Gagal SNBP dan SNBT? 7 Kampus Swasta Terbaik di Indonesia Versi QS WUR 2025 Ini Bisa Jadi Pilihan

Sabtu, 22 Juni 2024 - 11:50 WIB
Binus University menjadi perguruan tinggi swasta terbaik di Indonesia versi lembaga QS WUR tahun 2025. Foto/Ist
JAKARTA - Ini daftar 7 kampus swasta terbaik di Indonesia versi QS World Ranking 2025 yang perlu diketahui calon mahasiswa. Di Indonesia, terdapat banyak perguruan tinggi yang menawarkan program pendidikan berkualitas, tak terkecuali kampus swasta. Artikel kali ini akan membahas daftar 7 kampus swasta terbaik di Indonesia versi QS World University Rankings (QS WUR) 2025, simak ya!

7 Kampus Swasta Terbaik di Indonesia Versi QS WUR 2025



1. Bina Nusantara University (Binus)



Bina Nusantara University (Binus) menduduki peringkat pertama sebagai kampus swasta terbaik di Indonesia versi QS WUR 2025.

Binus berada di peringkat 951-1000 dunia. BINUS memiliki reputasi akademik yang baik dan banyak program studi yang berkualitas. Binus juga aktif dalam kegiatan internasional, sehingga banyak mahasiswanya yang berasal dari luar negeri.

2. Telkom University



Telkom University berada di peringkat kedua dengan skor 1.001-1.200 dunia.Telkom University dikenal dengan program studi di bidang teknologi informasi dan komunikasi yang berkualitas.Telkom University juga memiliki hubungan yang erat dengan industri, sehingga banyak mahasiswanya yang langsung mendapatkan pekerjaan setelah lulus.



3. Universitas Katolik Atma Jaya



Universitas Katolik Atma Jaya berada di peringkat ketiga dengan skor 1.201-1.400 dunia. Universitas Katolik Atma Jaya memiliki reputasi akademik yang baik dan banyak program studi yang berkualitas.

4. Universitas Islam Indonesia

Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More