Portal SNPMB 2025 Kapan Dibuka? Ini Jadwal Resmi Selengkapnya

Rabu, 11 Desember 2024 - 15:59 WIB
loading...
Portal SNPMB 2025 Kapan...
Portal SNPMB 2025 kapan bisa diakses menjadi pertanyaan yang banyak dicari calon mahasiswa baru. Foto/Portal SNPMB.
A A A
JAKARTA - Portal SNPMB 2025 kapan bisa diakses menjadi pertanyaan yang banyak dicari calon mahasiswa baru di perguruan tinggi negeri . Hal ini lumrah karena portal tersebut penting untuk melakukan pendaftaran SNBP dan SNBT.

Ketua Umum Tim Penanggung Jawab Seleksi Nasional Penerimaan Mahasiswa Baru (SNPMB) Eduart Wolok mengatakan, meskipun Kemendikbudristek kini terbagi atas Kemendikdasmen dan Kemendikti Saintek namun tidak ada perubahan signifikan pada proses penerimaan mahasiswa baru di perguruan tinggi negeri (PTN).

Baca juga: SNPMB 2025 Diluncurkan, Ini Jadwal Pendaftaran SNBP dan SNBT Tahun Depan

Dia menjelaskan, proses pendaftaran penerimaan mahasiswa baru melalui Seleksi Nasional Berdasarkan Prestasi (SNBP) dan Seleksi Nasional Berdasarkan Tes (SNBT) masih di laman yang sama, yaitu Portal SNPMB di alamat portal-snpmb.bppp.kemdikbud.go.id/.

Rektor Universitas Negeri Gorontalo (UNG) ini mewanti-wanti untuk seluruh pendaftar baik jalur SNBP dan SNBT agar tidak melakukan proses pendaftaran menjelang hari-hari terakhir.

Baca juga: Catat, Siswa Gap Year Tidak Bisa Ikut Daftar SNBP 2025

"Waktu yang disediakan sudah cukup panjang, tetapi tetap saja ada sekolah yang menyampaikan tidak sempat dengan waktu ini. Padahal ini proses yang sebetulnya kalau kita Cermati, ini sudah berlangsung dari tahun ke tahun," katanya pada peluncuran SNBPMB 2025, dikutip dari YouTube SNPMB ID, Rabu (11/12/2024).

Jadwal SNPMB 2025


Eduart menjelaskan, untuk mendaftar SNBP dan SNBT itu harus mempunyai akun SNPMB baik untuk siswa dan sekolah. Sekolah yang telah memiliki akun SNPMB tidak perlu melakukan registrasi akun baru.

Baca juga: Perbedaan Kuota SNPMB 2025 di PTN BH dan BLU, Bagaimana Cek Daya Tampungnya?
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Lulus atau Gagal di...
Lulus atau Gagal di SNBT 2025? Ini Langkah Selanjutnya yang Harus Kamu Lakukan
Pengumuman SNBT 2025...
Pengumuman SNBT 2025 Resmi Dirilis 28 Mei Pukul 15.00 WIB, Cek Hasil di 41 Link Ini
UPI Resmi Buka Pendaftaran...
UPI Resmi Buka Pendaftaran Jalur Mandiri 2025, Cek Jadwal dan Syaratnya di Sini
Mengenal 3 Jalur Mandiri...
Mengenal 3 Jalur Mandiri Universitas Jember 2025 dan Jadwal Pendaftarannya
28 PTN Resmi Buka Penerimaan...
28 PTN Resmi Buka Penerimaan Mahasiswa Baru lewat SMMPTN Barat 2025
Panitia SNPMB: Mayoritas...
Panitia SNPMB: Mayoritas Pelaku Kecurangan UTBK 2025 Peserta dari Fakultas Kedokteran
Guru Besar Unair Ingatkan...
Guru Besar Unair Ingatkan Menyampaikan Pendapat secara Bertanggung Jawab Bukan dengan Anarkis
3 Joki UTBK 2025 Ditangkap,...
3 Joki UTBK 2025 Ditangkap, Polda Jabar: Tersangka Beraksi 2 Tahun
Pelaksanaan UTBK-SNBT...
Pelaksanaan UTBK-SNBT di Universitas Negeri Jakarta
Rekomendasi
Jadwal dan Rute Ganjil...
Jadwal dan Rute Ganjil Genap Jakarta 2025
Tingkatkan Kapasitas...
Tingkatkan Kapasitas Domestik, Strategi Pertamina Hadapi Tantangan Global
Resep Gampang dan Lucu...
Resep Gampang dan Lucu Ala Neng Aura, Cocok Buat Ibu Muda Kekinian
Kejari Jakpus Tetapkan...
Kejari Jakpus Tetapkan 5 Tersangka Korupsi PDNS, Ada Mantan Dirjen Kominfo
HUT ke-14 MNC Animation,...
HUT ke-14 MNC Animation, Warren Tanoesoedibjo Tegaskan Komitmen Tingkatkan Kualitas Animasi
Solusi untuk Aplikator...
Solusi untuk Aplikator dan Ojol, Kementerian UMKM Gagas Koperasi Kemitraan
Berita Terkini
Deakin-Lancaster University...
Deakin-Lancaster University Buka Akses Pendidikan Internasional dengan Program Beasiswa
Kisah Anasha, Siswi...
Kisah Anasha, Siswi Indonesia yang Diterima di 11 Kampus Terbaik Luar Negeri
Lulus atau Gagal di...
Lulus atau Gagal di SNBT 2025? Ini Langkah Selanjutnya yang Harus Kamu Lakukan
Profil SMA Taruna Nusantara...
Profil SMA Taruna Nusantara dan 8 Alumni yang Menjadi Pejabat di Era Presiden Prabowo
Ditetapkan Jadi Rektor,...
Ditetapkan Jadi Rektor, Prof Maskuri Siap Jadikan USG Kampus Taraf Dunia
Dosen DKV MNC University...
Dosen DKV MNC University Jadi Juri Lomba Komik Digital Siswa SMA/SMK di Jaksel
Infografis
Ini Penjelasan Warna...
Ini Penjelasan Warna Singa Putih Ternyata Bukan Albino
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved