Lulus Bisa Jadi Perwira TNI, Ini Syarat Masuk Universitas Pertahanan

Senin, 20 Februari 2023 - 15:17 WIB
loading...
Lulus Bisa Jadi Perwira...
Universitas Pertahanan telah membuka pendaftaran bagi calon mahasiswa baru S1 tahun 2023. Foto DOK ist
A A A
JAKARTA - Universitas Pertahanan telah membuka pendaftaran bagi calon mahasiswa baru S1 tahun 2023. Pendaftaran ini masih akan dibuka hingga 28 Februari 2023 mendatang.

Bagi lulusan S1 Universitas Pertahanan (Unhan) secara otomatis akan diterima menjadi perwira Tentara Nasional Indonesia.

Dilansir dari PMB Unhan RI, terdapat dua fakultas yang membuka pendaftaran untuk Program Sarjana, yakni Fakultas Kedokteran, serta Ilmu Kesehatan, dan Fakultas Sains dan Teknologi Pertahanan.

Baca juga : Apakah Universitas Pertahanan Ikatan Dinas atau Sekolah Kedinasan?

Untuk cara mendaftarnya dapat dilakukan secara online dengan mengunjungi situs penerimaan.idu.ac.id, kemudian mengisi data data yang diperlukan.

Terdapat pula beberapa persyaratan yang wajib dipenuhi ketika hendak mendaftar sebagai mahasiswa Universitas Pertahanan. Diantaranya adalah sebagai berikut :

1. Persyaratan Umum

- Warga Indonesia
- Sehat jasmani dan rohani dan tidak buta warna
- Memiliki ijazah SMA/sederajat jurusan IPA dan SMK/sederajat, lulusan tahun 2022 atau 2023
- Tidak pernah tinggal kelas selama di SLTA
- Nilai rapor SMA, SMK/sederajat rata-rata 80 dan diprioritaskan siswa yang masuk 10 (sepuluh) besar terbaik
- Nilai tes IQ minimal 120
- Usia maksimal 20 tahun saat masuk pendidikan
- Tinggi badan minimal laki-laki 160 cm dan perempuan 155 cm dan berat badan proporsional
- Lulus seleksi administrasi, kesehatan, kesehatan jiwa, pemeriksaan psikologi (IQ), mental ideologi dan wawancara yang dilaksanakan oleh Universitas Pertahanan
- Mampu mengoperasikan komputer
- Bersedia ditempatkan di mana saja sebagai prajurit TNI
- Bersedia menandatangani surat perjanjian kontrak mahasiswa dan surat pernyataan
- Persetujuan orang tua/wali, bersedia tinggal di asrama dan sanggup mematuhi peraturan Universitas Pertahanan
- Transkrip nilai dan ijazah yang dilegalisir oleh Kemendikbud untuk sekolah SMA luar negeri atau Dinas Pendidikan setempat bagi calon mahasiswa yang berasal dari SMA yang berasal dari SMA berlatar belakang international school di dalam negeri
- Bersedia untuk tidak menikah dan tidak hamil selama mengikuti pendidikan
- Tidak sedang menerima beasiswa lain dan tidak akan menerima beasiswa lain selama mengikuti pendidikan

2. Persyaratan Khusus

a. Untuk lulusan SMA/ Sederajat :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Kapan Pengumuman SNBP...
Kapan Pengumuman SNBP 2025? Catat Tanggal, Jam, dan 41 Link di Sini
SPAN-PTKIN 2025 Digelar,...
SPAN-PTKIN 2025 Digelar, Jaring Calon Mahasiswa Bertalenta Tinggi
Riwayat Pendidikan Hasto...
Riwayat Pendidikan Hasto Kristiyanto, Ternyata Alumni S3 UI dan Unhan
Bingung Pilih Jurusan...
Bingung Pilih Jurusan Kuliah? Ini Tips dari UGM agar Tak Salah Langkah
PMB Unhan 2025 Ditutup...
PMB Unhan 2025 Ditutup 28 Februari, Bisa Kuliah Kedokteran Gratis
Kisah Annisa, Anak Buruh...
Kisah Annisa, Anak Buruh Harian Lulusan Terbaik Kedokteran Undip
Beasiswa S1 Unhan 2025...
Beasiswa S1 Unhan 2025 Dibuka, Berikut Persyaratan dan Prodi yang Tersedia
Calon Mahasiswa Perlu...
Calon Mahasiswa Perlu Tahu, Ini Daya Tampung Fakultas Bahasa dan Seni Unesa
Calon Mahasiswa Perlu...
Calon Mahasiswa Perlu Tahu, Ini Daya Tampung Fakultas Ilmu Pendidikan Universitas Negeri Malang
Rekomendasi
Perang Dagang dengan...
Perang Dagang dengan AS, China Bakal Lawan Sampai Titik Darah Penghabisan
Masa Kelam Ibu Kota...
Masa Kelam Ibu Kota Kerajaan Majapahit Setelah Dikalahkan Demak
Prabowo Diwawancarai...
Prabowo Diwawancarai 7 Jurnalis, PSI: Perlihatkan Pemerintah Tidak Antikritik
Parsel Lebaran Prabowo...
Parsel Lebaran Prabowo untuk Megawati Berisi Sayur-mayur
Respons Bahlil Lahadalia...
Respons Bahlil Lahadalia soal Pertemuan Prabowo dan Megawati
Sekjen Golkar Sebut...
Sekjen Golkar Sebut PDIP di Luar atau Dalam Pemerintah Sama-Sama Baik
Berita Terkini
Jejak Pendidikan Evandra...
Jejak Pendidikan Evandra Florasta, Pahlawan Timnas U-17 Loloskan Indonesia ke Piala Dunia 2025
1 jam yang lalu
7 Fakta Gaji Rata-Rata...
7 Fakta Gaji Rata-Rata Lulusan S1 di Indonesia yang Menarik untuk Diketahui
2 jam yang lalu
9 Jurusan Unair dengan...
9 Jurusan Unair dengan UKT di Bawah Rp10 Juta Jalur Mandiri 2025
18 jam yang lalu
Hakikat atau Hakekat,...
Hakikat atau Hakekat, Mana Kata yang Baku Menurut KBBI?
20 jam yang lalu
Apa Syarat Pengajuan...
Apa Syarat Pengajuan PIP 2025? Cek Dokumen yang Harus Disiapkan
20 jam yang lalu
Baru Berusia 15 Tahun...
Baru Berusia 15 Tahun Yuyun Maemunah Diterima di Unesa, Cita-cita Jadi Guru
22 jam yang lalu
Infografis
Bahaya! 5 Minuman Ini...
Bahaya! 5 Minuman Ini Bisa Sebabkan Kolesterol Tinggi
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved