Mahasiswa, Ini Tips untuk Mengasah Berpikir Kritis

Minggu, 05 Desember 2021 - 22:05 WIB
loading...
Mahasiswa, Ini Tips...
Mahasiswa berfikir kritis. Foto/Ist
A A A
JAKARTA - Dunia telah berubah. Jiwa kompetitif harus tersemat di setiap manusia termasuk mahasiswa karena di era yang serba cepat seperti saat ini tingkat persaingan semakin tinggi. Oleh karena itu bekal kemampuan berpikir kritis pun diperlukan agar mampu memenangkan persaingan.

Mengutip instagram resmi Ditjen Diktiristek di @ditjen.dikti, Jumat (3/12/2021), salah satu dari kompetensi yang esensial adalah kemampuan memecahkan masalah secara kompleks. Pemecahan masalah membutuhkan kemampuan berpikir secara kritis agar dapat menghasilkan solusi terbaik.



Menurut World Economics Forum, Future of Jobs Report 2020, berpikir kritis dan pemecahan masalah secara kompleks menempati urutan teratas dalam daftar keterampilan yang akan semakin berkembang dalam 5 tahun ke depan. Individu yang dapat berpikir secara kritis diyakini memiliki daya saing yang tinggi.

Lalu, apa definisi berpikir secara kritis itu? berpikir kritis merupakan kegiatan mengevaluasi, mengidentifikasi informasi faktual dan membangun interpretasi yang rasional untuk pembentukan solusi yang efektif.



Namun demikian, tidak semua orang mampu mengasah keterampilan berpikir kritisnya dengan baik. Maka dari, simak 3 tips untuk mengasah keterampilan berpikir kritis berikut ini.

1. Menilik hal lebih jauh
Kunci utamanya adalah tidak mudah puas dengan satu fakta yang ada dan dapat menghindari dari bias.

2. Jadilah seorang pendengar yang aktif
Menyimak tidak hanya sekedar mendengar apa yang tengah didiskusikan. Sehingga kita dapat memahami perspektif orang lain dan dapat membangun komunikasi yang interaktif.

3. Bekerja secara sistematis
Mempertimbangkan segala aspek yang diperlukan dari perspektif yang lebih luas membantu dalam menemukan solusi terbaik dan menghindari sesat pikir.

Demikian 3 kiat mengembangkan keterampilan berpikir kritis yang menjadi salah satu softskill yang perlu juga diasah oleh mahasiswa sejak dini.
(mpw)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Wujudkan Tridarma Perguruan...
Wujudkan Tridarma Perguruan Tinggi, Unika Atma Jaya Kukuhkan 3 Profesor
Prodi Sains Komunikasi...
Prodi Sains Komunikasi MNC University Gelar Kuliah Praktisi, Mahasiswa Diajak Asah Kreativitas dan Kembangkan Ide Konten di Media Sosial
Institut Pariwisata...
Institut Pariwisata Trisakti Gelar Internship Expo 2025, Jembatani Mahasiswa dan Dunia Industri
MNC University dan Asosiasi...
MNC University dan Asosiasi Profesi Fotografi Indonesia Jalin Kerja Sama Perkuat Industri Kreatif
Kemendikti Bangun Sistem...
Kemendikti Bangun Sistem Mentorship Antarkampus, Dorong Kolaborasi Riset dan Inovasi
Mendikti Saintek Brian...
Mendikti Saintek Brian Yuliarto: Kampus Harus Berdampak Nyata bagi Daerah Sekitar
Luncurkan Logo Baru,...
Luncurkan Logo Baru, MNC University Terus Berinovasi demi Masa Depan Bangsa
FK Unair Hadirkan 2...
FK Unair Hadirkan 2 Ahli dari China Medical University untuk Program Adjunct Professor
Kisah Si Kembar Risyad...
Kisah Si Kembar Risyad dan Rasyid, Lulus Bersama dari ITS Mengejar Mimpi di Dunia Teknologi
Rekomendasi
Astaga! 8 Tahanan Polres...
Astaga! 8 Tahanan Polres Lahat Kabur usai Jebol Dinding Sel, Kok Bisa?
CFD Jalan Margonda Depok...
CFD Jalan Margonda Depok Mulai Digelar Pekan Depan, 1 Jalur Ditutup
Rhenald Kasali Mundur...
Rhenald Kasali Mundur dari Komut Pos Indonesia, Ini Sosok Penggantinya
Purnawirawan TNI Tuntut...
Purnawirawan TNI Tuntut Penggantian Wapres Gibran, Ini Kata Ganjar Pranowo
Kronologi Kecelakaan...
Kronologi Kecelakaan di Pondok Indah Tewaskan 2 Orang
Jenazah Bunda Iffet...
Jenazah Bunda Iffet Diberangkatkan dari Jalan Potlot Menuju TPU Karet Bivak
Berita Terkini
BINUS University Komitmen...
BINUS University Komitmen Cetak Sineas Muda Unggul
5 jam yang lalu
Kisah Dewi Agustiningsih,...
Kisah Dewi Agustiningsih, Anak Sopir Lulusan SMP Jadi Doktor Termuda UGM dan Jabat Dosen ITB
6 jam yang lalu
5 PTN Terima Lulusan...
5 PTN Terima Lulusan dengan Ijazah Hingga 10 Tahun Terakhir, Ada Pilihanmu?
6 jam yang lalu
Pendaftaran OSN 2025...
Pendaftaran OSN 2025 Diperpanjang hingga 2 Mei, Cek Infonya di Sini
7 jam yang lalu
Berapa Gaji Lulusan...
Berapa Gaji Lulusan S1 Columbia University? Angkanya Bikin Penasaran!
18 jam yang lalu
PIS Buka Beasiswa Crewing...
PIS Buka Beasiswa Crewing Talent Scouting, Lulus Dikontrak Jadi Pelaut di Kapal Pertamina
18 jam yang lalu
Infografis
Kaya Emas, Pulau Ini...
Kaya Emas, Pulau Ini Berpotensi Diambil Alih oleh Trump
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved