Mau Gaji Besar? Ini 10 Prospek Karier Bergengsi Lulusan Jurusan Teknik Sipil
Senin, 20 Mei 2024 - 10:30 WIB
4. Kementerian atau pemerintah daerah
Bagi yang ingin mengabdi kepada negara, kamu bisa melamar sebagai PNS di Kementerian PUPR atau dinas PU di daerah. Di sini, kamu akan bertanggung jawab atas pembangunan infrastruktur publik seperti jalan, jembatan, bendungan, dan lain sebagainya.
5. Pertambangan
Industri pertambangan juga membutuhkan tenaga ahli teknik sipil. Tugasnya meliputi pembangunan fasilitas tambang, infrastruktur jalan, dan bangunan pendukung lainnya.
6. Migas (Pertamina)
Kamu bisa terlibat dalam proyek infrastruktur migas, seperti pembangunan kilang minyak dan fasilitas pengeboran di darat maupun lepas pantai.
7. PLN
Perusahaan Listrik Negara (PLN) juga membutuhkan lulusan teknik sipil untuk membangun infrastruktur kelistrikan seperti gardu induk, PLTU, dan lain sebagainya
8. Bank
Lulusan teknik sipil juga bisa berkarier di bank, khususnya dalam menaksir nilai properti untuk KPR.Selain itu, kamu bisa terlibat dalam kerjasama dengan developer dalam berbagai proyek pembangunan properti.
Lihat Juga :
tulis komentar anda