16 Sekolah Kedinasan yang Bisa Langsung Jadi PNS, Nomor 1 dan 3 Paling Diburu Lulusan SMA

Rabu, 17 Agustus 2022 - 22:10 WIB
IPDN ini merupakan sekolah kedinasan yang berada di bawah naungan Kementerian Dalam Negeri.

IPDN memiliki dua fakultas, yakni:

a. Fakultas Politik Pemerintahan: Program Studi Kebijakan Pemerintahan dan Program Studi Politik Pemerintahan.

b. Fakultas Manajemen Pemerintahan: Program Studi Manajemen Sumber Daya Manusia, Program Studi Manajemen Keuangan, Program Studi Manajemen Pembangunan, Program Studi Manajemen Pemerintahan, dan Program Studi Kebijakan Pemerintahan.

4. STSN (Sekolah Tinggi Sandi Negara)

Menjadi satu-satunya sekolah tinggi persandian di Indonesia, STSN memiliki dua program studi yakni D-IV Manajemen Persandian dan D-IV Teknik Persandian (Program Studi Teknik Kripto dan Program Studi Teknik Rancang Bangun Peralatan Sandi).

5. STIN (Sekolah Tinggi Intelijen Negara)

STIN menjadi salah satu sekolah kedinasan paling favorit di Indonesia. STIN memiliki empat jurusan kuliah S-1, yaitu Jurusan Agen Intelijen; Jurusan Teknologi Intelijen; Jurusan Cyber Intelijen; dan Jurusan Ekonomi Intelijen.

6. STMKG (Sekolah Tinggi Meteorologi Klimatologi dan Geofisika)

STMKG merupakan sekolah kedinasan yang berada di bawah naungan BMKG. Sekolah kedinasan ini memiliki empat program studi Diploma IV, yaitu:
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More