10 Universitas Terbaik di Pulau Jawa Berdasarkan Webometrics 2023

Sabtu, 04 Februari 2023 - 14:52 WIB
loading...
A A A
5. Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta
Peringkat dunia: 1.038

6. Institut Teknologi Sepuluh Nopember
Peringkat dunia: 1.144

Baca juga: UI Sediakan Jalur Mandiri Prestasi dan SIMAK, Apa Perbedaannya?

7. Telkom University/Universitas Telkom
Peringkat dunia: 1.347

8. Institut Teknologi Bandung (ITB)
Peringkat dunia: 1.524

9. Universitas Bina Nusantara
Peringkat dunia: 1.572

10. IPB University
Peringkat dunia: 1.694.

Sebelumnya, pada Webometrics edisi Januari 2023 UI berada di peringkat ke-10 se-Asia Tenggara dan mencapai peningkatan yang luar biasa di level dunia, yaitu melesat naik sebesar 26 peringkat dari tahun lalu (tahun 2022 berada di level 577). Pencapaian ini diraih berkat keberhasilan UI memenuhi persyaratan penilaian Webometrics berdasarkan tiga indikator.

Indikator pertama adalah visibility atau web contents impact (dengan bobot 50%) merupakan jumlah jaringan eksternal (subnets) yang terhubung ke halaman web institusi (dinormalisasi dan kemudian dipilih nilai maksimum). Kedua, transparency atau openness (dengan bobot 10%) merupakan jumlah kutipan dari 310 penulis teratas yang bersumber dari Google Scholar Profiles. Ketiga, excellence atau scholar (dengan bobot 40%) merupakan jumlah artikel publikasi ilmiah diantara 10% teratas yang paling banyak dikutip dari 27 disiplin ilmu dengan sumber dari Scimago.

Jika dilihat lebih rinci dari ketiga indikator tersebut pada indikator Impact Rank peringkat UI naik 24 peringkat sehingga tahun ini UI menduduki peringkat 299 di dunia. Kemudian indikator Openness Rank pada edisi Januari 2023 ini, UI berada di posisi 686 di dunia dan pada indikator Excellence Rank, posisi UI meningkat 13 peringkat menjadi 1114.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Menteri Pendidikan Filipina...
Menteri Pendidikan Filipina Kunjungi FKUI, Bahas Kerja Sama Regional Pendidikan dan Riset
7 Perguruan Tinggi di...
7 Perguruan Tinggi di Indonesia yang Punya Hutan Kampus, Luasnya Berhektare-hektare
7 Bidang Ilmu IPB, ITB,...
7 Bidang Ilmu IPB, ITB, UI, Unair, dan UGM Tembus Top 100 Dunia, Daftar di SNBT 2025?
6 Universitas dengan...
6 Universitas dengan Jurusan Hukum Terbaik Dunia 2025, Daftar di SNBT
UI Jadi Universitas...
UI Jadi Universitas Terbaik ke-4 di Asia Tenggara Versi EduRank 2025
Link Cek Pengumuman...
Link Cek Pengumuman SNBP 2025 UI, UGM, ITB, dan IPB University
Jadwal Pendaftaran SIMAK...
Jadwal Pendaftaran SIMAK UI 2025, Camaba Siap-siap Ya
UI Soal Desakan Pembatalan...
UI Soal Desakan Pembatalan Gelar Doktor Bahlil: Tidak Relevan
UI: Bahlil Belum Lulus,...
UI: Bahlil Belum Lulus, Tuntutan Pembatalan Disertasi Tidak Tepat
Rekomendasi
Billy Mambrasar Tepis...
Billy Mambrasar Tepis Isu Soal Akses Khusus Program MBG
5 Fakta Fahda binti...
5 Fakta Fahda binti Falah, Istri Raja Salman dan Ibu dari Putra Mahkota Arab Saudi
Kedubes Vatikan Bakal...
Kedubes Vatikan Bakal Dibuka Besok untuk Masyarakat yang Ingin Berkabung Paus Fransiskus
Dibantu China, Nissan...
Dibantu China, Nissan Bakal Balik ke Rusia
Perang Dagang dengan...
Perang Dagang dengan AS, China Yakin Akan Jadi Penguasa Teknologi Chip
KemenPPPA-Kowani Pecahkan...
KemenPPPA-Kowani Pecahkan Rekor MURI pada Perayaan Hari Kartini 2025
Berita Terkini
Sinopsis Buku RA Kartini...
Sinopsis Buku RA Kartini Habis Gelap Terbitlah Terang, Simak Yuk
5 jam yang lalu
Beasiswa Garuda 2025...
Beasiswa Garuda 2025 Diluncurkan, Kuliah S1/D4 Gratis dan Ada Uang Saku Bulanan
6 jam yang lalu
Jalur SMMPTN Barat 2025...
Jalur SMMPTN Barat 2025 Dibuka 4 Mei, Ini Persyaratan dan Jadwal Selengkapnya
7 jam yang lalu
Riwayat Pendidikan Pemimpin...
Riwayat Pendidikan Pemimpin Umat Katolik Paus Fransiskus yang Meninggal Dunia di Usia 88 Tahun
9 jam yang lalu
10 Ucapan Hari Kartini...
10 Ucapan Hari Kartini untuk Acara Sekolah, Penuh Makna
10 jam yang lalu
Pemprov Jakarta dan...
Pemprov Jakarta dan Sumbar Teken LOI Bidang Pendidikan dengan Malaysia
11 jam yang lalu
Infografis
Muhammadiyah Masuk 10...
Muhammadiyah Masuk 10 Organisasi Keagamaan Terkaya di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved