Mau Sukses Lulus SIMAK UI? Ini Tiga Tips yang Bisa Dicoba
Selasa, 28 Juni 2022 - 14:15 WIB
JAKARTA - Seleksi Masuk Universitas Indonesia ( SIMAK UI ) menjadi salah satu pintu masuk bagi calon mahasiswa baru yang ingin kuliah di kampus bergengsi tersebut. Namun tak semudah itu untuk lulus. Oleh karena itu simak tiga tips yang bisa dicoba.
Bagi calon mahasiswa yang tidak lulus UI melalui Ujian Tulis Berbasis Komputer Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Negeri ( UTBK SBMPTN ), SIMAK UI menjadi pilihan selanjutnya bagi para pejuang kuliah.
UI yang saat ini dipimpin Rektor Prof Ari Kuncoro dan telah tercatat menduduki posisi puncak perguruan tinggi terbaik nasional di QS Asia University Rankings 2022, telah membuka pendaftaran SIMAK UI sejak 24 Mei 2022 hingga 27 Juni 2022.
SIMAK UI terbuka untuk program Vokasi (D3 dan D4/Sarjana Terapan), Sarjana Reguler, Sarjana Kelas Paralel, dan S1 Kelas Internasional. Tes akan digelar daring/online pada 2 – 4 Juli 2022. Namun untuk Kelas Internasional waktu ujiannya lebih awal, yakni pada 30 Juni 2022.
Bagaimana keketatan SIMAK UI? Sebelum berlanjut ke tips untuk lolos SIMAK UI, penting juga diketahui tingkat keketatan di masing-masing jenjang yang dikutip dari laman Akupintar berikut ini.
Baca: Penjelasan Profesor Unpad untuk Jangan Asal Gunakan Bahan Alam sebagai Obat Herbal
1. Program Vokasi
Program D3
Ada sembilan pilihan jurusan Simak UI 2022 pada Program D3, masing-masing membuka daya tampung sebesar 30 kursi. Keketatan tertinggi ada pada Hubungan Masyarakat (5,23%), sedangkan keketatan terendah ada pada Administrasi Asuransi dan Aktuaria (19,70%).
Bagi calon mahasiswa yang tidak lulus UI melalui Ujian Tulis Berbasis Komputer Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Negeri ( UTBK SBMPTN ), SIMAK UI menjadi pilihan selanjutnya bagi para pejuang kuliah.
UI yang saat ini dipimpin Rektor Prof Ari Kuncoro dan telah tercatat menduduki posisi puncak perguruan tinggi terbaik nasional di QS Asia University Rankings 2022, telah membuka pendaftaran SIMAK UI sejak 24 Mei 2022 hingga 27 Juni 2022.
SIMAK UI terbuka untuk program Vokasi (D3 dan D4/Sarjana Terapan), Sarjana Reguler, Sarjana Kelas Paralel, dan S1 Kelas Internasional. Tes akan digelar daring/online pada 2 – 4 Juli 2022. Namun untuk Kelas Internasional waktu ujiannya lebih awal, yakni pada 30 Juni 2022.
Bagaimana keketatan SIMAK UI? Sebelum berlanjut ke tips untuk lolos SIMAK UI, penting juga diketahui tingkat keketatan di masing-masing jenjang yang dikutip dari laman Akupintar berikut ini.
Baca: Penjelasan Profesor Unpad untuk Jangan Asal Gunakan Bahan Alam sebagai Obat Herbal
1. Program Vokasi
Program D3
Ada sembilan pilihan jurusan Simak UI 2022 pada Program D3, masing-masing membuka daya tampung sebesar 30 kursi. Keketatan tertinggi ada pada Hubungan Masyarakat (5,23%), sedangkan keketatan terendah ada pada Administrasi Asuransi dan Aktuaria (19,70%).
tulis komentar anda