Ditutup 18 Juli, Berikut Syarat Dokumen Daftar Beasiswa LPDP Tahap 2

Selasa, 16 Juli 2024 - 10:43 WIB
loading...
Ditutup 18 Juli, Berikut...
Bagi kamu pejuang kuliah gratis yang ingin mendaftar beasiswa LPDP Tahap 2 pendaftarannya akan ditutup pada 18 Juli 2024. Foto ilustrasi/Ist
A A A
JAKARTA - Ini dokumen yang perlu disiapkan mendaftar beasiswa LPDP Tahap 2 yang akan ditutup 18 Juli 2024 lusa. Bagi kamu pejuang kuliah gratis yang ingin mendaftar beasiswa Lembaga Pengelola Dana Pendidikan (LPDP) disarankan segera merapat.

Beasiswa LPDP Tahap 2 pendaftarannya akan ditutup pada 18 Juli 2024. Untuk mengingatkan kembali, artikel kali ini akan membahas syarat dokumen yang perlu disipkan mendaftar beasiswa LPDP Tahap 2, simak ya!

Dokumen untuk Daftar Beasiswa LPDP 2024 Tahap 2


Jika kamu ingin memanfaatkan masa pendaftaran beasiswa LPDP 2024 tahap 2 ini, perhatikan sejumlah dokumen yang harus diupload. Setidaknya ada 10 dokumen penting untuk pendaftaran beasiswa LPDP 2024 tahap 2.

1. Biodata diri

2. Kartu tanda penduduk

3. Pindaian ijazah S1/S2 (asli atau legalisir) atau surat keterangan lulus

4. Surat pemberhentian sebagai mahasiswa dari perguruan tinggi bagi yang tidak menyelesaikan studi

5. Pindaian transkrip nilai S1/S2

6. Dokumen penyetaraan ijazah dan konversi indeks prestasi kumulatif (IPK) dari Kementerian Pendidikan, Kebudayaan dan Riset
Teknologi Kementerian Agama; atau tangkapan layar pengajuannya

7. Sertifikat bahasa asing yang dipersyaratkan dan masih berlaku (asli)

8. Letter of acceptance (LoA) unconditional yang masih berlaku dan sesuai dengan perguruan tinggi serta program studi yang dipilih

9. Surat rekomendasi dari tokoh masyarakat atau akademisi

10. Surat pernyataan pada aplikasi pendaftaran saat akan melakukan submit

Selain harus mempersiapkan 15 dokumen tersebut, ada beberapa dokumen yang memiliki format penulisan sesuai ketentuan LPDP.

Baca juga: 25 Universitas Tujuan Beasiswa LPDP Terfavorit, 5 Kampus Ada di Dalam Negeri

Berikut ini rincian syarat dokumen lain:


1. Komitmen kembali ke Indonesia, rencana pascastudi, dan rencana kontribusi di Indonesia (1.500–2.000 kata). Deskripsikan dalam tulisan secara jelas dan konkret tentang tema di atas;

2. Proposal penelitian khusus jenjang Doktor sebanyak 1.500-2.000 kata yang memuat bagian ini:

• Judul penelitian: tuliskan judul penelitian.

• Latar belakang: menguraikan secara singkat topik isu yang ingin kamu meneliti dan mengapa signifikan diteliti.

• Perumusan permasalahan (statement of problem): menguraikan secara singkat apa yang telah kamu ketahui tentang topic isu tersebut dan diskusikan secara ringkas mengapa masih perlunya kamu meneliti.

• Tunjukkan bahwa solusi terhadap isu yang telah ada masih belum terselesaikan sepenuhnya sehingga kamu ingin melakukan penelitian.
'

Jadwal Lengkap Beasiswa LPDP 2024 Tahap 2:


Pendaftaran: 19 Juni-18 Juli 2024

Seleksi administrasi: 22 Juli-7 Agustus 2024

Pengumuman hasil seleksi administrasi: 9 Agustus 2024

Masa sanggah hasil seleksi administrasi: 10-11 Agustus 2024

Pemrosesan sanggah hasil seleksi administrasi: 12-16 Agustus 2024

Pengumuman hasil sanggah seleksi administrasi: 21 Agustus 2024

Seleksi bakat skolastik: 27-31 Agustus 2024

Pengumuman hasil seleksi bakat skolastik: 5 September 2024

Seleksi substansi: 10 September-25 Oktober 2024

Pengumuman hasil seleksi substansi: 7 November 2024

Penerimaan tercepat: Januari 2025
(wyn)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
10 Kriteria Peserta...
10 Kriteria Peserta Beasiswa LPDP yang Berpotensi Lolos Tes Wawancara
Cara Mudah Cek Pengumuman...
Cara Mudah Cek Pengumuman Beasiswa LPDP 2025, Panduan Lengkap untuk Peserta Seleksi
Beasiswa Garuda 2025...
Beasiswa Garuda 2025 Diluncurkan, Kuliah S1/D4 Gratis dan Ada Uang Saku Bulanan
LPDP Buka Beasiswa S2...
LPDP Buka Beasiswa S2 Double Degree ke Jepang, Cocok untuk yang Suka IT
Baru, Beasiswa LPDP...
Baru, Beasiswa LPDP 2025 Ada Try Out untuk Tes Seleksi Bakat Skolastik, Cek Infonya!
Pendaftaran Beasiswa...
Pendaftaran Beasiswa BCA 2026 Dibuka, Kuliah Gratis, Uang Saku, Kesempatan Kerja
Hardiknas, Prabowo Bakal...
Hardiknas, Prabowo Bakal Umumkan Bantuan Guru Honorer dan Renovasi 10.440 Sekolah
Profil Ibrahim Traore,...
Profil Ibrahim Traore, Penguasa Burkina Faso yang Disebut Bakal Gratiskan Pendidikan SD hingga Kuliah
Kejagung Sangkal Dokumen...
Kejagung Sangkal Dokumen Hasil Sitaan Penyidik di Kasus Korupsi Minyak Pertamina Bocor
Rekomendasi
Komitmen MengEMASkan...
Komitmen MengEMASkan Indonesia, Pegadaian Gandeng Istana Kepresidenan Yogyakarta Gelar Literasi Investasi
Komitmen pada Lingkungan,...
Komitmen pada Lingkungan, Danamon Raih Penghargaan
Legislator Partai Perindo...
Legislator Partai Perindo Salomiel Arnius Apresiasi Respons Cepat Pemda Kupang Atasi Abrasi di Lahan Bawang
Yordania Raup Untung...
Yordania Raup Untung hingga Rp6,6 Miliar Per Bantuan Udara untuk Gaza
Israel Jatuhkan 100.000...
Israel Jatuhkan 100.000 Ton Bom di Gaza, Hapus 2.200 Keluarga
Penambang Emas Ilegal...
Penambang Emas Ilegal di Riau Tewas Tertimbun Longsor
Berita Terkini
Luna Maya Lulusan Mana?...
Luna Maya Lulusan Mana? Ini Jejak Pendidikan Istri Maxime Bouttier
Universitas Brawijaya...
Universitas Brawijaya Buka Lowongan Asisten Peneliti 2025, Simak Persyaratannya
Prof Didik J Rachbini...
Prof Didik J Rachbini Kembali Terpilih sebagai Rektor Universitas Paramadina
50 Contoh Soal Tes Wawasan...
50 Contoh Soal Tes Wawasan Kebangsaan Beserta Jawabannya untuk Seleksi CPNS dan BUMN
7 Cara Mudah Lapor Diri...
7 Cara Mudah Lapor Diri PPG Guru Tertentu 2025, Cek Berkas yang Harus Diupload
20 Contoh Soal Tes Wawasan...
20 Contoh Soal Tes Wawasan Kebangsaan, Bisa Jadi Referensi Belajar
Infografis
Tembus Rp25 Triliun,...
Tembus Rp25 Triliun, Berikut Daftar Bank Pemberi Utang ke Sritex
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved