4 Universitas di Banten Akreditasi Unggul, UIN Jakarta Wakili PTN

Jum'at, 02 Agustus 2024 - 10:45 WIB
Dari sekian banyak universitas di Banten hanya ada empat yang akreditasi Unggul. Foto/YouTube UIN Jakarta.
JAKARTA - Dari sekian banyak universitas di Banten hanya ada empat yang akreditasi Unggul . Tiga perguruan tinggi di antaranya adalah perguruan tinggi swasta (PTS).

Memilih perguruan tinggi adalah langkah penting yang dapat mempengaruhi masa depan Anda. Salah satu faktor utama yang perlu diperhatikan adalah akreditasi perguruan tinggi tersebut.

Pastikan perguruan tinggi yang Anda pilih memiliki akreditasi dari Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN-PT) . Akreditasi ini menunjukkan bahwa perguruan tinggi tersebut telah memenuhi standar kualitas pendidikan yang ditetapkan oleh pemerintah.



Dikutip dari data di laman Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN PT), berikut ini empat universitas di Banten yang sudah memegang akreditasi Unggul BAN PT.

4 Universitas di Banten Akreditasi Unggul

1. UIN Syarif Hidayatullah Jakarta (UIN Jakarta)



UIN Jakarta berada di daerah Ciputat, Tangerang Selatan, Banten ini merupakan satu-satunya universitas negeri di Banten yang sudah terakreditasi Unggul BAN PT.

Tak hanya itu, pada pemeringkatan Webometrics edisi Juli 2024, UIN Jakarta memuncaki peringkat pertama Perguruan Tinggi Keagamaan Islam Negeri (PTKIN).

2. Universitas Multimedia Nusantara (UMN)



UMN yang berada di kawasan Gading Serpong, Banten ini juga sudah terakreditasi Unggul dari BAN PT. UMN berdiri pada 28 November 2005 dan berada di bawah naungan Yayasan Multimedia Nusantara.
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More