Gen Z Merapat! Ini 5 Jurusan Kuliah yang Cocok Menghadapi Era Digital

Rabu, 28 Agustus 2024 - 13:15 WIB
loading...
Gen Z Merapat! Ini 5...
Salah satu jurusan kuliah yang bisa sangat cocok dengan gen Z untuk menghadapi era digital yaitu jurusan Teknologi Games. Foto ilustrasi/Ist
A A A
JAKARTA - Ini 5 jurusan kuliah yang sangat cocok bagi Gen Z menghadapi era digital. Saat ini generasi Z atau yang akrab disebut dengan Gen Z, merupakan generasi yang tumbuh di era digital.

Untuk bisa menghadapi era digital saat ini, maka dibutuhkan pendidikan memadai serta mampu menjadi bekal bagi gen Z di masa depan. Bangku perguruan tinggi menjadi faktor penting untuk mewujudkan hal itu.

Dikutip dari akun Instagram @cfds_ugm, artikel kali ini akan membahas daftar 5 jurusan kuliah yang cocok bagi Gen Z menghadapi era digital, simak ya!

5 Jurusan Kuliah yang Cocok untuk Gen Z Hadapi Era Digital


1. Jurusan Aktuaria


Ini merupakan sebuah program studi yang akan membuat mahasiswanya mempelajari tentang pengelolaan risiko keuangan di masa depan.

Lulusan dari jurusan kuliah Aktuaria ini digadang-gadang akan banyak dibutuhkan oleh perusahaan-perusahan besar. Adapun universitas yang menyediakan jurusan Aktuaria ini yaitu Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS), Unpad, UI, dan juga UGM.

2. Jurusan Bisnis Digital


Ini merupakan jurusan kuliah yang akan mengajarkan mahasiswa tentang bagaimana merancang dan menjalankan bisnis yang berbasis digital.

Banyaknya anak muda saat ini yang mengembangkan bisnis digital membuat lulusan dari jurusan ini memiliki prospek karier yang bagus di masa depan.

Kamu bisa menemukan jurusan ini di berbagai universitas di Indonesia, salah satunya yaitu Unpad yang sudah memiliki jurusan Bisnis Digital sejak tahun 2018.

3. Jurusan Digital Public Relations (PR)


Ini merupakan jurusan kuliah yang akan berfokus pada persuasi publik secara digital dan saat ini perusahaan yang membutuhkan PR dengan keahlian di dunia digital. Adapun universitas yang memiliki jurusan kuliah Digital Public Relations salah satunya yaitu Telkom University.


4. Jurusan Teknologi Games


Salah satu jurusan kuliah yang bisa sangat cocok dengan gen Z untuk menghadapi era digital yaitu jurusan Teknologi Games. Mahasiswa yang mengambil jurusan kuliah ini akan diberikan pembekalan kemampuan dasar untuk terjunke indutri game, seperti kemampuan teknis, kemampuan desain, kemampuan sosial dan komunikasi hingga kemampuan bisnis industri game.

Jika tertarik dengan jurusan ini kamu bisa menemukannya di Politeknik Elektronik Negeri Surabaya dan Universitas Multimedia Nusantara.

5. Jurusan E-Sport


Jurusan E-sport menjadi salah satu jurusan kuliah yang cocok untuk gen z pilih dalam menghadapi era digital saat ini. Di jurusan kuliah ini, mahasiswa akan mendapatkan pembinaan dan fasilitas untuk mengembangkan minat dan bakat di dunia e-sport.

Karakteristik Generasi Z


• Melek teknologi

• Kreatif

• Menerima perbedaan

• Peduli terhadap sesama

• Senang berekspresi

• FOMO (Khawatir dan Takut Ketinggalan Tren yang Ada)

• Kecemasan dan Tingkat Stres yang Tinggi

• Mudah Mengeluh dan Self Proclaimed
(wyn)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
11 Universitas Terbaik...
11 Universitas Terbaik Jurusan Bisnis dan Manajemen di Indonesia 2025
5 Jurusan Kuliah Paling...
5 Jurusan Kuliah Paling Sulit di Dunia, Apa Saja?
Berapa Passing Grade...
Berapa Passing Grade untuk Lolos UTBK SNBT 2025 di UIN Bandung? Cek Bocorannya
10 Jurusan D4 Paling...
10 Jurusan D4 Paling Ketat di SNBP 2025, Keperawatan Anestesiologi Hanya Terima 0,94% Pendaftar!
Transformasi Digital...
Transformasi Digital Dunia Kerja, UBSI Gandeng SeeMeCV untuk Portal Karir Mahasiswa
10 Prodi Unand dengan...
10 Prodi Unand dengan Keketatan Tertinggi di SNBP 2025, Intip Prospek Kerjanya
3 Jurusan yang Menjadi...
3 Jurusan yang Menjadi Tren Pilihan Camaba di SNBP 2025, Ada Prodi yang Kamu Suka?
Ini 5 Fakultas/Sekolah...
Ini 5 Fakultas/Sekolah ITB dengan Keketatan Tertinggi pada SNBT 2025, Tertarik?
27 Lowongan Kerja PT...
27 Lowongan Kerja PT KAI di Rekrutmen Bersama BUMN 2025, Segera Kirim Lamaran!
Rekomendasi
China Ancam Perusahaan...
China Ancam Perusahaan Korea yang Kirim Produk Tanah Jarang ke AS
Sikapi Usulan Forum...
Sikapi Usulan Forum Purnawirawan Jenderal TNI, Wiranto: Prabowo Prioritaskan Harmonisasi
Sahabat Sejati Entong...
Sahabat Sejati Entong dan Memed, Saksikan Petualangan Animasi Entong di MNCTV
Rusia Gelar Serangan...
Rusia Gelar Serangan Udara Besar-besaran di Seluruh Ukraina
Boikot Produk Terafiliasi...
Boikot Produk Terafiliasi Israel Meluas, Apa Efeknya buat Ekonomi?
LG Mundur dari Proyek...
LG Mundur dari Proyek Baterai EV, Kadin Tepis RI Tak Menarik Bagi Investor
Berita Terkini
UNJ Wisuda 2.026 Lulusan...
UNJ Wisuda 2.026 Lulusan di GOR Berstandar Internasional, Ini Pesan Rektor
2 jam yang lalu
Unhan Cetak 426 Lulusan...
Unhan Cetak 426 Lulusan Unggul, Wamenhan Beri Pesan Penting
3 jam yang lalu
Deretan Kampus Terbaik...
Deretan Kampus Terbaik Bandung, UK Maranatha Unggul di Posisi Top 5
3 jam yang lalu
Pendidikan Welber Jardim,...
Pendidikan Welber Jardim, Skuad Timnas Indonesia Keturunan Brasil yang Dikontrak Sao Paulo FC di Usia 17 Tahun
5 jam yang lalu
Cerita Rovan dan Rohmat,...
Cerita Rovan dan Rohmat, 2 Mahasiswa Disabilitas Netra Raih Gelar Sarjana di UNJ
5 jam yang lalu
Belajar Tanpa Batas,...
Belajar Tanpa Batas, Peran Platform Digital Penting dalam Pelatihan Guru
6 jam yang lalu
Infografis
5 Pejabat China yang...
5 Pejabat China yang Dieksekusi Mati karena Korupsi
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved