Nilai Minimal UTBK Undip untuk Lolos SNBT 2023, Calon Mahasiswa Wajib Tahu

Kamis, 04 Mei 2023 - 16:15 WIB
loading...
Nilai Minimal UTBK Undip...
Universitas Diponegoro (Undip). Foto/Dok/Undip
A A A
JAKARTA - Nilai minimal UTBK Undip menjadi salah satu hal yang penting untuk diketahui para calon mahasiswanya. Sebab, nilai ini dapat menjadi acuan untuk lolos seleksi UTBK SNBT Undip 2023.

Universitas Diponegoro atau yang dikenal Undip ini menjadi salah satu perguruan tinggi favorit di Indonesia. Pasalnya, universitas ini memiliki sistem pembelajaran dan fasilitas yang berkualitas.



Ribuan calon mahasiswa baru setiap tahunnya membanjiri kursi pendaftaran. Masing-masing dari mereka mempunyai strategi guna membuka peluang diterimanya menjadi mahasiswa Undip, salah satunya dengan mengetahui minimal nilai UTBK nya.

Dikutip dari kanal YouTube sukses kuliah, berikut minimal nilai UTBK Undip tiap program studi yang dapat dijadikan patokan untuk lolos seleksi SNBT Undip 2023.

SAINTEK

Agribisnis: 684,71

Agroteknologi: 601,07

Akuakultur: 555,52

Arsitektur: 676,27

Biologi: 603,86

Bioteknologi: 605,31



Farmasi: 673

Fisika: 551,46

Gizi: 683,27

Ilmu Kelautan: 589,62

Informatika: 699,60

Kedokteran: 740

Kedokteran Gigi: 617,64

Keperawatan: 702,15

Kesehatan Masyarakat: 705

Teknik Elektro: 626,15

Teknik Geodesi: 613,08

Teknik Geologi: 618,16

Teknik Industri; 683

Teknik Kimia: 611,37

Teknik Komputer: 663,46

Teknik Lingkungan: 651,24

Teknik Mesin: 636,05

SOSHUM

Administrasi Publik: 674,86

Akuntansi: 698,06

Bahasa dan Kebudayaan Jepang: 602,34

Ekonomi: 649,28

Ekonomi Islam: 604,49

Hukum: 734,28

Hubungan Internasional: 678,29

Ilmu Komunikasi: 715,49

Ilmu Pemerintahan: 677,86

Ilmu Perpustakaan: 639,684

Manajemen: 735,49

Sastra Inggris: 675,34

Sastra Indonesia: 619,53

Sejarah: 589,53
(mpw)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Link Pengumuman UTBK...
Link Pengumuman UTBK 2025 Berikut Jadwal dan Cara Melihat Hasilnya
Tegas! Pelaku Kecurangan...
Tegas! Pelaku Kecurangan UTBK 2025 Akan Didiskualifikasi dari Semua Jalur Masuk PTN
Panitia SNPMB Mengutuk...
Panitia SNPMB Mengutuk Segala Bentuk Kecurangan di UTBK 2025
Kecurangan UTBK 2025...
Kecurangan UTBK 2025 Makin Canggih, Peserta Pasang Kamera di Behel dan Kuku
Panduan Lengkap Rute...
Panduan Lengkap Rute ke Lokasi UTBK 2025 di IPB University: Kampus Dramaga & Sekolah Vokasi
Serba-serbi UTBK 2025...
Serba-serbi UTBK 2025 Hari Pertama di UPNVJ, Peserta Datang Subuh
UTBK 2025 Diikuti 860.975...
UTBK 2025 Diikuti 860.975 Peserta, Berapa Orang yang Akan Diterima di SNBT?
UTBK SNBT 2025 Resmi...
UTBK SNBT 2025 Resmi Dimulai, 860.975 Peserta Berebut Kursi di PTN Favorit
Pesan Mendikti untuk...
Pesan Mendikti untuk Peserta UTBK 2025: Tunjukkan yang Terbaik, Lawan Rasa Takut
Rekomendasi
Tragis! Balita di Malang...
Tragis! Balita di Malang Tewas Terlindas Truk Tak Kuat Menanjak
Kemenpar dan Universitas...
Kemenpar dan Universitas LIA Sinergi Tingkatkan SDM Pariwisata
Della Maddalena Haus...
Della Maddalena Haus Gelar: Tantang Belal Muhammad di UFC 315 dan Bidik Islam Makhachev!
130.000 Orang Berikan...
130.000 Orang Berikan Penghormatan Terakhir pada Paus Fransiskus di Vatikan
Rumah BUMN SIG Dorong...
Rumah BUMN SIG Dorong Pemasaran Produk UMKM Rembang
Iran Tawarkan Kemitraan...
Iran Tawarkan Kemitraan Energi Nuklir dengan AS
Berita Terkini
Guru SD di OKI Ikuti...
Guru SD di OKI Ikuti Pelatihan Penggunaan Pendamping Buku Ajar Gajah Sumatra
3 menit yang lalu
Link Pengumuman UTBK...
Link Pengumuman UTBK 2025 Berikut Jadwal dan Cara Melihat Hasilnya
4 jam yang lalu
PLTS, AI, hingga IoT,...
PLTS, AI, hingga IoT, Kemendikdasmen Pamer Inovasi Hebat Guru SMK dan Instruktur LKP
5 jam yang lalu
Tegas! Pelaku Kecurangan...
Tegas! Pelaku Kecurangan UTBK 2025 Akan Didiskualifikasi dari Semua Jalur Masuk PTN
6 jam yang lalu
Mendikdasmen Dorong...
Mendikdasmen Dorong Peningkatan Kompetensi Guru SMK dan Instruktur LKP
8 jam yang lalu
Panitia SNPMB Mengutuk...
Panitia SNPMB Mengutuk Segala Bentuk Kecurangan di UTBK 2025
9 jam yang lalu
Infografis
5 Skill yang Wajib Dimiliki...
5 Skill yang Wajib Dimiliki Calon Mahasiswa Kedokteran
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved