Cara Razia Rambut di SMKN 2 Singkawang Beda dari Sekolah Lain, Netizen: Keren!
Kamis, 08 September 2022 - 17:00 WIB

Razia rambut di SMKN 2 Singkawang jadi sorotan netizen/TikTok/@smkn2singkawang
JAKARTA - SMKN 2 Singkawang , Pontianak, Kalimantan Barat, tengah menjadi sorotan publik baru-baru ini setelah memperlihatkan cara mereka merazia rambut para siswanya.
Pasalnya, razia rambut di SMKN 2 Singkawang tersebut bukan dilakukan dengan asal memangkas rambut siswa yang tidak sesuai peraturan, melainkan dengan menghadirkan salon khusus untuk melakukan razia rambut tersebut.
Baca juga: 5 Sekolah Kedinasan Kemenhub, Nomor 3 di Luar Jawa
Hal ini terlihat dari video yang diunggah oleh akun TikTok resmi SMKN 2 Singkawang yang menunjukkan antrean razia rambut yang dilakukan oleh para siswanya.
Dalam video berdurasi 20 detik dan sudah ditonton lebih dari 7 juta tayangan tersebut tampak SMKN 2 Singkawang menyediakan ruangan khusus seperti salon untuk memangkas rambut para siswanya.
Pasalnya, razia rambut di SMKN 2 Singkawang tersebut bukan dilakukan dengan asal memangkas rambut siswa yang tidak sesuai peraturan, melainkan dengan menghadirkan salon khusus untuk melakukan razia rambut tersebut.
Baca juga: 5 Sekolah Kedinasan Kemenhub, Nomor 3 di Luar Jawa
Hal ini terlihat dari video yang diunggah oleh akun TikTok resmi SMKN 2 Singkawang yang menunjukkan antrean razia rambut yang dilakukan oleh para siswanya.
Dalam video berdurasi 20 detik dan sudah ditonton lebih dari 7 juta tayangan tersebut tampak SMKN 2 Singkawang menyediakan ruangan khusus seperti salon untuk memangkas rambut para siswanya.
Lihat Juga :