Buruan Daftar! BUMN PNM Buka Lowongan untuk SMA/SMK, D3 dan S1 Juni 2024, Ini Kualifikasinya

Senin, 03 Juni 2024 - 13:40 WIB
loading...
Buruan Daftar! BUMN...
PT Permodalan Nasional Madani (Persero) atau PNM membuka lowongan kerja bulan Juni 2024 untuk lulusan SMA/SMK dan S1 berbagai jurusan. Foto/Ist
A A A
JAKARTA - PT Permodalan Nasional Madani (Persero) atau PNM membuka lowongan kerja bulan Juni 2024 untuk lulusan SMA/SMK hingga S1 berbagai jurusan. Melansir akun Instagram @mum.co.id, pendaftaran lowongan kerja BUMN PNM ini terakhir hingga 11 Juni 2024. Untuk info lengkap mengenai lowongan di PT PNM, artikel kali ini akan membahasnya, simak ya!

Posisi dan Kualifikasi Lowongan Kerja di PT PNM Juni 2024


1. IT Programmer


Kualifikasi:

• Pria/Wanita Usia maksimal 30 tahun

• Pendidikan terakhir 51

• Memiliki pengalaman dibidang IT

• Programmer

• Memiliki pengetahuan yang baik dalam.

• berbagai perangkat lunak, perangkat keras, sistem keamanan, jaringan, layanan TI

• Memiliki pengetahuan yang baik tentang server, sistem operasi, SQL, Database

• Postgres, direktori aktif/pengontrol domain, dan tabel pivot

• Memiliki kemampuan yang kuat dalam pemecahan masalah dan pengalaman dukungan pelanggan

• Kemampuan multitasking, bekerja di bawah tekanan dan memenuhi tenggat waktu yang dibutuhkan

• Keterampilan komunikasi yang sangat baik

• Penempatan Jakarta

Baca juga: PT PNM Maksimalkan Media Online untuk Memajukan UMKM

2. Bisnis Analis


Kualifikasi:

• Perempuan

• Pendidikan S1 Sistem Informasi/

• Informatika

• Minimal pengalaman 1 tahun atau

• mempunyai portofolio (Pengalaman di industri teknologi dan bisnis)

• Penempatan Jakarta

3. Staf Konstruksi dan Renovasi Properti


Kualifikasi:

• Pria

• Menguasai Autocad/Revit/Software desain lainnya

• Pendidikan D3/S1 (Diutamakan Sarjana Teknik Sipil)

• Memiliki pengalaman 2 tahun

• Tidak sedang kuliah

• Mampu mengoperasikan Ms. Office

• Siap ditempatkan dimana saja

4. Satuan Pengawas Internal


Kualifikasi:

• Laki-laki

• Usia 25-35 tahun

• Pendidikan S1 Akuntansi diutamakan

• Berpengalaman di Internal Control/Audit Mampu bekerja di bawah tekanan, mampu bekerja sama dengan tim atau individu

• Penempatan Jakarta

5. Barista


Kualifikasi:

• Laki-laki/Perempuan maksimal usia 25 tahun

• Pendidikan SMA/ Sederajat

• Pengalaman minimal 1 tahun (Lebih diutamakan)

• Memiliki kemampuan dasar kalibrasi, brewing dan latte art

Pendaftaran lowongan kerja BUMN PNM dilakukan melalui https://more.mum.co.id/joblist
(wyn)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
20 Contoh Soal Tes Wawasan...
20 Contoh Soal Tes Wawasan Kebangsaan, Bisa Jadi Referensi Belajar
Cara Cek Hasil Tes RBB...
Cara Cek Hasil Tes RBB BUMN 2025, Mudah Banget!
15 Contoh Soal Tes Rekrutmen...
15 Contoh Soal Tes Rekrutmen BUMN 2025 Beserta Kunci Jawaban
Tes Online Rekrutmen...
Tes Online Rekrutmen Bersama BUMN 2025 Dimulai Hari Ini, Simak 5 Hal Penting Berikut
Nilai Ambang Batas Terbaru...
Nilai Ambang Batas Terbaru Rekrutmen Bersama BUMN 2025, Cek Standar Kelulusannya
Jadwal Tes Online Rekrutmen...
Jadwal Tes Online Rekrutmen Bersama BUMN 2025, Sudah Siap?
Terlalu Banyak Pekerjaan...
Terlalu Banyak Pekerjaan Secara Harfiah Bisa Mengubah Otak Anda
Danantara Bakal Suntik...
Danantara Bakal Suntik Dana ke BUMN Baru Agrinas Pangan Nusantara
SIG Dukung BUMN Perkuat...
SIG Dukung BUMN Perkuat Komunikasi Berbasis AI
Rekomendasi
Daftar Lengkap Susunan...
Daftar Lengkap Susunan Komisaris dan Direksi BSI usai Perombakan
Turnamen Biliar Internasional...
Turnamen Biliar Internasional ORCA 10 Ball Siap Digelar di Jakarta, Total Hadiah Capai Rp 403 Juta
Melawan India Perkuat...
Melawan India Perkuat Popularitas Militer Pakistan di Dalam dan Luar Negeri
Saul Canelo Alvarez...
Saul Canelo Alvarez vs Terence Crawford Mahakarya Seni Tinju
Data Positif Meriahkan...
Data Positif Meriahkan Bursa Pekan Ini: IHSG Naik 4,01%, Kapitalisasi Pasar Rp12.318 Triliun
Warga Desak Satgas Anti...
Warga Desak Satgas Anti Premanisme Tindak Tegas Ormas Palang Jalan di Cikarang
Berita Terkini
SPMB DKI Jakarta 2025...
SPMB DKI Jakarta 2025 Resmi Dibuka, Ini Jalur, Kuota, dan Jadwal Lengkapnya
Cara Daftar SPMB DKI...
Cara Daftar SPMB DKI Jakarta 2025, Ini 6 Langkah Mudahnya!
SPMB DKI Jakarta Resmi...
SPMB DKI Jakarta Resmi Dibuka 19 Mei 2025, Catat Jadwal Penerimaan SD, SMP, SMA, dan SMK
Universitas Kristen...
Universitas Kristen Maranatha Buka Prodi Baru Program Sarjana Arsitektur
Wisuda UPH 2025: 1.921...
Wisuda UPH 2025: 1.921 Lulusan Diutus untuk Menjadi Pemimpin Berintegritas dan Berdampak
FSRD IKJ dan KEHATI...
FSRD IKJ dan KEHATI Bangun Laboratorium Pewarna Alam dari Tanaman Lokal Indonesia
Infografis
India Gunakan S-400...
India Gunakan S-400 Rusia dan Drone Israel untuk Lawan Pakistan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved