Personal Letter: Pengertian, Struktur, dan Contoh

Minggu, 05 November 2023 - 09:50 WIB
Struktur personal letter atau surat pribadi dan contoh penulisannya. Foto/Rawpixel/Freepik.
JAKARTA - Personal letter atau surat pribadi merupakan surat yang tidak resmi dan berisi pesan pribadi dari pengirim atas nama pribadi tanpa mewakili suatu perusahaan atau lembaga untuk si penerima.

Personal letter ditulis dengan menggunakan bahasa yang tidak baku dan dikirimkan melalui email. Personal letter bertujuan untuk memberitahukan kabar atau suatu pengalaman kepada penerima.

Untuk dapat menulis personal letter dengan baik dan benar, kamu harus mengetahui struktur personal letter yang membedakannya dengan surat resmi.

Berikut Struktur Personal Letter

1. Address atau Alamat Surat





Biasanya, pada bagian ini alamat pengirim surat ditulis di pojok kanan atas sedangkan alamat penerima surat ditulis di pojok kiri atas, tepatnya sedikit di bawah alamat pengirim.

2. Date atau Tanggal Surat



Date atau tanggal surat biasanya ditulis di sebelah kiri atas. Ada dua cara penulisan tanggal dalam Bahasa Inggris, yaitu American Style dan British. Cara penulisan tanggal American Style seperti ini, September 25, 2023. Sedangkan penulisan tanggal British seperti ini, 25 September 2023.

Baca juga: 15 Contoh Teks Eksemplum Beserta Strukturnya

3. Salutation atau Salam Pembuka

Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More