Cara Daftar dan Persyaratan Seleksi Mandiri Peminatan ITB 2023, Peluang Masuk Lebih Besar?

Rabu, 10 Mei 2023 - 07:22 WIB
- Calon peserta yang berminat masuk SM Peminatan bisa pilih opsi Mengikuti Program SM Peminatan:

-- Memilih prodi yang ditawarkan di program SM Peminatan

-- Lanjut ke pengisian pilihan 2 atau simpan hasil pilihan prodi (jika tidak memilih Pilihan 2)

- Calon peminat yang tidak mau mengikuti program SM Peminatan bisa pilih opsi Tidak Mengikuti Program SM Peminatan, lalu lanjutke pengisian Pilihan 2 atau simpan hasil pilihan prodi (bila tak memilih Pilihan 2)

c. Jika sekolah/fakultas tidak menawarkan SM Peminatan, calon mahasiswa baru lanjut ke pengisian Pilihan 2 atau menyimpan hasil pilihan program studi (bila tidak memilih pilihan 2).

d. Tata cara memilih program SM-Peminatan sebagai pilihan 2 sama dengan tata cara memilih di pilihan 1.

4. Unggah semua dokumen persyaratan pendaftaran SM ITB

5. Lakukan finalisasi pendaftaran

6. Membayar biaya seleksi

7. Cetak kartu peserta SM ITB.
Dapatkan berita terbaru, follow WhatsApp Channel SINDOnews sekarang juga!
Halaman :
tulis komentar anda
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More