Daftar SNBT 2023 ke ITB, Ini Prodi yang Tidak Boleh Buta Warna
Selasa, 07 Maret 2023 - 08:30 WIB
3. Fakultas Teknik Pertambangan dan Perminyakan (FTTM)
Fakultas Teknik Pertambangan dan Perminyakan berada di Kampus Ganesa dan Kampus CirebonFTTM Kampus Cirebon, terdiri atas program studi:
Teknik Pertambangan
Teknik Perminyakan
Teknik Geofisika
FTTM Kampus Ganesa, terdiri atas program studi:
Teknik Pertambangan
Teknik Perminyakan
Teknik Geofisika
Teknik Metalurgi
Lihat Juga :