5 Jurusan Kuliah Teknik yang Lulusannya Banyak Dibutuhkan Telkom, Prospek Cemerlang
Selasa, 17 Oktober 2023 - 16:47 WIB
4. Teknik Elektro
Teknik Elektro mungkin memiliki kaitan erat dengan bidang kelistrikan. Tenaga para lulusannya juga diperlukan sebagai teknisi di berbagai perusahaan telekomunikasi.
Pada statusnya, Teknik Elektro juga menjadi salah satu jurusan kuliah populer. Sejumlah perguruan tinggi yang membuka jurusan ini adalah Universitas Gadjah Mada (UGM), Institut Teknologi Bandung (ITB), dan lainnya.
5. Teknik Industri
Berikutnya adalah Teknik Industri. Tak kalah populer dengan jurusan teknik lain, prodi ini juga banyak ditemui pada berbagai perguruan tinggi Tanah Air, seperti Universitas Gadjah Mada (UGM), Institut Teknologi Bandung (ITB), Universitas Indonesia (UI), dan lainnya.
Terkait prospek kerja, lulusannya tak perlu khawatir. Saat ini, cukup banyak perusahaan yang membutuhkan lulusan Teknik Industri.
Beberapa prospek kerja bagi lulusan Teknik Industri yang menjanjikan seperti Industrial Engineer, Project Manager, Product Analyst, Cost Control Engineer, Data Scientist, Product Manager, dan lainnya.
Itulah sejumlah jurusan kuliah ranah teknik yang lulusannya banyak diincar Telkom Indonesia.
(okt)
tulis komentar anda