Diterima di Universitas Brawijaya, Ini Syarat untuk Daftar Ulang

Selasa, 23 Maret 2021 - 11:03 WIB
loading...
Diterima di Universitas...
Universitas Brawijaya (UB) Malang. Foto/Dok/SINDOnews
A A A
JAKARTA - Langkah perjuangan calon mahasiswa yang sudah dinyatakan lulus Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SNMPTN) 2021 belum berakhir. Masih ada proses daftar ulang yang mesti dilakukan di kampus masing-masing.

Dikutip dari instagram resmi Universitas Brawijaya (UB) di @univ.brawijaya, diumumkan tahapan dan dokumen apa saja yang wajib diperhatikan untuk registrasi ulang calon mahasiswa baru jalur SNMPTN 2021.



Registrasi ulang di UB berlangsung pada 29 Maret pukul 10.00 WIB sampai 10 April (23.59 WIB). Daftar ulang dapat dilakukan di https://admisi.ub.ac.id .

Caranya dengan membuat akun baru dengan alamat email yang valid untuk menerima tautan verifikasi. Kemudian login pada admisi.ub.ac.id dan lakukan pemberkasan. Lalu isi seluruh berkas dengan benar, akurat dan jujur.

Dokumen apa saja yang perlu disiapkan:
1. Foto
2. Berkas rapor yang dilegalisir.
Kelas Reguler: Rapor semester 3-5
Kelas Akselerasi: Rapor semester 1-3
Kelas Akselerasi 6 semester (SMK): Rapor semester 3-5



3. Surat Keterangan Bebas Narkoba.
Wajib bagi fakultas non kesehatan, min 3 parameter, berstempel basah RSUD/RS Swasta/BNN/Kepolisian/Puskesmas/Lab berwenang.
4.Surat keterangan pemeriksaan buta warna.
Wajib bagi prodi non kesehatan yang mensyaratkan, berstempel basah dokter spesialis mata/RSUD/RS Swasta/Puskesmas/Faskes/Laboratorium berwenang.
5. Hasil tes kesehatan dan tes psikologi.
Wajib bagi calon mahasiswa baru FK, FKG, FKH. Dilakukan di domisili setempat sesuai ketentuan yang akan diumumkan.

Selanjutnya, calon mahasiswa bisa mengisi pernyataan kebenaran data penghasilan penanggung biaya pendidikan. Kemudian melihat pengumuman Uang Kuliah Tunggal (UKT) tanggal 26 April melalui admisi.ub.ac.id.

Kemudian calon mahasiswa membayar UKT sesuai panduan. Perubahan dan pengumuman akan diinformasikan kembali melalui selma.ub.ac.id.

Informasi selengkapnya bisa dilihat di selmba.ub.ac.id.
(mpw)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Kapan Pendaftaran Seleksi...
Kapan Pendaftaran Seleksi Mandiri Universitas Brawijaya 2025 Dibuka? Camaba Siap-siap Ya
Kapan UM PTKIN 2025...
Kapan UM PTKIN 2025 Dibuka? Ini Persyaratan, Alur, dan Biaya Pendaftarannya
Jadwal dan Cara Daftar...
Jadwal dan Cara Daftar Jalur Mandiri UGM 2025, Simak di Sini!
Perbandingan Jumlah...
Perbandingan Jumlah Peserta yang Lulus SNBP 5 Tahun Terakhir, Terus Meningkat?
Jadwal Pendaftaran SIMAK...
Jadwal Pendaftaran SIMAK UI 2025, Camaba Siap-siap Ya
Kapan Pengumuman SNBP...
Kapan Pengumuman SNBP 2025? Catat Tanggal, Jam, dan 41 Link di Sini
Jadwal dan Persyaratan...
Jadwal dan Persyaratan Pendaftaran Jalur Ketua OSIS 2025 di IPB University
SPAN-PTKIN 2025 Digelar,...
SPAN-PTKIN 2025 Digelar, Jaring Calon Mahasiswa Bertalenta Tinggi
Golden Ticket Unesa...
Golden Ticket Unesa 2025 Dibuka 10 Maret, Ini Syarat, Cara Daftar, dan Jadwal Lengkapnya
Rekomendasi
Hennessey Kenalkan Venom...
Hennessey Kenalkan Venom F5 Evolution Bisa Melesat 0-322 Km dalam 10,3 Detik!
Israel Siapkan Skenario...
Israel Siapkan Skenario Serangan Terbatas ke Fasilitas Nuklir Iran
Kantor Pajak Padang...
Kantor Pajak Padang Kebakaran, Kerugian Capai Rp400 Juta
Mercedes Benz G-Class...
Mercedes Benz G-Class Edition Lebih Kuat dari Buatan Tahun 1980-an
Umat Kristiani Khidmat...
Umat Kristiani Khidmat Ikuti Perayaan Ekaristi Hari Raya Paskah di Gereja Katedral
Terinspirasi Perang...
Terinspirasi Perang Revolusi Amerika, Ribuan Demonstran Turun ke Jalanan Melawan Trump
Berita Terkini
Cara Tarik Dana PIP...
Cara Tarik Dana PIP di Teller Bank: Syarat, Dokumen, dan Prosedur Lengkap
4 jam yang lalu
Dipantau Ketat, Itera...
Dipantau Ketat, Itera Siapkan 196 Pengawas untuk UTBK SNBT 2025
5 jam yang lalu
Ambulan atau Ambulans,...
Ambulan atau Ambulans, Mana Kata yang Baku Menurut KBBI?
6 jam yang lalu
10 Ucapan Wafat Yesus...
10 Ucapan Wafat Yesus Kristus untuk Teman Sekolah, Singkat Penuh Makna
6 jam yang lalu
Pendidikan Raja Charles...
Pendidikan Raja Charles III: Lulusan Sekolah Elit, Kini Raja Inggris Tertua Sepanjang Sejarah
18 jam yang lalu
Ini Jalur Masuk UGM...
Ini Jalur Masuk UGM untuk Calon Mahasiswa Tidak Mampu, Cek Jadwal Pendaftarannya
21 jam yang lalu
Infografis
Bacaan Niat untuk Sahur...
Bacaan Niat untuk Sahur Puasa di Bulan Suci Ramadan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved