Mahasiswa, Ini Tips Jitu Bikin CV untuk Magang Kampus Merdeka

Jum'at, 22 Juli 2022 - 13:09 WIB
loading...
Mahasiswa, Ini Tips...
Mahasiswa, ini tips jitu untuk membikin CV magang Kampus Merdeka. Foto/Ilustrasi/SINDOnews.
A A A
JAKARTA - Kemendikbudristek membuka program magang Kampus Merdeka bagi mahasiswa di seluruh Indonesia. Layaknya melamar kerja di sebuah perusahaan, magang Kampus Merdeka pun memerlukan syarat CV untuk ikut program ini.

Program Magang Kampus Merdeka yang digaungkan Kemendikbudristek bertujuan memberikan kesempatan kepada mahasiswa untuk belajar dan mengembangkan diri melalui aktivitas di luar kelas perkuliahan.

Melalui magang bersertifikat ini, mahasiswa nantinya akan mendapat pengalaman kerja di industri ataupun dunia profesi secara langsung selama satu hingga dua semester.

Baca: ITERA Gelar Ujian Seleksi Khusus untuk Empat Prodi Baru

Belajar langsung di tempat kerja mitra magang, mahasiswa akan mendapatkan hard skill maupun soft skills guna mempersiapkan mahasiswa agar lebih mantap untuk memasuki dunia kerja dan kariernya.

Kebetulan Kemendikbdristek tengah membuka program magang yang pendaftarannya akan ditutup 31 Juli 2022 mendatang, bagi kalian yang ingin mendaftar terlebih dulu harus mempersiapkan curriculum vitae (CV).

Dikutip dari Instagram Ditjen Dikti Ristek Kemendikbudristek @ditjen.dikti, berikut tips membuat CV untuk mendaftar program magang Kampus Merdeka.

1. CV yang ditulis oleh calon peserta harus disesuaikan dengan posisi yang dilamar

Baca juga: Kisah Dewi, Masuk UNY Setelah Sukses Tembus Ketatnya Persaingan SNMPTN

2. Kemudian di lembar CV tulis data identitas lengkap agar perusahaan bisa mengenali calon pemagang seperti:
- Nama
- Kontak
- Deskripsi diri
- Latar belakang pendidikan kuliah dan SMA

3. Pengalaman-pengalaman yang kalian ikuti selama kuliah misalnya mengikuti organisasi atau menjadi relawan juga bisa menjadi nilai plus untuk mendaftar magang. Maka jangan lupa lengkapi data pengalaman di kolom CV.

4. Jangan lupa memasukkan hard skill yang kalian kuasai. Hal ini akan memudahkan penerima magang untuk penempatan posisi yang cocok untuk magang kalian.

5. Sertakan pula prestasi yang kalian raih selama berkuliah. Hal ini juga bisa menjadi nilai tambah kalian lolos magang di tempat magang yang kalian incar.

6. Terakhir, CV dibuat dengan format PDF sehingga file yang kalin kirim lebih mudah dibaca oleh penerima.
(nnz)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Targetkan 50.000 Peserta,...
Targetkan 50.000 Peserta, Pemerintah Siapkan Program Magang Nasional
Rektor MNC University...
Rektor MNC University Kunjungi Jepang, Perkuat Kerja Sama Tridharma dan Akses Magang-Kerja bagi Mahasiswa di 3 Kota Utama
Perluas Peluang Karier...
Perluas Peluang Karier Global, MNC University Jalin Kerja Sama dengan Liana Segrus
Mahasiswa Macquarie...
Mahasiswa Macquarie University Berbagi Tips Magang Lintas Negara di MNC University, Perbedaan Bahasa Bukan Penghalang
Buka Peluang Akses Kerja...
Buka Peluang Akses Kerja Lulusan, MNC University Jalin Kolaborasi dengan Iluka College di Jepang
Universitas Darunnajah...
Universitas Darunnajah Buka Program MBKM Santri Mengabdi
Jalani Sanksi Magang...
Jalani Sanksi Magang di Kemendagri, Ini Tugas Bupati Indramayu Lucky Hakim
Bima Arya Sarankan Lucky...
Bima Arya Sarankan Lucky Hakim Pakai Transportasi Umum PP Jakarta-Indramayu selama Magang di Kemendagri
Tingkatkan Skill Lulusan...
Tingkatkan Skill Lulusan PTKI, Kemenag Rancang Program Magang dan Carier Development Center
Rekomendasi
Doa Khusus Maia Estianty...
Doa Khusus Maia Estianty untuk Luna Maya dan Maxime Bouttier: Insya Allah Dunia Akhirat
Golkar Akui SOKSI di...
Golkar Akui SOKSI di Bawah Kepemimpinan Ahmadi Noor Supit
Brand Lokal White Diary...
Brand Lokal White Diary Tawarkan Perawatan Kulit Harian Tanpa Ribet
Kapan GTA VI Rilis?...
Kapan GTA VI Rilis? Ini Spesifikasi PC yang Dibutuhkan!
6 Jurus DJP Mengejar...
6 Jurus DJP Mengejar Target Penerimaan Pajak Rp2.189 Triliun di 2025
Aturan Penjualan dan...
Aturan Penjualan dan Kemasan Rokok dalam PP 28/2024 Bikin Petani Tembakau Was-was
Berita Terkini
Momen Haru Guru Bimbel...
Momen Haru Guru Bimbel di Depok Raih Hadiah Utama Mobil dari Produsen Keju Ternama
10 Universitas Swasta...
10 Universitas Swasta Terbaik 2025 di Tangerang Versi Edurank
Tanoto dan Gates Foundation...
Tanoto dan Gates Foundation Jalin Kerja Sama Kesehatan, Gizi, dan Pendidikan di Asia
Jadwal Terbaru SPMB...
Jadwal Terbaru SPMB Jatim 2025 SMA & SMK Jalur Domisili, Prestasi, Afirmasi, dan Mutasi
Kapan Dana KJMU 2025...
Kapan Dana KJMU 2025 Cair? Ini Jadwal Resmi dan Syarat Penerimanya
KJP Plus Tahap 1 2025...
KJP Plus Tahap 1 2025 Cair, Apa Saja Barang yang Bisa Dibelanjakan?
Infografis
Keras! 5 Negara Ini...
Keras! 5 Negara Ini Terapkan Hukuman Mati untuk Koruptor
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved