Beasiswa BCA 2025 Dibuka, Lulus Bisa Langsung Kerja dan Ada Uang Saku

Selasa, 26 November 2024 - 13:30 WIB
loading...
Beasiswa BCA 2025 Dibuka,...
Beasiswa BCA 2025 dibuka Kembali khusus untuk program Pendidikan Teknik Informatika. Foto/Dok/SINDOnews.
A A A
JAKARTA - Beasiswa BCA 2025 dibuka Kembali khusus untuk program Pendidikan Teknik Informatika . Pendaftaran beasiswa ini dibuka sampai dengan 31 Januari 2025.

Beasiswa Program Pendidikan Teknik Informatika (PPTI) BCA 2025 akan memberikan tempat kuliah yang bebas biaya bahkan mendapatkan uang saku setiap bulan.

Baca juga: Gelar International Hajj Fund Forum, BPKH Luncurkan Program Beasiswa Haji Indonesia

Beasiswa PPTI BCA 2025 disediakan untuk siswa SMA maupun SMK. Namun untuk SMA dikhususkan bagi siswa jurusan IPA dan SMK untuk jurusan Teknik Informatika.

Pendaftaran secara online di laman bca.id/daftarpptibca dan dibuka hingga 31 Januari 2025. Dikutip dari laman BCA, berikut ini informasi pendaftarannya.

Baca juga: Program Beasiswa Indonesia Re untuk Karyawan dan Anak Yatim

Beasiswa PPTI BCA 2025

Persyaratan


1. Peserta siswa SMA/SMK yang akan berkuliah di tahun ajaran 2025

2. Usia maksimal 9 tahun berasal dari jurusan IPA untuk SMA dan jurusan yang terkait IT (untuk SMK)

3. Memiliki keinginan belajar dan berprestasi

4. Nilai rata-rata rapor SMA/SMK minimal 75

5. Tidak pernah tinggal kelas dari SD-SMA/SMK

6. Tidak pernah terlibat narkoba dan pelanggaran hukum lainnya

7. Lulus dalam proses seleksi.

Benefit


1. Pendidikan gratis dan berkualitas

2. Disediakan dormitory

3. Penawaran kerja di BCA

4. Fasilitas lengkap

5. Uang saku

Demikian informasi mengenai Beasiswa PPTI BCA 2025. Semoga informasi ini bermanfaat bagi pembaca setia SINDOnews.
(nnz)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Kapan Pendaftaran Beasiswa...
Kapan Pendaftaran Beasiswa LPDP Tahap 2 2025 Dibuka? Ini Perkiraan Jadwalnya
Seleksi Mandiri ITB...
Seleksi Mandiri ITB 2025 Dibuka, Ada Jalur Beasiswa dan KIP Kuliah
Rekrutmen Besar-besaran...
Rekrutmen Besar-besaran BCA 2025, Fresh Graduate Bisa Daftar, Lamar di Sini
Menjangkau Pelosok Negeri,...
Menjangkau Pelosok Negeri, Unika Atma Jaya Salurkan Beasiswa Rp44 Miliar
Kapan Dana KJMU 2025...
Kapan Dana KJMU 2025 Cair? Ini Jadwal Resmi dan Syarat Penerimanya
PBNU Buka Pendaftaran...
PBNU Buka Pendaftaran Beasiswa untuk Santri Kuliah di Maroko, Ini Syarat dan Jadwalnya
Kemenag Buka Seleksi...
Kemenag Buka Seleksi Mahasiswa ke Al-Azhar 2025, Catat Jadwalnya
MNC Asset Management...
MNC Asset Management Mendorong Program Dana Abadi di Seluruh Kampus Indonesia
MNC Asset Management...
MNC Asset Management dan Universitas Binawan Teken MoU Endowment Fund Dukung Beasiswa
Rekomendasi
Kolaborasi Kementerian...
Kolaborasi Kementerian P2MI dan Penegak Hukum Kunci Berantas Pengiriman PMI Ilegal
Chatbot AI Grok Klaim...
Chatbot AI Grok Klaim Skeptisisme Holocaust Disebabkan Kesalahan Pemrograman
Dubes RI di Kamboja...
Dubes RI di Kamboja Terima Kunjungan Sespimti Polri, Bahas Kejahatan Lintas Negara dan Pelindungan WNI
China Cabut Larangan...
China Cabut Larangan Ekspor Mineral Langka kepada 28 Perusahaan AS
Jaksa Agung Tanggapi...
Jaksa Agung Tanggapi Santai Kabar Dirinya Bakal Diganti
Perkuat Tata Kelola...
Perkuat Tata Kelola Kebijakan, BSKDN Bahas Revisi Permendagri Pedoman Penelitian
Berita Terkini
Nilai Ambang Batas Kelulusan...
Nilai Ambang Batas Kelulusan Tes Tahap 2 Rekrutmen BUMN 2025
Unesa Buka Pendaftaran...
Unesa Buka Pendaftaran Seleksi Mandiri 2025, Jalur Prestasi dan Disabilitas!
5 Sekolah Kedinasan...
5 Sekolah Kedinasan Terbaik di Jakarta, Nomor 1 dan 2 Lulus Jadi Calon PNS
Kolaborasi Global: Farmasi...
Kolaborasi Global: Farmasi UP dan IYSA Gelar Kompetisi Sains Internasional WSEEC
Jadwal SPMB Jakarta...
Jadwal SPMB Jakarta 2025 untuk Penerima KJP Plus dan PIP
Cara Pengajuan Akun...
Cara Pengajuan Akun dan Jadwal SPMB Jakarta 2025
Infografis
13 Rudal dan Drone Iran...
13 Rudal dan Drone Iran yang Bisa Hancurkan Pangkalan AS
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved