Pejuang SNBT Merapat, Ini Daya Tampung Prodi Teknik Pertambangan di Unej dan Unhas

Minggu, 23 Maret 2025 - 16:13 WIB
Diketahui, Prodi Teknik Pertambangan adalah program studi yang mempelajari tentang prinsip-prinsip dan metode-metode yang digunakan dalam industri pertambangan. Lulusan prodi ini dapat bekerja di berbagai bidang, antara lain industri pertambangan, perusahaan tambang, konsultan pertambangan, dan pemerintahan.

Daya Tampung Prodi Teknik Pertambangan di Unej dan Unhas



Berikut ini SindoNews tampilkan daya tampung Prodi Teknik Pertambangan di dua kampus negeri yakni Universitas Jember (Unej) dan Universitas Hasanuddin (Unhas).

1. Universitas Jember

Daya Tampung 2025: 28

Peminat 2024: 517

Universitas Hasanuddin

Daya Tampung 2025: 52

Peminat 2024: 1.788

Demikian informasi tentang daya tampung Prodi Teknik Pertambangan di dua kampus negeri yakni Universitas Jember (Unej) dan Universitas Hasanuddin (Unhas). Semoga artikel ini bermanfaat buat kamu para pejuang PTN.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!