Banyak Aduan dari Masyarakat, JPPI Sarankan Sekolah dan PPDB Ditunda

Kamis, 04 Juni 2020 - 07:30 WIB
loading...
Banyak Aduan dari Masyarakat,...
JPPI menerima banyak pengaduan dari masyarakat yang meminta agar sekolah tak dibuka dulu, meski Kementerian Pendidikan mewacanakan sekolah akan kembali dibuka pada Juli 2020. Foto: Ist
A A A
JAKARTA - Koordinator Nasional Jaringan Pemantau Pendidikan Indonesia (JPPI) Ubaid Matraji mengaku lembaganya banyak mendapatkan pengaduan dari masyarakat yang meminta agar sekolah tak dibuka dahulu, meski pemerintah dalam hal ini Kementerian Pendidikan mewacanakan sekolah akan kembali dibuka pada Juli 2020.

Menurut Ubaid, usulan agar sekolah tak dibuka kembali mengingat pandemi virus Corona (Covid-19) di Indonesia belum mereda, bahkan memiliki gejala terus meningkat. "Karena situasinya belum aman," katanya, Kamis (4/6/2020). (Baca juga: New Normal, Masuk TMII Beli Satu Tiket Gratis Satu)

Dia menyarankan sekolah tetap saja berjalan, tapi dengan mekanisme tidak perlu datang ke sekolah karena situasi belum mereda. Selain itu, sekolah-sekolah juga belum seluruhnya siap menerapkan protokol kesehatan.

"Sebaiknya ditunda dulu sampai situasi sudah benar-benar aman," ucapnya.

Di samping itu, Program Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) juga sebaiknya ditunda karena ekonomi warga banyak yang terdampak wabah virus Corona. "Butuh banyak biaya jika PPDB tetap dilakukan. Masyarakat banyak yang keberatan," ujarnya.
(jon)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
10 Ucapan Wafat Yesus...
10 Ucapan Wafat Yesus Kristus untuk Teman Sekolah, Singkat Penuh Makna
Sekolah Terpadu Sedaya...
Sekolah Terpadu Sedaya Bintang Kembangkan Pendidikan Trilingual
PIP 2025 Sudah Diumumkan...
PIP 2025 Sudah Diumumkan Cair, Tapi Kok Belum Masuk? Ini 5 Alasan Belum Diterima
Apa Syarat Pengajuan...
Apa Syarat Pengajuan PIP 2025? Cek Dokumen yang Harus Disiapkan
13 Pantun Halalbihalal...
13 Pantun Halalbihalal Hari Raya Idulfitri 1446 H untuk Acara di Sekolah
Dana PIP 2025 Cair Tanggal...
Dana PIP 2025 Cair Tanggal 10 April! Ini Daftar Penerima dan Cara Pencairannya
Jadwal Pencairan KJP...
Jadwal Pencairan KJP Plus Bulan April 2025, Orang Tua Simak Ya
SPMB 2025 Dibuka Mei,...
SPMB 2025 Dibuka Mei, Ini Jadwal Resmi Pengganti PPDB dari Kemendikdasmen
5 Ucapan Selamat Nyepi...
5 Ucapan Selamat Nyepi 2025 untuk Teman Sekolah, Momen Mempererat Hubungan dengan Sahabat
Rekomendasi
Mengenal Moluskum Kontagiosum,...
Mengenal Moluskum Kontagiosum, Penyakit Kulit Akibat Pakai Baju Thrifting Tanpa Dicuci
Jokowi Buka Suara soal...
Jokowi Buka Suara soal Tudingan Matahari Kembar: Matahari Cuma Satu, Presiden Prabowo
Ini Arti Bendera Zionis...
Ini Arti Bendera Zionis Israel
Penyitaan Lahan Sawit,...
Penyitaan Lahan Sawit, Pengacara Kalteng Kirim Surat ke Presiden Prabowo
3 Kebijakan Putra Mahkota...
3 Kebijakan Putra Mahkota Mohammed bin Salman yang Mengubah Wajah Arab Saudi
Industri Pertahanan...
Industri Pertahanan Butuh AI dan Elektronika, Wamenhan Donny Minta BRIN Perbanyak Penelitian
Berita Terkini
Kharisma atau Karisma,...
Kharisma atau Karisma, Mana Kata yang Baku Menurut KBBI?
6 jam yang lalu
Cara Tarik Dana PIP...
Cara Tarik Dana PIP di Teller Bank: Syarat, Dokumen, dan Prosedur Lengkap
1 hari yang lalu
Dipantau Ketat, Itera...
Dipantau Ketat, Itera Siapkan 196 Pengawas untuk UTBK SNBT 2025
1 hari yang lalu
Ambulan atau Ambulans,...
Ambulan atau Ambulans, Mana Kata yang Baku Menurut KBBI?
1 hari yang lalu
10 Ucapan Wafat Yesus...
10 Ucapan Wafat Yesus Kristus untuk Teman Sekolah, Singkat Penuh Makna
1 hari yang lalu
Pendidikan Raja Charles...
Pendidikan Raja Charles III: Lulusan Sekolah Elit, Kini Raja Inggris Tertua Sepanjang Sejarah
1 hari yang lalu
Infografis
Smartphone dan Komputer...
Smartphone dan Komputer akan Bebas dari Tarif Trump
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved