Ini Skor Nilai UTBK ITB yang Harus Dicapai Calon Mahasiswa untuk Lolos SNBT 2023

Minggu, 30 April 2023 - 10:43 WIB
loading...
Ini Skor Nilai UTBK...
Institut Teknologi Bandung (ITB). Foto/Dok/Humas ITB
A A A
JAKARTA - Calon mahasiswa yang ingin melanjutkan pendidikan tinggi ke Institut Teknologi Bandung (ITB), maka harus mendaftar pada salah satu jalur penerimaan mahasiswa baru, salah satunya jalur Seleksi Nasional Berdasarkan Tes (SNBT).

Pada penerimaan calon mahasiswa baru jalur UTBK SBMPTN 2022 (Saat ini berganti SNBT), sebanyak 22.083 calon mahasiswa mengikuti UTBK di ITB . Jumlah peserta tersebut terdiri dari 21.313 peserta dari jenis ujian Saintek/Soshum dan 770 peserta jenis ujian Campuran.



Nilai UTBK ITB menjadi kunci lulus atau tidaknya calon mahasiswa. Untuk bisa kuliah di salah satu perguruan tinggi negeri terbaik di Bandung, calon mahasiswa harus bisa menembus skor minimal nilai UTBK yang ditetapkan.

ITB merupakan salah satu top universitas yang selalu ramai diminati oleh calon mahasiswa Indonesia tiap tahunnya.

Untuk kalian yang berminat masuk ITB, berikut ini informasi mengenai prediksi nilai rata-rata UTBK Saintek dan Soshum yang bisa dijadikan target untuk hasil UTBK SNBT 2023.

Skor Minimal Nilai UTBK SBMPTN Masing-masing Fakultas di ITB:

1. Fakultas Ilmu dan Teknologi Kebumian (FITB): 695,50.

2. Fakultas Matematika & Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA): 693,08.

3. Fakultas Teknik Pertambangan & Perminyakan (FTTM): 722,51.

4. Fakultas Teknik Pertambangan & Perminyakan (FTTM) kampus Cirebon: 637,63.



5. Fakultas Ilmu dan Teknologi Kebumian (FITB) Kampus Cirebon: 611,40.

6. Fakultas Teknik Mesin & Dirgantara (FTMD): 709,11.

7. Fakultas Teknik Sipil & Lingkungan (FTSL) Kampus Ganesha: 718,71.

8. Fakultas Teknik Sipil dan Lingkungan (FTSL) Kampus Jatinangor: 658,89.

9. Fakultas Teknologi Industri (FTI) Kampus Cirebon: 616,33.

10. Fakultas Teknologi Industri (FTI) Kampus Ganesha: 719,50.

11. Fakultas Teknologi Industri (FTI) Kampus Jatinangor: 656,04.

12. Sekolah Arsitektur, Perencanaan & Pengembangan Kebijakan: 716,01.

13. Sekolah Arsitektur, Perencanaan & Pengembangan Kebijakan (SAPPK) Kampus Cirebon: 621,09.

14. Sekolah Farmasi (SI): 679,85.

15. Sekolah Ilmu dan Tekno Hayati Prog. Rekayasa: 634,33.

16. Sekolah Ilmu dan Tekno. Hayati Prog. Sains: 643,63.

17. Sekolah Tek. Elektro & Informatika (STEI): 728,95.

18. Fakultas Seni Rupa dan Desain (FSRD): 686,13.

19. Fakultas Seni Rupa dan Desain (FSRD) Kampus Cirebon: 552,82.

20. Sekolah Bisnis dan Manajemen (SBM): 701,60.
(mpw)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Pejuang UTBK! Kampus...
Pejuang UTBK! Kampus Maranatha Beri Beasiswa Khusus, Segini Skor Minimumnya
Link Pengumuman UTBK...
Link Pengumuman UTBK 2025 Berikut Jadwal dan Cara Melihat Hasilnya
Tegas! Pelaku Kecurangan...
Tegas! Pelaku Kecurangan UTBK 2025 Akan Didiskualifikasi dari Semua Jalur Masuk PTN
Panitia SNPMB Mengutuk...
Panitia SNPMB Mengutuk Segala Bentuk Kecurangan di UTBK 2025
Kecurangan UTBK 2025...
Kecurangan UTBK 2025 Makin Canggih, Peserta Pasang Kamera di Behel dan Kuku
Panduan Lengkap Rute...
Panduan Lengkap Rute ke Lokasi UTBK 2025 di IPB University: Kampus Dramaga & Sekolah Vokasi
Serba-serbi UTBK 2025...
Serba-serbi UTBK 2025 Hari Pertama di UPNVJ, Peserta Datang Subuh
UTBK 2025 Diikuti 860.975...
UTBK 2025 Diikuti 860.975 Peserta, Berapa Orang yang Akan Diterima di SNBT?
UTBK SNBT 2025 Resmi...
UTBK SNBT 2025 Resmi Dimulai, 860.975 Peserta Berebut Kursi di PTN Favorit
Rekomendasi
Dunia Tak Baik-baik...
Dunia Tak Baik-baik Saja, Diplomasi Spontan Menggema pada Pemakaman Paus Fransiskus
Perkuat Identitas dengan...
Perkuat Identitas dengan Tema Retro, LG Mendefinisikan Ulang Pengalaman Konsumen
Status Pengganti Dadakan,...
Status Pengganti Dadakan, Ester Nurumi Siap Beri yang Terbaik
Profil Gurun Arisastra,...
Profil Gurun Arisastra, Kuasa Hukum Menteri Agama yang Pernah Laporkan Dinar Candy
Netizen Heboh, Maroon...
Netizen Heboh, Maroon 5 dan Lisa BLACKPINK Kolaborasi Perdana di Lagu Priceless
Farel Tarek Angkat Kesenjangan...
Farel Tarek Angkat Kesenjangan Sosial Lewat Sketsa Humor Segar di Kanal YouTube
Berita Terkini
Riwayat Pendidikan Danjen...
Riwayat Pendidikan Danjen Kopassus Mayjen TNI Djon Afriandi, Lulusan Terbaik Akmil 1995
23 menit yang lalu
8 Beasiswa SMA Luar...
8 Beasiswa SMA Luar Negeri Terbaik 2025, Mana Negara Favoritmu?
1 jam yang lalu
Rayakan Hari Kartini,...
Rayakan Hari Kartini, BINUS Shecodes Society dan IAIS Soroti Peran Perempuan di Era AI
4 jam yang lalu
Pedoman Upacara Bendera...
Pedoman Upacara Bendera Hardiknas 2025 Sesuai Aturan Kemendikdasmen
4 jam yang lalu
Pejuang UTBK! Kampus...
Pejuang UTBK! Kampus Maranatha Beri Beasiswa Khusus, Segini Skor Minimumnya
5 jam yang lalu
4 Kata Ini Ternyata...
4 Kata Ini Ternyata Sudah Masuk KBBI, Ada Akamsi dan Doksing
9 jam yang lalu
Infografis
Jakarta Butuh Ini untuk...
Jakarta Butuh Ini untuk Atasi Penurunan Muka Tanah yang Kritis
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved