luar Pulau Jawa dengan pendaftar terbanyak di SNBP 2024 dikutip dari data SNPMB BPPP.

6 Universitas Luar Pulau Jawa dengan Pendaftar Terbanyak di SNBP 2024

1. Universitas Sumatera Utara (USU)


Jumlah pendaftar SNBP 2024: 31.351

2. Universitas Riau


Jumlah pendaftar SNBP 2024: 23.636

3. Universitas Negeri Medan


Jumlah pendaftar SNBP 2024: 21.725

4. Universitas Hasanuddin


Jumlah pendaftar SNBP 2024: 20.944

5. Universitas Negeri Padang


Jumlah pendaftar SNBP 2024: 20.934

6. Universitas Sriwijaya


Jumlah pendaftar SNBP 2024: 20.421.
(nnz)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Biaya Kuliah Kedokteran...
Biaya Kuliah Kedokteran di 5 PTN Pulau Sumatera Jalur Mandiri 2025: Unand, Unsri, USK, USU, dan Unri
Pejuang SNBT Merapat,...
Pejuang SNBT Merapat, Ini Daya Tampung Prodi Teknik Pertambangan di Unej dan Unhas
10 Prodi Unand dengan...
10 Prodi Unand dengan Keketatan Tertinggi di SNBP 2025, Intip Prospek Kerjanya
Wujudkan 1.000 Sarjana...
Wujudkan 1.000 Sarjana Pertanian, 98 Mahasiswa USU Raih Beasiswa JHL Foundation
Ini Daya Tampung Prodi...
Ini Daya Tampung Prodi Ilmu Pemerintahan di Undip, Unpad, dan Unhas
Mau Jadi Anak Sastra...
Mau Jadi Anak Sastra di USU? Cek Daya Tampung SNBT 2025
Gedung Pascasarjana...
Gedung Pascasarjana Universitas Negeri Padang Kebakaran
6 Mahasiswa Unhas Diterjang...
6 Mahasiswa Unhas Diterjang Air Bah usai Survei Lokasi Berkemah, 2 Tewas dan 1 Hilang
Guru Besar Hukum: Perjanjian...
Guru Besar Hukum: Perjanjian Tertutup Tak Selalu Berdampak Negatif Bagi Pelaku Usaha
Rekomendasi
12 Makanan Indonesia...
12 Makanan Indonesia Masuk Daftar Tumisan Terenak di Dunia, Sambal Goreng Posisi Pertama
PM Pakistan kepada India:...
PM Pakistan kepada India: Kami Siap untuk Perang dan Damai, Kesombonganmu Jadi Debu!
AS Kerahkan Kapal Selam...
AS Kerahkan Kapal Selam Nuklir Bersenjata 154 Rudal Tomahawk untuk Gertak China
103 Negara Berkumpul...
103 Negara Berkumpul Memperkuat Kerja Sama Ekonomi Rusia dan Dunia Islam
Indonesia Pasang Target...
Indonesia Pasang Target Gila: 100 Ribu Mobil Listrik Mengaspal Akhir 2025! Realita atau Omon-omon?
Edan! Perpisahan Siswa...
Edan! Perpisahan Siswa SMAN di Kalsel Digelar di Kelab Malam
Berita Terkini
5 Sekolah Kedinasan...
5 Sekolah Kedinasan Semi Militer untuk Jadi Calon PNS, Nomor 1 Ahli Intelijen
Kisah Sigra, Siswa Kelas...
Kisah Sigra, Siswa Kelas 3 SD yang Sukses Sabet 35 Juara Olimpiade Matematika dan Sains
44 Tahun Jadi Kampus...
44 Tahun Jadi Kampus Unggulan di Indonesa, UWKS Telah Luluskan 48.000 Sarjana
Pelajar Indonesia Harumkan...
Pelajar Indonesia Harumkan Nama Bangsa di Asia Youth International Model United Nations 17th
Wisuda 2025, Plt Rektor...
Wisuda 2025, Plt Rektor Moestopo Tekankan Lifelong Learning ke Wisudawan
Siswa SMAK 7 Penabur...
Siswa SMAK 7 Penabur Raih Juara di Olimpiade Fisika, Ini Rahasianya
Infografis
Ada Indonesia, Berikut...
Ada Indonesia, Berikut 10 Negara dengan Janda Terbanyak di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved