5 Prodi Paling Diminati di Unsoed Purwokerto pada SNBP 2023, Jurusan Ini Paling Ketat

Selasa, 09 Januari 2024 - 14:02 WIB
Salah satu program studi SNBP 2023 di Universitas Jenderal Soedirman (Unsoed) Purwokerto paling banyak diminati adalah Keperawatan. Foto/Iaman Unsoed
JAKARTA - Ini daftar 5 prodi di Unsoed Purwokerto paling diminati di SNBP 2023 yang bisa menjadi referensi mendaftar di 2024. Pendaftaran Seleksi Nasional Berdasarkan Prestasi (SNBP) 2024 sudah dibuka. Kamu yang berminat mendaftar SNBP salah satu yang perlu diperhatikan adalah tingkat persaingan jurusan yang ada.

Seperti halnya perguruan tinggi negeri (PTN) lainnya, Unsoed juga membuka jalur penerimaan mahasiswa baru jalur SNBP 2024. Salah satu yang perlu diperhatikan sebelum mendaftar SNBP di Unsoed adalah tingkat persaingan jurusan yang ada.

Jurusan dengan peminat banyak tentu memiliki peluang lolos berbeda dibanding jurusan yang sepi peminat. Mengutip akun TikTok @pengenproduktif.id, artikel kali ini akan membahas 5 jurusan SNBP di Unsoed paling diminati, apa saja? Simak ya!



5 Prodi Paling Diminati di Unsoed Purwokerto pada SNBP 2023



1. Keperawatan (Daya Tampung: 45, Peminat: 1888)



Prodi Keperawatan menduduki peringkat pertama sebagai prodi paling diminati di Unsoed pada SNBP 2023. Dengan daya tampung sebanyak 45 orang, prodi ini berhasil menarik perhatian sebanyak 1888 calon mahasiswa. Keperawatan sebagai profesi kesehatan menjadi pilihan menarik bagi mereka yang memiliki minat dan ketertarikan di bidang pelayanan kesehatan.

2. Farmasi (Daya Tampung: 45, Peminat: 1621)



Farmasi menempati posisi kedua dengan daya tampung yang sama, yaitu 45 orang, dan berhasil menarik perhatian sebanyak 1621 calon mahasiswa. Prodi ini mempelajari tentang ilmu obat dan distribusi obat, menjadi pilihan yang menarik bagi mereka yang tertarik dalam industri kesehatan.

Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More