Riwayat Pendidikan Faisal Basri, Ekonom Senior Indonesia yang Berpulang di Usia 65 Tahun

Kamis, 05 September 2024 - 09:33 WIB
loading...
Riwayat Pendidikan Faisal...
Ini adalah riwayat pendidikan Faisal Basri. Ekonom senior itu baru saja berpulang pada Kamis (5/9/2024) dini hari pada usia ke-65 tahun. Foto/Dok/SINDOnews.
A A A
JAKARTA - Ini adalah riwayat pendidikan Faisal Basri . Ekonom senior itu baru saja berpulang pada Kamis (5/9/2024) dini hari pada usia ke-65 tahun.

Sebelumnya, kabar itu diketahui dari intelektual NU, Nadirsyah Hosen, yang mengunggah postingan melalui akun X (dulu Twitter) di @na_dirs. Dalam postingan itu, Hosen mengucapkan belasungkawa atas wafatnya Faisal Basri.

Baca juga: Kabar Duka, Ekonom Senior Faisal Basri Meninggal Dunia

"Turut berduka cita atas wafatnya Bang @FaisalBasri tokoh yg selalu menyuarakan nurani untuk perbaikan bangsa," demikian tulis Hosen dalam akun X pribadinya, Kamis (5/9/2024).

Selama hidupnya, Faisal Basri dikenal luas sebagai sosok ekonom dan politikus Indonesia. Salah satu keponakan dari mantan Wakil Presiden Adam Malik ini juga memiliki riwayat pendidikan yang mentereng. Berikut ulasannya.

Baca juga: Faisal Basri Meninggal Dunia, Mahfud MD: Sejarah Hidupmu Jadi Vitamin Berharga bagi Gen Y dan Z

Riwayat Pendidikan Faisal Basri


Faisal Basri lahir di Bandung, Jawa Barat pada 6 November 1959. Saat remaja, ia pernah bersekolah di SMA Negeri 3 Jakarta.

Kemudian, Faisal melanjutkan studinya ke perguruan tinggi. Ia memilih Program Studi S-1 Ekonomi Pembangunan di Fakultas Ekonomi Universitas Indonesia (UI).

Baca juga: Faisal Basri, Ekonom Senior yang Kritis dan Jernih Menganalisis Persoalan Ekonomi

Faisal menyelesaikan pendidikan sarjana di Universitas Indonesia pada 1985. Selama menjadi mahasiswa, ia aktif dalam berbagai kegiatan kampus, termasuk terlibat gejolak melawan Normalisasi Kegiatan Kampus/Badan Koordinasi Kemahasiswaan (NKK/BKK) era Orde Baru.

Tak berhenti di situ, Faisal melanjutkan studi ke Vanderbilt University, Nashville, Tennessee, Amerika Serikat. Ia lulus dari kampus tersebut pada 1988 dengan gelar magister of arts (MA).
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Riwayat Pendidikan Pemimpin...
Riwayat Pendidikan Pemimpin Umat Katolik Paus Fransiskus yang Meninggal Dunia di Usia 88 Tahun
Pendidikan Raja Charles...
Pendidikan Raja Charles III: Lulusan Sekolah Elit, Kini Raja Inggris Tertua Sepanjang Sejarah
Riwayat Pendidikan Putri...
Riwayat Pendidikan Putri Diana, Ibu Pangeran William dan Harry yang Dicintai Dunia
Jejak Pendidikan Pangeran...
Jejak Pendidikan Pangeran Mohammad bin Salman, Putra Mahkota dan Arsitek Visi 2030 Arab Saudi
Tretan Muslim Ternyata...
Tretan Muslim Ternyata Pernah Kuliah Keperawatan, Ini Riwayat Pendidikan Lengkapnya
Menteri Pendidikan Filipina...
Menteri Pendidikan Filipina Kunjungi FKUI, Bahas Kerja Sama Regional Pendidikan dan Riset
Jejak Pendidikan Evandra...
Jejak Pendidikan Evandra Florasta, Pahlawan Timnas U-17 Loloskan Indonesia ke Piala Dunia 2025
Profil Pendidikan Ray...
Profil Pendidikan Ray Sahetapy, Aktor Legendaris Indonesia
7 Perguruan Tinggi di...
7 Perguruan Tinggi di Indonesia yang Punya Hutan Kampus, Luasnya Berhektare-hektare
Rekomendasi
Pelunasan Biaya Haji...
Pelunasan Biaya Haji Reguler Diperpanjang hingga 2 Mei Khusus untuk 4 Provinsi
130.000 Orang Berikan...
130.000 Orang Berikan Penghormatan Terakhir pada Paus Fransiskus di Vatikan
Sosok Nico Surya, Pria...
Sosok Nico Surya, Pria yang Diduga Selingkuhan Paula Verhoeven Sekaligus Teman Baim Wong
Tragis! Balita di Malang...
Tragis! Balita di Malang Tewas Terlindas Truk Tak Kuat Menanjak
2 Rumah Tersangka Korupsi...
2 Rumah Tersangka Korupsi Bank BJB Digeledah KPK, 3 Mobil dan 1 Motor Disita
Wali Kota Jaksel Dukung...
Wali Kota Jaksel Dukung Program Mainstreaming HAM untuk ASN dan Masyarakat
Berita Terkini
Guru SD di OKI Ikuti...
Guru SD di OKI Ikuti Pelatihan Penggunaan Pendamping Buku Ajar Gajah Sumatra
1 jam yang lalu
Link Pengumuman UTBK...
Link Pengumuman UTBK 2025 Berikut Jadwal dan Cara Melihat Hasilnya
5 jam yang lalu
PLTS, AI, hingga IoT,...
PLTS, AI, hingga IoT, Kemendikdasmen Pamer Inovasi Hebat Guru SMK dan Instruktur LKP
6 jam yang lalu
Tegas! Pelaku Kecurangan...
Tegas! Pelaku Kecurangan UTBK 2025 Akan Didiskualifikasi dari Semua Jalur Masuk PTN
7 jam yang lalu
Mendikdasmen Dorong...
Mendikdasmen Dorong Peningkatan Kompetensi Guru SMK dan Instruktur LKP
9 jam yang lalu
Panitia SNPMB Mengutuk...
Panitia SNPMB Mengutuk Segala Bentuk Kecurangan di UTBK 2025
11 jam yang lalu
Infografis
Penampakan Cumi-cumi...
Penampakan Cumi-cumi Raksasa Pertama Kalinya Sejak 100 Tahun
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved