10 Jurusan dengan Daya Tampung Terbanyak Unnes 2025, SNBP, SNBT, dan Mandiri

Kamis, 09 Januari 2025 - 12:03 WIB
loading...
10 Jurusan dengan Daya...
Unnes telah merilis jurusan kuliah dan daya tampungnya untuk SNBP, SNBT, dan Seleksi Mandiri 2025. Foto/Unnes.
A A A
JAKARTA - Universitas Negeri Semarang (Unnes) telah merilis daftar jurusan kuliah dan daya tampungnya untuk SNBP, SNBT, dan Seleksi Mandiri 2025. Berikut ini ulasannya.

Unnes yang berada di Semarang, Jawa Tengah merupakan salah satu perguruan tinggi negeri (PTN) di jalur penerimaan nasional seperi Seleksi Nasional Berdasarkan Prestasi (SNBP) dan Seleksi Nasional Berdasarkan Tes (SNBT).

Baca juga: 70 Jurusan Kuliah di Unnes Semarang dan Daya Tampungnya, Cek Prodi Idolamu

Unnes pada SNBP 2024 dilamar oleh 29.759 calon mahasiswa, menjadikannya PTN paling diminati peringkat keenam di SNBP. Sedangkan pada jalur memakai Ujian Tulis Berbasis Komputer (UTBK), Unnes menawarkan kuota 3.522 atau 31 persen.

Selain jalur nasional SNBP dan SNBT, Unnes juga membuka jalur Seleksi Mandiri (SM) Unnes. Pada 2024, Unnes menyediakan daya tamping sebanyak 5.388 mahasiswa baru di SM atau sekitar 49 persen dari total kuota yang dimiliki Unnes.

Baca juga: Salah Satu PTN Favorit di Jateng, Ini 22 Jurusan Terbaik di Unnes Paling Direkomendasikan

Anda yang mau masuk Unnes penting mengetahui daya tampung sebagai strategi memenangkan persaingan. Berikut ini 10 jurusan dengan daya tampung terbanyak Unnes di SNBP, SNBT, dan SM atau seleksi mandiri.

10 Jurusan dengan Daya Tampung Terbanyak Unnes di SNBP, SNBT, dan Mandiri 2025

1. Ilmu Hukum (925)


SNBP: 185

SNBT: 278

SM Unnes: 462

Baca juga: 20 PTN Paling Diminati Jalur SNBP dan SNBT 2024, Rekomendasi SNPMB 2025

2. Pendidikan Guru Sekolah Dasar (PGSD) (585)


SNBP: 117
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Pengumuman Kelulusan...
Pengumuman Kelulusan SNBP 2025 Hari Ini Jam 3 Sore, Cek Hasil di Mana?
Jadwal Pendaftaran SIMAK...
Jadwal Pendaftaran SIMAK UI 2025, Camaba Siap-siap Ya
Ingin Lulus SNBP 2025?...
Ingin Lulus SNBP 2025? Amalkan Doa Ini untuk Hasil Terbaik
Ini Link Utama dan 44...
Ini Link Utama dan 44 Link Mirror untuk Melihat Pengumuman SNBP 2025
Pengumuman SNBP 2025...
Pengumuman SNBP 2025 Selasa 18 Maret, Cek Link Ini
Ini 5 Fakultas/Sekolah...
Ini 5 Fakultas/Sekolah ITB dengan Keketatan Tertinggi pada SNBT 2025, Tertarik?
5 Universitas Negeri...
5 Universitas Negeri Ini Paling Favorit di SNBT 2024, PTN Pilihanmu Nomor Berapa?
27 Lowongan Kerja PT...
27 Lowongan Kerja PT KAI di Rekrutmen Bersama BUMN 2025, Segera Kirim Lamaran!
Pendaftaran SNBT 2025...
Pendaftaran SNBT 2025 Dibuka Hari Ini Pukul 15.00 WIB, Login ke Portal SNPMB
Rekomendasi
Profil dan Perjalanan...
Profil dan Perjalanan Karier Mat Solar, Aktor Bajaj Bajuri yang Melegenda
6 Agenda Trump Membombardir...
6 Agenda Trump Membombardir Houthi, Salah Satunya Membantu Dominasi Israel di Timur Tengah
Jadwal Imsak dan Buka...
Jadwal Imsak dan Buka Puasa Jakarta, Selasa 18 Maret 2025/18 Ramadan 1446 H
32 Perwira Intel Polri...
32 Perwira Intel Polri yang Masuk Daftar Mutasi Maret 2025, Inilah Daftarnya
Budi Gunawan: RUU TNI...
Budi Gunawan: RUU TNI Batasi Wewenang Militer di Instansi Sipil
Daud Yordan vs George...
Daud Yordan vs George Kambosos Jr. Batal, Ada Apa The Senator?
Berita Terkini
Pengumuman Kelulusan...
Pengumuman Kelulusan SNBP 2025 Hari Ini Jam 3 Sore, Cek Hasil di Mana?
1 jam yang lalu
iNews Media Group dan...
iNews Media Group dan Kemendikdasmen Jalin Sinergi untuk Pendidikan Indonesia
8 jam yang lalu
Perkuat Pendidikan AI,...
Perkuat Pendidikan AI, Binus University dan Microsoft Kolaborasi
11 jam yang lalu
2 Dosen President University...
2 Dosen President University Dikukuhkan sebagai Guru Besar Bidang Manajemen Keuangan
14 jam yang lalu
Kunjungi Darunnajah,...
Kunjungi Darunnajah, Menag Serahkan SK Laznas untuk Pemberdayaan Umat
14 jam yang lalu
Pendaftaran KJMU 2025...
Pendaftaran KJMU 2025 Sudah Dibuka, Siapkan KTP dan KK!
14 jam yang lalu
Infografis
Diprediksi Puncak Arus...
Diprediksi Puncak Arus Mudik dan Arus Balik Lebaran 2025
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved