20 Jurusan Sepi Peminat di UGM pada SNBT 2023, Nomor Berapa Pilihanmu?

Selasa, 16 April 2024 - 10:16 WIB
loading...
20 Jurusan Sepi Peminat...
20 jurusan sepi peminat di UGM pada SNBT 2023 ada di sejumlah fakultas. Foto/UGM.
A A A
JAKARTA - 20 jurusan sepi peminat di UGM pada SNBT 2023 ada di sejumlah fakultas. Daftarnya bisa jadi referensi untuk kuliah UGM lewat seleksi mandiri.

Universitas Gadjah Mada (UGM) membuka jalur nasional SNBP dan SNBT . Kemudian juga akan dibuka penerimaan mahasiswa baru melalui jalur seleksi mandiri yang akan dibuka sebentar lagi.

Untuk jalur Seleksi Nasional Berdasarkan Tes (SNBT) 2024, UGM menyediakan 93 program studi di berbagai fakultas bagi mahasiswa baru.

Jalur SNBT di UGM dibuka rutin tiap tahun. Pada SNBT 2023, ada sejumlah jurusan yang peminatnya lebih sedikit dari peminat jurusan lainnya. Dikutip dari laman SNPMB, berikut informasinya.

20 Jurusan Sepi Peminat di UGM pada SNBT 2023

1. Penyuluhan dan Komunikasi Pertanian


Peminat 2023: 126
Daya tampung SNBT 2024: 12

2. Proteksi Tanaman (Ilmu Hama dan Penyakit Tumbuhan)


Peminat 2023: 134
Daya tampung SNBT 2024: 23

3. Fisika


Peminat 2023:
Daya tampung SNBT 2024:

4. Teknologi Rekayasa Instrumentasi dan Kontrol


Peminat 2023: 156
Daya tampung SNBT 2024: 22

5. Mikrobiologi Pertanian


Peminat 2023: 164
Daya tampung SNBT 2024: 11

6. Manajemen Sumber Daya Perikanan


Peminat 2023: 167
Daya tampung SNBT 2024: 23

7. Teknologi Rekayasa Mesin


Peminat 2023: 167
Daya tampung SNBT 2024: 18

8.Teknologi Survei dan Pemetaan Dasar


Peminat 2023: 170
Daya tampung SNBT 2024: 20

9. Teknologi Rekayasa Elektro


Peminat 2023: 179
Daya tampung SNBT 2024: 22

10. Teknologi Veteriner

Peminat 2023: 187
Daya tampung SNBT 2024: 27

11. Pengembangan Produk Agroindustri


Peminat 2023: 194
Daya tampung SNBT 2024: 27

12. Teknologi Rekayasa Pelaksanaan Bangunan Sipil


Peminat 2023: 197
Daya tampung SNBT 2024: 20

13. Sejarah


Peminat 2023: 201
Daya tampung SNBT 2024: 15

14. Teknik Pengelolaan dan Perawatan Alat Berat


Peminat 2023: 205
Daya tampung SNBT 2024: 18

15. Teknologi Hasil Perikanan


Peminat 2023: 205
Daya tampung SNBT 2024: 23

16. Akuakultur


Peminat 2023: 208
Daya tampung SNBT 2024: 23

17. Ilmu Tanah


Peminat 2023: 216
Daya tampung SNBT 2024: 23

18. Teknik Infrastruktur Lingkungan


Peminat 2023: 223
Daya tampung SNBT 2024: 20

19. Agronomi


Peminat 2023: 248
Daya tampung SNBT 2024: 24

20. Kimia


Peminat 2023: 269
Daya tampung SNBT 2024: 42

Demikian 20 jurusan sepi peminat di UGM pada SNBT 2023. Semoga informasi ini bermanfaat bagi pembaca setia SINDOnews.
(nnz)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Alasan Mulyono Tinggalkan...
Alasan Mulyono Tinggalkan UGM, Ternyata Tak Masuk Kuliah 3 Bulan karena Hal Ini
Riwayat Pendidikan Mulyono,...
Riwayat Pendidikan Mulyono, Tinggalkan UGM Hingga Jadi Lulusan Terbaik Sekolah Militer
Kisah Dewi Agustiningsih,...
Kisah Dewi Agustiningsih, Anak Sopir Lulusan SMP Jadi Doktor Termuda UGM dan Jabat Dosen ITB
PIS Buka Beasiswa Crewing...
PIS Buka Beasiswa Crewing Talent Scouting, Lulus Dikontrak Jadi Pelaut di Kapal Pertamina
Siti Fadila, Wisudawan...
Siti Fadila, Wisudawan Termuda UGM yang Raih Gelar Magister di Usia 22 Tahun
5 Doa Mustajab Menghadapi...
5 Doa Mustajab Menghadapi UTBK 2025, Bikin Fokus, Tenang, dan Nilai Tembus Langit!
Dipantau Ketat, Itera...
Dipantau Ketat, Itera Siapkan 196 Pengawas untuk UTBK SNBT 2025
Ini Jalur Masuk UGM...
Ini Jalur Masuk UGM untuk Calon Mahasiswa Tidak Mampu, Cek Jadwal Pendaftarannya
Profil Edy Meiyanto,...
Profil Edy Meiyanto, Guru Besar Farmasi UGM yang Dipecat karena Kasus Asusila
Rekomendasi
Spesifikasi Oppo Find...
Spesifikasi Oppo Find N5: Layar Lipat 8 Inci, Kamera Hasselblad, Fast Charging 80W, dan Baterai 5.600 mAh
Harga Rp2,2 Miliar Off...
Harga Rp2,2 Miliar Off The Road! BMW i5 Touring Mobil Listrik Paling Mahal, Mewah, dan Kalcer di PEVS 2025!
Prabowo Dukung RUU Perampasan...
Prabowo Dukung RUU Perampasan Aset, Golkar Dorong Pembahasannya Dipercepat
Young Lex dan Eriska...
Young Lex dan Eriska Nakesya Cerai
MAB Jual Motor Listrik...
MAB Jual Motor Listrik Electro Delivery dengan Kulkas Berjalan Rp60 Juta
Website Perludem Diretas...
Website Perludem Diretas Jadi Situs Judi Online
Berita Terkini
Apa Itu Kampus Berdampak...
Apa Itu Kampus Berdampak yang Diluncurkan Kemendikti pada Hari Pendidikan Nasional 2025?
3 jam yang lalu
Apa Tema Hari Pendidikan...
Apa Tema Hari Pendidikan Nasional 2025? Berikut Makna Logonya
6 jam yang lalu
8 Fakta Menarik Ki Hajar...
8 Fakta Menarik Ki Hajar Dewantara yang Wajib Kamu Tahu di Hari Pendidikan Nasional
7 jam yang lalu
10 Pantun yang Cocok...
10 Pantun yang Cocok Dibagikan ke Guru di Hari Pendidikan Nasional 2025
7 jam yang lalu
Siapa Nama Asli Ki Hajar...
Siapa Nama Asli Ki Hajar Dewantara? Sosok Penting di Hari Pendidikan Nasional
8 jam yang lalu
ITB Tindak Tegas Mahasiswanya...
ITB Tindak Tegas Mahasiswanya yang Terlibat Perjokian di UTBK 2025
17 jam yang lalu
Infografis
Demi Foto di Perbatasan...
Demi Foto di Perbatasan Lebanon, 20 Tentara Israel Mati dan Terluka
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved