Kuliah Gratis! 5 Beasiswa Pemerintah Ini Buka Pendaftaran di 2025

Senin, 24 Maret 2025 - 08:05 WIB
loading...
Kuliah Gratis! 5 Beasiswa...
5 beasiswa pemerintah yang perlu diketahui calon mahasiswa. Foto/SINDOnews.
A A A
JAKARTA - Ingin kuliah gratis dengan beasiswa ? Tahun 2025, berbagai program beasiswa dari pemerintah kembali dibuka! Bagi calon mahasiswa yang berjuang mendapatkan pendidikan tinggi tanpa biaya, ini saatnya mempersiapkan diri.

Jenis beasiswa ada bermacam-macam. Ada beasiswa yang diselenggarakan oleh perguruan tinggi, beasiswa bermitra dengan pemerintah daerah, beasiswa kerja sama swasta, dan juga beasiswa pemerintah pusat.

Baca juga: Baznas, Kemenag, dan LAZ Perkuat Pendidikan melalui Program Beasiswa Zakat Indonesia

Selain itu, dilihat dari segi pembiayaannya beasiswa terbagi atas beasiswa penuh dan parsial. Perbedaannya adalah:

1. Beasiswa Penuh


Menanggung semua biaya pendidikan, termasuk:

Biaya kuliah (SPP, SKS, dan lainnya)
Biaya hidup (akomodasi, makan, transportasi)
Buku dan alat tulis
Asuransi kesehatan
Tiket perjalanan (untuk beasiswa luar negeri)

Baca juga: Universitas Matana Berikan Beasiswa Khusus bagi Peserta SNBP 2025

Cocok untuk: Mahasiswa yang ingin kuliah tanpa beban biaya sama sekali.

2. Beasiswa Parsial


Menanggung sebagian biaya, biasanya hanya salah satu dari berikut ini:

Potongan biaya kuliah (misalnya 50% atau hanya SPP)
Tunjangan hidup terbatas
Bantuan dana penelitian atau tugas akhir

Baca juga: MNC University Kolaborasi dengan Forum Komunikasi OSIS Kabupaten Bogor, Dukung Pengembangan Siswa dan Sediakan Beasiswa

Cocok untuk: Mahasiswa yang tetap membutuhkan dukungan finansial tetapi bisa menanggung sebagian biaya sendiri.

Sementara bagi kalian yang ingin mendaftar beasiswa pemerintah, berikut ini 5 beasiswa pemerintah yang mesti kalian tahu beserta link pendaftarannya, dikutip dari berbagai sumber.

5 Beasiswa Pemerintah

1. Beasiswa Unggulan

Beasiswa ini diselenggarakan oleh Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek) untuk mahasiswa berprestasi.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
LPDP Buka Beasiswa S2...
LPDP Buka Beasiswa S2 Double Degree ke Jepang, Cocok untuk yang Suka IT
Baru, Beasiswa LPDP...
Baru, Beasiswa LPDP 2025 Ada Try Out untuk Tes Seleksi Bakat Skolastik, Cek Infonya!
Pendaftaran Beasiswa...
Pendaftaran Beasiswa BCA 2026 Dibuka, Kuliah Gratis, Uang Saku, Kesempatan Kerja
PIP 2025 Sudah Diumumkan...
PIP 2025 Sudah Diumumkan Cair, Tapi Kok Belum Masuk? Ini 5 Alasan Belum Diterima
Persiapan Tes, Ini Kisi-kisi...
Persiapan Tes, Ini Kisi-kisi Materi dan Contoh Soal Skolastik LPDP
Kumpulan Contoh Soal...
Kumpulan Contoh Soal Skolastik LPDP dan Jawabannya, Referensi Belajar Persiapan Tes
Beasiswa Semesta 2025...
Beasiswa Semesta 2025 Resmi Dibuka! Bisa Kuliah Gratis, Gaji Bulanan, Kontrak Kerja
15 Siswa MAN IC Serpong...
15 Siswa MAN IC Serpong Diterima di Universitas Ternama Dunia, Berikut Daftar Namanya
Universitas Matana Berikan...
Universitas Matana Berikan Beasiswa Khusus bagi Peserta SNBP 2025
Rekomendasi
Deretan Menteri Prabowo...
Deretan Menteri Prabowo yang Sowan ke Jokowi, Siapa Saja?
Eks Penyidik KPK Anggap...
Eks Penyidik KPK Anggap Febri Diansyah Tak Bisa Dampingi Hasto di Persidangan
Hasil Pekan 33 Liga...
Hasil Pekan 33 Liga Inggris: Arsenal Menang, Chelsea Comeback, Manchester United Belum Menang!
China Desak AS Akhiri...
China Desak AS Akhiri Perang Dagang, tapi Juga Siap Meladeni
Trent Alexander-Arnold...
Trent Alexander-Arnold Jadi Pembeda! Liverpool Lumat Leicester 1-0
Viral! Pernikahan Mewah...
Viral! Pernikahan Mewah bak Anak Sultan di Bangkalan Madura, Pengantin Dikalungi Uang Dolar dan Euro
Berita Terkini
Cara Tarik Dana PIP...
Cara Tarik Dana PIP di Teller Bank: Syarat, Dokumen, dan Prosedur Lengkap
19 jam yang lalu
Dipantau Ketat, Itera...
Dipantau Ketat, Itera Siapkan 196 Pengawas untuk UTBK SNBT 2025
20 jam yang lalu
Ambulan atau Ambulans,...
Ambulan atau Ambulans, Mana Kata yang Baku Menurut KBBI?
20 jam yang lalu
10 Ucapan Wafat Yesus...
10 Ucapan Wafat Yesus Kristus untuk Teman Sekolah, Singkat Penuh Makna
21 jam yang lalu
Pendidikan Raja Charles...
Pendidikan Raja Charles III: Lulusan Sekolah Elit, Kini Raja Inggris Tertua Sepanjang Sejarah
1 hari yang lalu
Ini Jalur Masuk UGM...
Ini Jalur Masuk UGM untuk Calon Mahasiswa Tidak Mampu, Cek Jadwal Pendaftarannya
1 hari yang lalu
Infografis
5 Anggota NATO Terlemah...
5 Anggota NATO Terlemah di 2025, Ada Negara Paling Aman di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved