295 Mahasiswa UI Lolos Program IISMA 2023, Mayoritas ke Universitas di Inggris dan AS

Jum'at, 21 April 2023 - 05:57 WIB
loading...
A A A
Bekerja sama dengan Direktorat Kemahasiswaan (Dirmawa) dan Kantor Urusan Internasional (KUI), CIL membantu mahasiswa untuk melakukan pendataan dan persiapan selama proses seleksi IISMA.

Fasilitas yang diberikan, antara lain sesi konsultasi terkait pemilihan perguruan tinggi, pembuatan surat rekomendasi, verifikasi beasiswa mahasiswa, subsidi biaya tes Bahasa Inggris, hingga pembekalan mahasiswa dan proses konversi SKS di program studi.

“Kami dari CIL selalu berkoordinasi dengan Dirmawa dan KUI untuk memastikan bahwa mahasiswa melakukan proses pendaftaran IISMA dengan sistem yang disepakati hingga detik-detik terakhir,” ujar Astha dalam keterangan pers, Jumat (21/4/2023).

Dari seluruh tahapan yang dilakukan, tercatat Fakultas Ilmu Pengetahuan Budaya menjadi fakultas dengan mahasiswa pendaftar terbanyak (17%) yang disusul dengan Fakultas Ekonomi dan Bisnis (13%), Fakultas Hukum (13%), dan Fakultas Teknik (11%). Lebih dari 60% mahasiswa pendaftar lolos untuk tahapan interview.

Astha menyampaikan rasa bangganya atas jiwa kompetitif mahasiswa dalam program IISMA. Ia berharap mahasiswa awardee IISMA dapat mengikuti kegiatan lain selain kuliah sehingga mereka tidak hanya memiliki pengalaman belajar di luar negeri, tetapi juga dapat berinteraksi dengan komunitas setempat.

“Dengan mempresentasikan dan memopulerkan budaya Indonesia ke masyarakat lokal, mahasiswa memperoleh pengalaman dan relasi secara global. Hal ini juga berpengaruh terhadap reputasi dan perankingan UI di tingkat internasional,"ujar Astha.

Selain itu, dengan banyaknya mahasiswa kita yang studi di luar, Indonesia akan semakin dikenal di dunia global,” pungkasnya.
(mpw)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Beasiswa Garuda 2025...
Beasiswa Garuda 2025 Diluncurkan, Kuliah S1/D4 Gratis dan Ada Uang Saku Bulanan
Baru, Beasiswa LPDP...
Baru, Beasiswa LPDP 2025 Ada Try Out untuk Tes Seleksi Bakat Skolastik, Cek Infonya!
Menteri Pendidikan Filipina...
Menteri Pendidikan Filipina Kunjungi FKUI, Bahas Kerja Sama Regional Pendidikan dan Riset
Pendaftaran Beasiswa...
Pendaftaran Beasiswa BCA 2026 Dibuka, Kuliah Gratis, Uang Saku, Kesempatan Kerja
PIP 2025 Sudah Diumumkan...
PIP 2025 Sudah Diumumkan Cair, Tapi Kok Belum Masuk? Ini 5 Alasan Belum Diterima
Kumpulan Contoh Soal...
Kumpulan Contoh Soal Skolastik LPDP dan Jawabannya, Referensi Belajar Persiapan Tes
7 Perguruan Tinggi di...
7 Perguruan Tinggi di Indonesia yang Punya Hutan Kampus, Luasnya Berhektare-hektare
Beasiswa Semesta 2025...
Beasiswa Semesta 2025 Resmi Dibuka! Bisa Kuliah Gratis, Gaji Bulanan, Kontrak Kerja
15 Siswa MAN IC Serpong...
15 Siswa MAN IC Serpong Diterima di Universitas Ternama Dunia, Berikut Daftar Namanya
Rekomendasi
Resmi Pimpin Partai...
Resmi Pimpin Partai Perindo Maluku, Welhelm Daniel Kurnala Targetkan 1 Fraksi di Pileg 2029
Wali Kota Jaksel Dukung...
Wali Kota Jaksel Dukung Program Mainstreaming HAM untuk ASN dan Masyarakat
Dendam, Israel Tak akan...
Dendam, Israel Tak akan Kirim Pejabat Senior ke Pemakaman Paus Fransiskus
United Tractors Tebar...
United Tractors Tebar Dividen Rp7,81 Triliun, Catat Kapan Cairnya
JEC Luncurkan Matapedia...
JEC Luncurkan Matapedia Ensiklopedia Digital Pertama di Indonesia
Intip Cara Hemat Belanja...
Intip Cara Hemat Belanja Online di Tengah Ekonomi Menantang
Berita Terkini
Guru SD di OKI Ikuti...
Guru SD di OKI Ikuti Pelatihan Penggunaan Pendamping Buku Ajar Gajah Sumatra
2 jam yang lalu
Link Pengumuman UTBK...
Link Pengumuman UTBK 2025 Berikut Jadwal dan Cara Melihat Hasilnya
7 jam yang lalu
PLTS, AI, hingga IoT,...
PLTS, AI, hingga IoT, Kemendikdasmen Pamer Inovasi Hebat Guru SMK dan Instruktur LKP
7 jam yang lalu
Tegas! Pelaku Kecurangan...
Tegas! Pelaku Kecurangan UTBK 2025 Akan Didiskualifikasi dari Semua Jalur Masuk PTN
8 jam yang lalu
Mendikdasmen Dorong...
Mendikdasmen Dorong Peningkatan Kompetensi Guru SMK dan Instruktur LKP
10 jam yang lalu
Panitia SNPMB Mengutuk...
Panitia SNPMB Mengutuk Segala Bentuk Kecurangan di UTBK 2025
12 jam yang lalu
Infografis
Indonesia di Puncak...
Indonesia di Puncak Klasemen, Lolos ke Piala Dunia!
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved