Wujudkan Akreditasi Unggul, FDIKOM UIN Jakarta Gelar Workshop ISK

Selasa, 28 Februari 2023 - 18:39 WIB
loading...
Wujudkan Akreditasi...
FDIKOM UIN Jakarta, mengelar workshop ISK sebagai terwujud akreditasi Unggul di Prodi Fakultas Dakwah dan Ilmu Komunikasi UIN Jakarta, Minggu (26/2/2023). Foto/Dok/FDIKOM
A A A
JAKARTA - Fakultas Dakwah dan Ilmu Komunikasi ( FDIKOM ) UIN Syarif Hidayatullah Jakarta, mengelar workshop Instrumen Suplemen Konversi sebagai terwujud akreditasi Unggul di Program Studi Fakultas Dakwah dan Ilmu Komunikasi UIN Jakarta, Minggu (26/2/2023).

Workshop yang berlangsung selama tiga hari, Minggu-Selasa (26-28/2), diikuti jajaran Dekanat Fakultas Dakwah dan Ilmu Komunikasi, jajaran program studi, dosen-dosen berbagai bidang studi serta jajaran tata usaha serta mahasiswaa Fakultas Dakwah dan Ilmu Komunikasi UIN Jakarta.

Baca juga: UPT SPMB UNS Bagikan Strategi Memilih Jurusan Kuliah Impian bagi Calon Mahasiswa

Rektor UIN Jakarta , Amany Lubis menyampaikan, tim Instrumen Suplemen Konversi (ISK) harus optimistis mendapatkan kriteria unggul. Menurutnya, tidak ada alasan untuk tidak mendapatkan unggul bagi semua prodi.

"Dalam Workshop ISK ini, diceritakan tentang kerja sama yang menghasilkan dana dalam menghasilkan kerja sama yang diharapkan, seperti sertifikasi pembimbing haji dan umrah," kata Amany dalam keterangan pers, Senin (27/2/2023).
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
MNC University Resmi...
MNC University Resmi Raih Akreditasi Baik Sekali, Siap Melaju Lebih Cepat!
Asesmen Lapangan Program...
Asesmen Lapangan Program Studi Manajemen MNC University Berjalan Sukses
Prodi Manajemen MNC...
Prodi Manajemen MNC University Jalani Asesmen Lapangan oleh Asesor LAMEMBA
UIN Jakarta Siap Buka...
UIN Jakarta Siap Buka Tiga Program Doktor Baru di 3 Fakultas
7 UIN Masuk Top 100...
7 UIN Masuk Top 100 EduRank 2024, Nomor 1 Kebanggaan Tangsel
UIN Jakarta Jadi PTKIN...
UIN Jakarta Jadi PTKIN Terbaik Pertama Berdasarkan Ranking SINTA
Diktis Kemenag Apresiasi...
Diktis Kemenag Apresiasi UIN Jakarta Masuk QS WUR
Kebakaran Gedung Rektorat...
Kebakaran Gedung Rektorat UIN Jakarta Berhasil Dipadamkan, Tidak Ada Kerusakan Signifikan
Korsleting Listrik Diduga...
Korsleting Listrik Diduga Penyebab Kebakaran Gedung Rektorat UIN Syarif Hidayatullah
Rekomendasi
Pop Mart Resmikan Toko...
Pop Mart Resmikan Toko Terbarunya di Pakuwon Mall, Hadirkan Boneka Ikonik
Arab Saudi Dilanda Panas...
Arab Saudi Dilanda Panas Ekstrem, Suhu di Jeddah Mencapai 47 Celcius
Penembakan 3 Polisi...
Penembakan 3 Polisi hingga Tewas oleh TNI di Way Kanan Dinilai Pelanggaran HAM: Negara Wajib Usut Tuntas
Perpres 66/2025 Dinilai...
Perpres 66/2025 Dinilai Bagian dari Arsitektur Nasional Anti Korupsi
Pakar Kepemiluan Jerman...
Pakar Kepemiluan Jerman Sebut Alokasi Kursi Parlemen RI Langgar UU, Tawarkan Sistem Campuran
Google Veo 3, Video...
Google Veo 3, Video AI yang Sulit Dibedakan Palsu atau Asli Diluncurkan
Berita Terkini
Pengajuan SDUWHV Australia...
Pengajuan SDUWHV Australia 2025 Sudah Dibuka, Ini Panduan Lengkapnya
Wamen PPPA Veronica...
Wamen PPPA Veronica Tan Dorong Pelatihan Difabel yang Sesuai Kebutuhan Dunia Kerja
Ingin Daftar Sekolah...
Ingin Daftar Sekolah Kedinasan Tapi Buta Warna? Ini Informasi yang Perlu Kamu Tahu
Telkomsel Buka Kompetisi...
Telkomsel Buka Kompetisi Riset Nasional 2025 bagi Mahasiswa S1, Perkuat Ekosistem Riset Data-Driven di Indonesia
Riwayat Pendidikan Anak...
Riwayat Pendidikan Anak Najwa Shihab, Izzat Ibrahim Assegaf
Jejak Pendidikan Agus...
Jejak Pendidikan Agus Harimurti Yudhoyono, Lulusan Terbaik Taruna Nusantara dan Akmil
Infografis
Driver Online Gelar...
Driver Online Gelar Aksi Mogok Massal se-Indonesia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved